Taufik Buhungo: Nelson Harus Minta Maaf Kepada Rakyat

- Jurnalis

Rabu, 12 Juni 2019 - 13:42 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Salah satu aktifis Limboto (Taufik Buhungo).

Salah satu aktifis Limboto (Taufik Buhungo).

Limboto, (regamedianews.com) – Polemik dan konflik antara dua tokoh di Kabupaten Gorontalo seakan tidak pernah menemukan titik temu, dikarenakan banyaknya pihak-pihak yang berkomentar dan memanfaatkan situasi yang sedang memanas saat ini.

Salah seorang Aktvis Taufik Buhungo menanggapi komentar Kabag Humas yang mengatas namakan suara Bupati bahwa harusnya rakyat mendatangi Bupati yang di posting di salah satu Grup WA Menara Gemilang, di nilai seolah menempatkan rakyat di kasta terendah, ia lupa bahwa rakyat adalah pemegang kedaulatan tertinggi dalam demokrasi.

Baca Juga :  Terima Bantuan Sosial PKH Susulan 2017, Masyarakat Kecamatan Robatal Senyum Sumringah

Baca juga 2020 Pilkada Gorontalo, Ini Komentar Dua Aktifis dan Politisi

“Rakyat adalah pemegang kedaulatan tertinggi dalam demokrasi dan hal ini sudah sangat bertentangan dengan syrariat islam, dimana seorang Nabi Muhammad SAW adalah khalifah terbaik di muka bumi selalu mengajarkan untuk menjadi pemimpin yang di cintai rakyatnya”, ujar Taufik, Selasa (11/06/2019).

Di tambah lagi ada beberapa ada beberapa pernyataan Kabag Humas yang kami nilai ekstrim seperti kata “Preman dan Berdarah-darah”.

Baca Juga :  Generasi Milenial Perlu Waspada dan Tenang Menyikapi Informasi di Media Sosial

Baca juga Pererat Silaturahmi, FPPS Bagi-Bagi Takjil dan Bukber

Taufik menambahkan, pernyataan seorang ASN itu harusnya mampu mendinginkan suasana di daerah ini yang lagi memanas, bukan malah justru memperkeruh suasana.

“Kami berharap sebagai pemimpin yang baik, Bupati Nelson Pomalingo mau memberikan statement permohonan maaf kepada rakyat dan membina para aparaturnya”, tutup Taufik Buhungo.

Berita Terkait

Disfungsi SDN Batuporo Timur 1, DPRD Sampang Siapkan Pansus dan Audit Investigatif
BPJS Ketenagakerjaan Sasar Tenaga Pendidik Madrasah di Sampang
SDN Batuporo Timur 1 Sampang Terancam “Gulung Tikar”
IWO Pamekasan Fokus Kawal Pembangunan Madura
Wabup Pamekasan Minta Kades “Sat-Set” Eksekusi Keluhan Warga
Pemkab Sumenep Alokasikan Rp3,1 Miliar Perbaiki 125 RTLH
Wabup Pamekasan Dorong Aspirasi Warga Dituntaskan di Tingkat Desa
PCNU Sampang Matangkan Persiapan Harlah NU Ke-103

Berita Terkait

Kamis, 22 Januari 2026 - 15:03 WIB

Disfungsi SDN Batuporo Timur 1, DPRD Sampang Siapkan Pansus dan Audit Investigatif

Kamis, 22 Januari 2026 - 12:25 WIB

BPJS Ketenagakerjaan Sasar Tenaga Pendidik Madrasah di Sampang

Kamis, 22 Januari 2026 - 10:09 WIB

SDN Batuporo Timur 1 Sampang Terancam “Gulung Tikar”

Kamis, 22 Januari 2026 - 08:34 WIB

IWO Pamekasan Fokus Kawal Pembangunan Madura

Rabu, 21 Januari 2026 - 23:25 WIB

Wabup Pamekasan Minta Kades “Sat-Set” Eksekusi Keluhan Warga

Berita Terbaru

Caption: Plt Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Sampang, Nur Alam, saat diwawancara awak media, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

SDN Batuporo Timur 1 Sampang Terancam “Gulung Tikar”

Kamis, 22 Jan 2026 - 10:09 WIB

Caption: ilustrasi Ikatan Wartawan Online Kabupaten Pamekasan gelar rakerda, (dok. Kurdi Rega Media).

Daerah

IWO Pamekasan Fokus Kawal Pembangunan Madura

Kamis, 22 Jan 2026 - 08:34 WIB