Jumlah Penderita Penyakit Kusta di Sampang Tertinggi Ketiga se-Jatim

- Jurnalis

Senin, 28 Januari 2019 - 17:40 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pelaksana tugas (Plt) Kepala Dinas Kesehatan Sampang, Asrul Sani.

Pelaksana tugas (Plt) Kepala Dinas Kesehatan Sampang, Asrul Sani.

Sampang, (regamedianews.com) – Jumlah penderita penyakit  kusta yang melanda warga Kabupaten Sampang, Madura masih meningkat hingga masuk peringkat ketiga se Jatim setelah Kabupaten Bangkalan dan Sumenep.

Pelaksana tugas (Plt) Kepala Dinas Kesehatan Sampang, Asrul Sani mengatakan, meskipun jumlah penderita kusta di Sampang itu mengalami penurunan. Namun, penurunannya tidak signifikan. Karena penderita kusta tahun ini masih mencapai 322. Sedangkan tahun sebelumnya mencapai 329 penderita.

Baca Juga :  Polres Bangkalan Musnahkan 720 Barang Bukti Miras

“Meski mengalami penurunan.Tapi, masih tertinggi ketiga se Jatim. Faktor penyakit kusta lebih pada perilaku dan lingkungan yang kurang bersih, serta juga dampak dari penularan dalam jangka waktu lama. Selain itu, penderita kusta umurnya 10 tahun keatas dan ini rata – rata berada di 14 Kecamatan Kabupaten Sampang,” terangnya, Senin (28/01/2019).

Lebih lanjut Asrul Sani menjelaskan, pihaknya telah berupaya maksimal agar kusta di Sampang bisa di antisipasi, salah satunya dengan melakukan pemeriksaan lewat sekolah dan masyarakat.

“Kami telah berupaya antisipasi dan himbauan agar masyarakat melakukan pemeriksaan lebih awal jika ditemukan bercak putih mati rasa untuk segera diperiksakan di Puskesmas setempat,” pungkasnya. (adi/har)

Berita Terkait

PHE WMO Bangun Ekosistem Laut Produktif di Tlangoh
Hari Bhakti Kemenimipas, Momentum Lapas Memperkuat Transformasi
Pemkab Bangkalan Matangkan Pinjam Pakai Terminal Tipe A
Tahun 2025, Jumlah Janda di Sampang Melonjak
Klaim JHT Gratis, BPJS Ketenagakerjaan Ingatkan Peserta Waspadai Calo
Polantas Sampang Geber Sosialisasi Operasi Zebra 2025
BPJS Kesehatan Rekredensialing Perdana di RSIA Puri Bunda Madura
Wabup Sampang: SPPG Jangan Main-Main Dengan Menu MBG

Berita Terkait

Kamis, 20 November 2025 - 12:19 WIB

PHE WMO Bangun Ekosistem Laut Produktif di Tlangoh

Rabu, 19 November 2025 - 20:08 WIB

Hari Bhakti Kemenimipas, Momentum Lapas Memperkuat Transformasi

Rabu, 19 November 2025 - 18:48 WIB

Pemkab Bangkalan Matangkan Pinjam Pakai Terminal Tipe A

Rabu, 19 November 2025 - 09:28 WIB

Klaim JHT Gratis, BPJS Ketenagakerjaan Ingatkan Peserta Waspadai Calo

Rabu, 19 November 2025 - 08:08 WIB

Polantas Sampang Geber Sosialisasi Operasi Zebra 2025

Berita Terbaru

Caption: inisial AY tersangka kasus pencurian sepeda motor, digelandang ke ruang penyidik Satreskrim Polres Sampang, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Nyolong !, Pria Pangelen Sampang Berujung Masuk Bui

Kamis, 20 Nov 2025 - 18:18 WIB

Caption: PHE WMO simbolis penanaman 120 ton hexa reef di Pantai Pasir Putih Tlangoh, Tanjungbumi, Bangkalan, (dok. regamedianews).

Daerah

PHE WMO Bangun Ekosistem Laut Produktif di Tlangoh

Kamis, 20 Nov 2025 - 12:19 WIB

Caption: Kajari Pamekasan menghancurkan barang bukti perkara pidana umum berupa belasan handphone, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Kejari Pamekasan Musnahkan 41 BB Pidana Umum

Rabu, 19 Nov 2025 - 22:22 WIB

Caption: Wakil Bupati Bangkalan Fauzan Ja'far, (dok. regamedianews).

Daerah

Pemkab Bangkalan Matangkan Pinjam Pakai Terminal Tipe A

Rabu, 19 Nov 2025 - 18:48 WIB