Diduga Bunuh Diri, Sepasang Kekasih di Pamekasan Tewas di Hotel

- Jurnalis

Jumat, 25 Januari 2019 - 12:22 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Petugas kepolisian saat mengevakuasi kedua korban.

Petugas kepolisian saat mengevakuasi kedua korban.

Pamekasan, (regamedianews.com) – Masyarakat Kota gerbang salam dihebohkan dengan penemuan mayat sepasang kekasih yang diduga tewas dengan cara bunuh diri, Kamis (24/01/2018).

Baca juga Akibat Asmara, Pria Asal Gersik Nekat Bunuh Pria Pilihan Kekasihnya

“Penemuan mayat tersebut berada dikamar Nomor 10 Hotel Garuda Pamekasan, tepatnya hotel yang terletak diselatan Monumen Arek lancor tersebut,” kata Kasat Reskrim Polres Pamekasan AKP Hari Siswo, Jumat (24/01).

Baca Juga :  Operasi Pasar di Pamekasan, Upaya Atasi Lonjakan Harga Beras

Sepasang kekasih tersebut diduga mengahiri hidupnya dengan cara yang berbeda. Untuk mayat laki laki yang diperkirakan berusia 28 th dengan cara gantung diri.
Sedangkan mayat perempuan umur 25 Th mengahiri hidupnya dengan cara memutus urat nadinya.

Baca juga Gara – Gara Depresi, Warga Surabaya Mau Bunuh Diri Tapi Gagal

“Berdasarkan informasi yang diterima, mayat laki laki yang tewas gantung diri tersebut berasal dari kebupaten Gresik, sedangkan mayat perempuan berasal dari Kelurahan Kowel, Kabupaten Pamekasan,” terangnya.

Baca Juga :  Memaknai Hari Pahlawan Nasional Ala Bupati Pamekasan

Untuk sementara hasil olah TKP (tempat kejadian perkara) tidak ditemukan tanda-tanda Kekerasan pada tubuh mayat. Sampai berita ini ditulis, Polisi masih belum memberikan keterangan terkait dengan motif meninggalnya pasangan kekasih tersebut. (rkz/sbd)

Berita Terkait

Belasan Perwira Polres Sumenep Dimutasi
Pemkab Pamekasan Gandeng Pengusaha Ringankan Beban UHC
Pimpin Disdik Sampang, Nor Alam Emban Misi Pembenahan
Pagu DD 2026 Turun, Pemdes Pamekasan Diminta Fokus Skala Prioritas
Wabup Bangkalan Tekankan Profesionalisme ASN Pendidikan
Disfungsi SDN Batuporo Timur 1, DPRD Sampang Siapkan Pansus dan Audit Investigatif
BPJS Ketenagakerjaan Sasar Tenaga Pendidik Madrasah di Sampang
SDN Batuporo Timur 1 Sampang Terancam “Gulung Tikar”

Berita Terkait

Jumat, 23 Januari 2026 - 22:22 WIB

Belasan Perwira Polres Sumenep Dimutasi

Jumat, 23 Januari 2026 - 11:49 WIB

Pimpin Disdik Sampang, Nor Alam Emban Misi Pembenahan

Jumat, 23 Januari 2026 - 09:12 WIB

Pagu DD 2026 Turun, Pemdes Pamekasan Diminta Fokus Skala Prioritas

Kamis, 22 Januari 2026 - 17:23 WIB

Wabup Bangkalan Tekankan Profesionalisme ASN Pendidikan

Kamis, 22 Januari 2026 - 15:03 WIB

Disfungsi SDN Batuporo Timur 1, DPRD Sampang Siapkan Pansus dan Audit Investigatif

Berita Terbaru

Caption: Kapolres Sumenep AKBP Anang Hardianto bersama Ketua Bhayangkari berjabat tangan dengan sejumlah perwira yang dimutasi usai gelar sertijab, (sumber foto: Media Center Sumenep).

Daerah

Belasan Perwira Polres Sumenep Dimutasi

Jumat, 23 Jan 2026 - 22:22 WIB

Caption: Konsulat Jenderal Australia Mr.Glen Askew berikan cinderamata kepada Bupati Sampang H.Slamet Junaidi, (dok. foto istimewa).

Nasional

Konjen Australia Jajaki Potensi Unggulan Kota Bahari

Jumat, 23 Jan 2026 - 20:40 WIB

Caption: tengah, Kepala Kejaksaan Negeri Sampang Fadilah Helmi, (dok. Harry Rega Media).

Nasional

Terkuak! Ini Alasan Kejagung Periksa Kajari Sampang

Jumat, 23 Jan 2026 - 19:09 WIB

Caption: Kapolres Sampang AKBP Wibowo, didampingi Kasi Humas Ipda Agung Intama dan Kasat Reskrim AKP Hafid Dian Maulidi, (dok. Syafin Rega Media).

Hukum&Kriminal

Polisi Ungkap Pelaku Pembacokan di Kos Tanah Merah

Jumat, 23 Jan 2026 - 16:06 WIB