Penyerahan Sertifikat Tanah Gratis, Walikota Cimahi: Jika Dijaminkan, Disarankan Untuk Modal Usaha

- Jurnalis

Jumat, 1 Maret 2019 - 14:38 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Walikota Cimahi (Ajay M Priatna) didampingi Wakil Walikota dan Kepala Kanwil BPN Jawa Barat usai acara pembagian sertifikat tanah gratis kepada masyarakat.

Walikota Cimahi (Ajay M Priatna) didampingi Wakil Walikota dan Kepala Kanwil BPN Jawa Barat usai acara pembagian sertifikat tanah gratis kepada masyarakat.

Cimahi, (regamedianews.com) – Sebanyak 1.000 sertifikat tanah gratis dibagikan Badan Pertanahan Nasional (BPN) Kota Cimahi, melalui program Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap (PTSL) tahun 2018 di Gedung Cimahi Technopark, Baros, Kota Cimahi, Kamis (28/2/2019).

Sertifikat tanah diserahkan secara simbolis oleh Wali Kota Cimahi Ajay M Priatna kepada sejumlah warga Cimahi. Sertifikat tersebut disarankan agar dimanfaatkan masyarakat untuk hal yang produktif, seperti untuk modal usaha dengan cara meminjam uang ke bank.

Baca Juga :  Reses, La Nyalla Dicurhati Maraknya Peredaran Rokok Ilegal Yang Merugikan Perusahaan Legal

“Jika dijaminkan hendaknya untuk menambah modal. Seperti mereka yang memiliki warung. Namun, jangan dipakai untuk sesuatu yang sifatnya konsumtif dan tidak perlu, hindari hal tidak perlu jika tidak mendesak”, imbaunya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sementara Kepala Kantor Wilayah BPN Jawa Barat, Yusuf Purnama mengatakan, program PTSL, memicu antusiasme masyarakat dalam mengurus sertifikat tanah.
Walau, membuat sertifikat sudah dibiayai negara, namun pihaknya meminta dukungan masyarakat agar proaktif dalam mengurus sertifikat, seperti menunjukkan dokumen asli dan batas tanah.

Baca Juga :  Dana Desa di Sampang Dapat Digunakan Untuk Pencegahan Covid-19

“Rencana kedepan, kami akan akan terus mensosialisasikan agar antusias masyarakat meningkat mau mengurusi sertifikat tanahnya”, pungkasnya. (agil)

Berita Terkait

Desa Gagah Dorong Pelestarian Budaya Drumband
Mahasiswa UTM Sosialisasi Anti Bullying di SMPN 1 Kamal
Mahasiswa UTM Sosialisasi ‘Stop Bullying’ Wujudkan Sekolah Aman
ESP PLTU Anggrek Bermasalah, Pemda Didesak Turun Tangan
Bupati Sampang Tekan OPD Tingkatkan Kinerja
PHE WMO Bangun Ekosistem Laut Produktif di Tlangoh
Hari Bhakti Kemenimipas, Momentum Lapas Memperkuat Transformasi
Pemkab Bangkalan Matangkan Pinjam Pakai Terminal Tipe A

Berita Terkait

Minggu, 23 November 2025 - 22:48 WIB

Desa Gagah Dorong Pelestarian Budaya Drumband

Sabtu, 22 November 2025 - 18:18 WIB

Mahasiswa UTM Sosialisasi Anti Bullying di SMPN 1 Kamal

Jumat, 21 November 2025 - 16:14 WIB

ESP PLTU Anggrek Bermasalah, Pemda Didesak Turun Tangan

Jumat, 21 November 2025 - 12:29 WIB

Bupati Sampang Tekan OPD Tingkatkan Kinerja

Kamis, 20 November 2025 - 12:19 WIB

PHE WMO Bangun Ekosistem Laut Produktif di Tlangoh

Berita Terbaru

Caption: technical meeting pelaksanaan kompetisi drumband tingkat SD/MI se-Kabupaten Pamekasan, (dok. regamedianews).

Daerah

Desa Gagah Dorong Pelestarian Budaya Drumband

Minggu, 23 Nov 2025 - 22:48 WIB

Caption: press conference, Polres Pohuwato ungkap kasus pertambangan emas ilegal dan tunjukkan barang bukti, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Dua Tersangka PETI di Gorontalo Positif Nyabu

Minggu, 23 Nov 2025 - 12:20 WIB

Caption: anggota Polsekta Sampang ditemui korban, saat mendatangi lokasi kejadian pencurian sepeda motor, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Hukum&Kriminal

Sampang Rawan Pencurian Sepeda Motor

Sabtu, 22 Nov 2025 - 20:41 WIB

Caption: mahasiswa UTM bekali siswa-siswi SMPN 1 Kamal Bangkalan tentang pemahaman anti bullying, (dok. regamedianews).

Daerah

Mahasiswa UTM Sosialisasi Anti Bullying di SMPN 1 Kamal

Sabtu, 22 Nov 2025 - 18:18 WIB

Caption: Bupati Pamekasan Kholilurrahman membuka Kejurprov Jatim road race 2025, (dok. regamedianews).

Olahraga

Bupati Pamekasan Buka Kejurprov Road Race 2025

Sabtu, 22 Nov 2025 - 12:12 WIB