Senam Kebugaran Awali Aksi Dari GPS di Kota Cimahi

- Jurnalis

Minggu, 27 Januari 2019 - 13:01 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Peserta aksi Gerakan Pungut Sampah (GPS) saat melakukan senam kebugaran didepan kantor DPRD Kota Cimahi.

Peserta aksi Gerakan Pungut Sampah (GPS) saat melakukan senam kebugaran didepan kantor DPRD Kota Cimahi.

Cimahi, (regamedianews.com) – Gerakan Pungut Sampah (GPS) yang di gagas para alumni sekolah, kali ini menjadi perhatian pemerintah kota Cimahi. aksi GPS sendiri dipusatkan di kantor DPRD setempat, Minggu (27/01/2019).

Pantauan regamedianews.com dilokasi, sejak pagi para ikatan alumni sekolah se-Kota Cimahi sudah berkumpul di halaman kantor DPRD setempat, sebelum melakukan aksinya para alumni melakukan senam kebugaran yang di pimpin para instruktur senam.

Walikota Kota Cimahi, kepala BPBD, Lingkungan Hidup dan ketua Dewan kota Cimahi juga turut hadir dalam aksi tersebut.

Walikota Cimahi Ajay M Priatna menyambut baik dan mengapresiasi aksi GPS. Hal tersebut disampaikannya saat wawancara kepada media, pihak pemerintah sangat mengapresiasi GPS yang di gagas komunitas alumni sekolah se-Cimahi. “Aksi seperti ini sangat baik dan harusnya menjadi budaya,” ungkap Ajay.

Menurutnya, ketika aksi seperti ini menjadi budaya, maka persoalan kebersihan akan mudah teratasi, karena hal serupa dilakukan juga oleh negara-negara maju, untuk mengatasi persoalan sampah.

Baca Juga :  Pembangunan Jembatan Serpang Sampang Dianggarkan Rp 1,2 Triliun

“Hari ini kita melihat aksi peduli yang sangat luar biasa kepada lingkungan untuk menjaga kota Cimahi, agar tetap bersih,” tandasnya.

Ajay mengaku, mendengar langsung dari panitia Aksi GPS dan mengutarakan yang terpenting kesinambungan dari aksi ini bisa berlanjut.

“Hal tersebut saya sudah tekankan kepada BPBD dan Dinas Lingkungan Hidup, agar bisa menjaga komukasi yang baik, karena jika virus seperti ini menyebar akan berdampak baik untuk kebersihan kota Cimahi,” pungkasnya. (agil)

Berita Terkait

PLN Madura Hadirkan Energi Kepedulian Bagi Pelajar
Bupati Sampang Ajak Masyarakat Lawan Narkoba
Bupati Pamekasan Pastikan Menu MBG Layak Konsumsi
HUT TNI Ke-80, Letkol Herik Ungkap Pesan Perpisahan
Bupati Pamekasan Anggarkan Rp1 Miliar Untuk Renovasi Jalan Swadaya
Dandim Sampang: MBG Langkah Atasi Masalah Gizi
Dilaporkan Penganiayaan, Jih Kur: Itu Mengada-Ngada
Lapas Narkotika Pamekasan Teguhkan Semangat Pancasila

Berita Terkait

Selasa, 7 Oktober 2025 - 18:38 WIB

PLN Madura Hadirkan Energi Kepedulian Bagi Pelajar

Selasa, 7 Oktober 2025 - 14:10 WIB

Bupati Sampang Ajak Masyarakat Lawan Narkoba

Minggu, 5 Oktober 2025 - 12:39 WIB

HUT TNI Ke-80, Letkol Herik Ungkap Pesan Perpisahan

Jumat, 3 Oktober 2025 - 12:11 WIB

Bupati Pamekasan Anggarkan Rp1 Miliar Untuk Renovasi Jalan Swadaya

Kamis, 2 Oktober 2025 - 22:11 WIB

Dandim Sampang: MBG Langkah Atasi Masalah Gizi

Berita Terbaru

Caption: Srikandi dan Yayasan Baitul Maal (YBM) PLN UP3 Madura, saat kunjungan ke SRMP 29 Pamekasan, (dok. foto istimewa).

Daerah

PLN Madura Hadirkan Energi Kepedulian Bagi Pelajar

Selasa, 7 Okt 2025 - 18:38 WIB

Caption: Mako Kepolisian Resor Sampang, Jl. Jamaluddin No.2 Sampang, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Oknum Karyawan Bank Jatim Sampang Dipolisikan

Selasa, 7 Okt 2025 - 16:38 WIB

Caption: Bupati Sampang H Slamet Junaidi, sampaikan sambutan saat pembukaan kegiatan informasi dan edukasi advokasi P4GN, (sumber foto: Diskominfo Sampang).

Daerah

Bupati Sampang Ajak Masyarakat Lawan Narkoba

Selasa, 7 Okt 2025 - 14:10 WIB

Caption: Tim Jatanras Satreskrim Polres Sampang, amankan DPO pelaku persetubuhan dan pencabulan, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Hukum&Kriminal

Satu Persatu, Jatanras Sampang Ciduk Pelaku Cabul

Senin, 6 Okt 2025 - 22:08 WIB

Caption: petugas pemadam kebakaran tengah memadamkan api yang melalap gedung SDN Poto'an Daya 2, (dok. regamedianews).

Peristiwa

SDN Poto’an Daya 2 Dilahap Si Jago Merah

Senin, 6 Okt 2025 - 16:21 WIB