Pria Asal Socah Bangkalan Tewas di Tempat Tambak Ikan

- Jurnalis

Rabu, 20 Februari 2019 - 19:38 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto: Humas Polres Bangkalan : saat petugas kepolisian melihat korban

Foto: Humas Polres Bangkalan : saat petugas kepolisian melihat korban

Bangkalan, (regamedianews.com) – Inisial MA (55 th), warga Dusun Bandeng Timur, Desa Keleyan, Kecamatan Socah, sekitar pukul 05:45 wib, Rabu (20/02/2019), ditemukan tewas dengan kondisi mulut berbusa, di lahan tambak ikan milik korban di Jl. Asmara, Desa Bilaporah, Socah, Bangkalan.

Sebelumnya, Korban pergi pamitan untuk mengambil ikan ditambak miliknya sekira pukul 04:00 dengan mengatakan akan segera pulang, namun tidak kunjung pulang. Hingga keluarganya menyusul dan korban ditemukan oleh istrinya, Sitti Musynatun, dan anak korban, Asmaul Husna, dalam keadaan tidak sadar diri di saluran air.

Baca Juga :  DPS Pilkada 2024 di Sampang Tembus 737.682 Suara

Baca juga Diduga Bunuh Diri, Sepasang Kekasih di Pamekasan Tewas di Hotel

Kasubag Humas Polres Bangkalan, AKP Moch Wiji Santoso mengatakan, korban pamit sama keluarganya hendak mengambil ikan ke lahan tambak.

“Karena korban tidak kunjung datang, istri dan anak korban menyusul. Ternyata korban sudah ditemukan meninggal di saluran air tambak”, ujarnya.

Baca Juga :  Pendamping PKH Di Sumenep Bertambah, Ini Alasannya

Pihak kepolisian yang mendatangi Tempat Kejadian Perkara (TKP), menemukan alat tangkap ikan berupa jaring dan ikan yang diduga hasil tangkapan korban.

Keluarga korban pada polisi menyebutkan, korban memiliki riwayat penyakit epilepsi dan vertigo.

Baca juga Dua Sepeda Motor Adu Jotos, Dua Warga Sampang Tewas Ditempat

“Keluarga korban menolak dilakukan visum dan menerima atas peristiwa yang menimpa korban”, terangnya. (sfn/tfk)

Berita Terkait

Wabup Bangkalan Tekankan Profesionalisme ASN Pendidikan
Disfungsi SDN Batuporo Timur 1, DPRD Sampang Siapkan Pansus dan Audit Investigatif
BPJS Ketenagakerjaan Sasar Tenaga Pendidik Madrasah di Sampang
SDN Batuporo Timur 1 Sampang Terancam “Gulung Tikar”
IWO Pamekasan Fokus Kawal Pembangunan Madura
Wabup Pamekasan Minta Kades “Sat-Set” Eksekusi Keluhan Warga
Pemkab Sumenep Alokasikan Rp3,1 Miliar Perbaiki 125 RTLH
Wabup Pamekasan Dorong Aspirasi Warga Dituntaskan di Tingkat Desa

Berita Terkait

Kamis, 22 Januari 2026 - 17:23 WIB

Wabup Bangkalan Tekankan Profesionalisme ASN Pendidikan

Kamis, 22 Januari 2026 - 15:03 WIB

Disfungsi SDN Batuporo Timur 1, DPRD Sampang Siapkan Pansus dan Audit Investigatif

Kamis, 22 Januari 2026 - 12:25 WIB

BPJS Ketenagakerjaan Sasar Tenaga Pendidik Madrasah di Sampang

Kamis, 22 Januari 2026 - 08:34 WIB

IWO Pamekasan Fokus Kawal Pembangunan Madura

Rabu, 21 Januari 2026 - 23:25 WIB

Wabup Pamekasan Minta Kades “Sat-Set” Eksekusi Keluhan Warga

Berita Terbaru

Caption: Kapolres Sumenep AKBP Anang Hardiyanto didampingi Kasat Resnarkoba dalam press conference, (dok. foto istimewa).

Hukum&Kriminal

Polres Sumenep Gagalkan Peredaran 1 Ons Sabu

Kamis, 22 Jan 2026 - 21:08 WIB

Caption: tengah, Wakil Bupati Bangkalan Moh Fauzan Ja'far, hadir dalam kegiatan pemberian arahan kepada ASN Pendidikan, (sumber foto. laman resmi Pemkab Bangkalan).

Daerah

Wabup Bangkalan Tekankan Profesionalisme ASN Pendidikan

Kamis, 22 Jan 2026 - 17:23 WIB