Hanya Unggul di Satu Kecamatan, Jokowi-Ma’ruf Kalah Telak di Sampang

- Jurnalis

Senin, 6 Mei 2019 - 13:41 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pasangan Calon Presiden Republik Indonesia.

Pasangan Calon Presiden Republik Indonesia.

Sampang, (regamedianews.com) – Rekapitulasi tingkat kabupaten telah diselesaikan oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Sampang, Sabtu (4/5/2019).

Hasil perolehan pemilihan Presiden dan Wakil Presiden di Kabupaten di memenangkan pasangan nomor urut 2 Prabowo Subianto-Sandiaga Salahuddin Uno dengan perolehan 570.597 suara (75,30%), sementara pasangan nomor urut 1 Joko Widodo-KH. Ma’ruf Amin memperoleh suara sebanyak 187.189 dengan presentase (24,70%).

Baca Juga :  Bantu Cegah Pandemi Covid-19, Nurul Huda Berikan Bantuan APD & Bilik Disinfektan

Ketua KPU Sampang Syamsul Muarif mengungkapkan, berdasarkan hasil rekapitulasi suara di tingkat Kabupaten, untuk pilpres dimenangkan paslon nomor urut 2 Prabowo-Sandi.

“Semenatara itu, pasangan nomor urut 1 Jokowi Ma’ruf hanya menang di satu kecamatan saja yakni Kecamatan Sreseh”, ujarnya, Senin (06/04/2019).

Baca Juga :  Polda Jabar: Keamanan Bukan Hanya Kewajiban Polri, Tapi Juga Masyarakat

Lebih lanjut Syamsul menambahkan, tingkat kehadiran masyarakat sebanyak 787.275 atau jika diprosentasekan sebesar 96% dari daftar pemilih tetap.

“Ini bisa dibilang sangat tinggi karena menurut Syamsul masyarakat dibawah antuasiasmenya sangat tinggi”, ungkapnya. (hsn/har)

Berita Terkait

Dana BGN Macet, Tujuh SPPG di Sampang Mogok
DPRD Pamekasan Soroti Sentra Batik Kalampar “Mangkrak”
Wabup Sumenep Tekankan ASN Tinggalkan Pola Kerja Lama
Kasus Pajak RSMZ, Ketua GAIB Ultimatum Kejari Sampang
PWI Bangkalan Bedah Tantangan Jurnalisme Era Post Truth
Sidak Disperta, DPRD Sampang Desak Percepatan Distribusi Alsintan
PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar
Asal Jadi, Proyek Box Culvert Tanah Merah-Jenteh Diprotes Warga

Berita Terkait

Selasa, 6 Januari 2026 - 14:04 WIB

Dana BGN Macet, Tujuh SPPG di Sampang Mogok

Selasa, 6 Januari 2026 - 08:52 WIB

DPRD Pamekasan Soroti Sentra Batik Kalampar “Mangkrak”

Senin, 5 Januari 2026 - 18:38 WIB

Wabup Sumenep Tekankan ASN Tinggalkan Pola Kerja Lama

Senin, 5 Januari 2026 - 12:39 WIB

Kasus Pajak RSMZ, Ketua GAIB Ultimatum Kejari Sampang

Minggu, 4 Januari 2026 - 20:08 WIB

PWI Bangkalan Bedah Tantangan Jurnalisme Era Post Truth

Berita Terbaru

Caption: dua spesialis pencurian sepeda motor inisial S dan AS, digelandang penyidik Satreskrim Polres Sampang, (dok. foto istimewa).

Hukum&Kriminal

Satu Persatu Bandit Motor Sampang Diringkus

Rabu, 7 Jan 2026 - 08:08 WIB

Caption: tidak perlu antre ke rumah sakit, masyarakat Sampang bisa menggunakan aplikasi Mobile JKN untuk daftar berobat (dok. Harry Rega Media).

Kesehatan

Berobat Ke RSUD Sampang Kini Bisa Daftar Online

Selasa, 6 Jan 2026 - 17:32 WIB

Caption: Kapolres Sumenep AKBP Rivanda, saat gelar konferensi pers ungkap kasus kriminal selama tahun 2025, (dok. foto istimewa).

Hukum&Kriminal

Pencurian Dominasi Kriminalitas di Sumenep

Selasa, 6 Jan 2026 - 16:07 WIB

Caption: Sekretaris Satgas MBG Kabupaten Sampang, Sudarmanta, saat diwawancara awak media, (dok. foto istimewa).

Daerah

Dana BGN Macet, Tujuh SPPG di Sampang Mogok

Selasa, 6 Jan 2026 - 14:04 WIB

Caption: Komisi II DPRD Pamekasan saat sidak Sentra Batik Kalampar yang mangkrak, (dok. Kurdi, Rega Media).

Daerah

DPRD Pamekasan Soroti Sentra Batik Kalampar “Mangkrak”

Selasa, 6 Jan 2026 - 08:52 WIB