Dirut Beserta Anak Perusahan PT. GSM Ucapkan Selamat Atas Dilantiknya Jihad Sebagai Bupati dan Wakil Bupati Sampang Terpilih

- Jurnalis

Rabu, 30 Januari 2019 - 12:14 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sampang, (regamedianews.com) – R.Herman Susanto, S.E, M.Si Direktur Utama bersama Staf PT. Geliat Sampang Mandiri (GSM) mengucapkan selamat atas pelantikan pasangan H. Slamet Junaidi dan H. Abdullah Hidayat (Jihad) sebagai Bupati dan Wakil Bupati Sampang masa jabatan 2019-2024.

“Selamat atas dilantiknya H. Slamet Junaidi dan H. Abdullah Hidayat sebagai Bupati dan Wakil Bupati Sampang periode 2019-2014,” ucap R. Herman Susyanto.

R. Herman Susyanto berharap dengan dilantiknya pasangan Jihad ini bisa membawa perubahan dan kemajuan Kabupaten Sampang sesuai visi-misi yang telah disampaikan kepada masyarakat.

“Semoga pasca dilantiknya Bupati dan Wakil Bupati ini bisa membawa perubahan sesuai visi misi yang niatkan kepada masyarakat Sampang,” harap R. Herman Susyanto.

Direktur Operasional PT. GSM Drs. H. Joeniarso Sangidoe berdo’a , semoga kepemimpinan Bupati dan Wakil Bupati kedepan Kabupaten Sampang lebih kondusif serta membawa kesejahteraan untuk Sampang.

Baca Juga :  Forkopimda ASEL Mengecek Stok Sembako Menjelang Ramadhan

“Dengan dilantiknya Bupati dan Wabup ini Sampang lebih sejahtera dan selalu kondusif,” do’a pria yang akrab disapa Sangidoe.

Diketahui pasangan Jihad ini dilantik langsung oleh Gubernur Jatim Soekarwo di Ruang Singasari Gedung Negara “Grahadi” Jl. Gubernur Suryo No. 7 Surabaya sekitar pukul 08.30 Wib. Rabu (30/01/2019) pagi. (adi/har)

Berita Terkait

Kepala BGN Haruskan Dapur MBG Gunakan Air Galon
Timbulkan Kegaduhan, KPI Hentikan Sementara Program XPose Uncensored Trans7
Videonya Dijadikan Model Penayangan Yang Dinilai Merugikan Pesantren, Ini Tanggapan Gus Ali Mustakim
Heboh Tayangan Dinilai Bernarasi Negatif Terhadap Kiai dan Pesantren Memantik Reaksi Berbagai Kalangan
Santri Gotong Royong Bantu Pembangunan Pesantren Bukanlah Eksploitasi
Kisah Jamaah Rela Tidur di Trotoar Demi Ikuti Haul Solo 2025
SKK Migas Dorong Peran Strategis Media Dalam Ketahanan Energi Nasional  
Raden Panji Mohammad Noer Sosok Pemimpin Visioner

Berita Terkait

Rabu, 22 Oktober 2025 - 21:18 WIB

Kepala BGN Haruskan Dapur MBG Gunakan Air Galon

Rabu, 15 Oktober 2025 - 07:11 WIB

Timbulkan Kegaduhan, KPI Hentikan Sementara Program XPose Uncensored Trans7

Selasa, 14 Oktober 2025 - 09:43 WIB

Videonya Dijadikan Model Penayangan Yang Dinilai Merugikan Pesantren, Ini Tanggapan Gus Ali Mustakim

Senin, 13 Oktober 2025 - 23:19 WIB

Heboh Tayangan Dinilai Bernarasi Negatif Terhadap Kiai dan Pesantren Memantik Reaksi Berbagai Kalangan

Senin, 13 Oktober 2025 - 07:12 WIB

Santri Gotong Royong Bantu Pembangunan Pesantren Bukanlah Eksploitasi

Berita Terbaru

Caption: konferensi pers, Kasat Reskrim Polres Pamekasan ungkap kasus pembunuhan pria dengan cara dibacok dan dibakar, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Polres Pamekasan Dalami Pembunuhan Pria Sokobanah

Sabtu, 8 Nov 2025 - 10:24 WIB

Caption: Kasat Lantas Polres Sampang AKP Sigit Ekan Sahudi, saat memberikan imbauan kepada pengendara sepeda motor, (dok. Polantas Sampang).

Daerah

Polantas Sampang Beri Tips Berkendara Aman Saat Hujan

Sabtu, 8 Nov 2025 - 08:18 WIB

Caption: konferensi pers, Kasat Reskrim Polres Pamekasan ungkap kasus pembunuhan pria dengan cara dibacok dan dibakar, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Pelaku Pembakaran Jasad Pria di Pamekasan Terungkap

Jumat, 7 Nov 2025 - 22:17 WIB