Ternyata Ini Alasannya Camat Banyuates Diganti

- Jurnalis

Selasa, 9 April 2019 - 19:33 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ilustrasi

ilustrasi

Sampang, (regamedianews.com) – Jabatan kursi empuk Camat Banyuates yang sebelumnya dijabat Camat definitif yakni A. Juhari Candra, kini Bupati Sampang H Slamet Junaidi telah mengeluarkan Surat Perintah (Sprint) kepada Sekretaris Camat (Sekcam) Banyuates Fajar Sidiq untuk menjabat Plt Camat Banyuates.

“Iya, Sprin Bupati Sampang telah turun dan telah diterima oleh Sekcam Banyuates untuk menjabat Plt Camat Banyuates mulai Senin (08/04/2019) kemarin,” ujar Kabag Humas Pemkab Sampang, Yulis Juwaidi, Selasa (09/04).

Baca Juga :  Putusan Perkara 'Syamsiyah' Masih Teka-Teki

Untuk A. Juhari Candra, lanjut Yulis, dialih tugaskan dari jabatan lama Camat Banyuates menjadi analis pemerintahan umum dan otonomi daerah Seksi Pemerintahan Kecamatan Banyuates.

Baca Juga :  AKP Rochim Soenyoto Kembali Jabat Kasat Intelkam

“Juhari Candra ini dialihkan tugaskan karena tidak mengindahkan perintah Bupati terkait tiang. Ia sudah kali terima tegoran Bupati. Namun, tidak mengindahkan hingga dipanggil dan diperiksa Inspektorat”, ungkapnya. (adi/har)

Berita Terkait

Lecehkan Atlet, KBI Bangkalan Desak Ketua Pengprov Jatim Dicopot
Blak-Blakan! Kades Waru Barat ‘Semprot’ PDAM Depan Bupati Pamekasan
Resmi Dilaunching, SPPG Torjunan Komitmen Sajikan Menu Higienis
MUI Sampang Larang Haflatul Imtihan Diisi Hiburan Langgar Syariat
Ra Mahfudz Proyeksikan Torjun Jadi Jantung Pemerintahan Sampang
Forkot Pamekasan Endus Aroma ‘Titipan’ Proyek di APBD 2025
Musrenbang Kedungdung, Alan Kaisan Tekankan Pemerintah Desa Kreatif dan Inovatif
Tepis Isu Negatif, Bupati Sampang Fokus Pembangunan Nyata di Robatal

Berita Terkait

Rabu, 28 Januari 2026 - 22:39 WIB

Lecehkan Atlet, KBI Bangkalan Desak Ketua Pengprov Jatim Dicopot

Rabu, 28 Januari 2026 - 20:49 WIB

Blak-Blakan! Kades Waru Barat ‘Semprot’ PDAM Depan Bupati Pamekasan

Rabu, 28 Januari 2026 - 18:29 WIB

Resmi Dilaunching, SPPG Torjunan Komitmen Sajikan Menu Higienis

Rabu, 28 Januari 2026 - 15:17 WIB

MUI Sampang Larang Haflatul Imtihan Diisi Hiburan Langgar Syariat

Selasa, 27 Januari 2026 - 23:42 WIB

Ra Mahfudz Proyeksikan Torjun Jadi Jantung Pemerintahan Sampang

Berita Terbaru

Caption: Petugas Perum Bulog Cabang Madura dan Dinas Perdagangan Sumenep, sosialisasi dan pengawasan langsung ke pasar, (dok. Kurdi Rega Media).

Ekonomi

Bulog Madura Siap Gelontorkan Minyakita di Pasar Rakyat

Rabu, 28 Jan 2026 - 17:07 WIB