Animo Besar Masyarakat Terhadap Pacuan Kuda di Yosonegoro

- Jurnalis

Jumat, 14 Juni 2019 - 14:14 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bupati Nelson Pomalingo Saat Menyerahkan Hadiah Kepada Pemenang Lomba Pacuan Kuda.

Bupati Nelson Pomalingo Saat Menyerahkan Hadiah Kepada Pemenang Lomba Pacuan Kuda.

Limboto, (regamedianews.com) – Lomba pacuan kuda dan karapan sapi rutin tiap tahun di lakukan, berbarengan dengan perayaan lebaran ketupat di Kabupaten Gorontalo.

Bupati Kabupaten Gorontalo Prof. Dr. Ir. Nelson Pomalingo, M.Pd turut hadir di kegiatan lomba pacuan kuda tersebut di lapangan pacuan kuda Yosonegoro Kecamatan Limboto Barat, Kamis (13/06/2019).

Baca juga Resmi Tutup Kegiatan Otomotif Offroad, Bupati Nelson Upayakan Lokasi Offroad Yang Strategis

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Bukan hanya peserta dari Gorontalo namun kegiatan pacuan kuda inipun diikuti peserta dari sulawesi utara dan sulawesi tengah.
Awal sambutannya, Bupati Nelson Pomalingo mengatakan, Pemerintah Kabupaten Gorontalo komitmen mendukung kegiatan produktif semacam ini.

Baca Juga :  Kapolda Gorontalo Targetkan Tahun Depan Putra Putri Gorontalo Lolos Rekrutmen Di AKPOL

“Pacuan kuda ini sangat luar biasa. Karena pesertanya banyak yang dari luar daerah sekaligus animo masyarakat besar untuk menonton kegiatan ini”, kata Bupati Nelson.

Ia menambahkan, pemerintah akan mendukung olah raga pacuan kuda ini karena, pertama memang kita punya fasilitas dan ini telah menjadi destinasi wisata selama bertahun-tahun.

Baca juga Gorontalo Dapat Julukan Serambi Madinah, Kapolda Gorontalo: Tapi Miras Masih Marak

Di akhir lomba, kuda bernama Gemilang milik Bupati Nelson berhasil menjadi juara pada putaran pertama dengan jarak tempuh 900 Meter.

Baca Juga :  Rafika Romadhoni, Seorang Bocah di Sampang Mengalami Penyakit Langka

Bupati Nelson Pomalingo diakhir sambutannya menyampaikan, pada bulan november tahun ini akan dilaksanakan lagi lomba pacuan kuda yang dirangkaikan dengan Ulang Tahun Kabupaten Gorontalo di lapangan pacuan kuda Yosonegoro.

Sebagai informasi, lomba kuda pacu pesertanya berjumlah 30 Orang, Kuda Gerobak 39 Orang dan Karapan Sapi 44 Pasangan. (onal)

Berita Terkait

PLN UP3 Madura Perkuat Kolaborasi Dengan FRPB
Syafiudin Asmoro: Syaikhona Kholil Inspirasi Bagi Generasi Muda
Dandim Sampang Pimpin Upacara Hari Pahlawan, Ini Pesannya !
Berlari Bersama Rakyat Menuju Bangkalan Hebat
Pemkab Pamekasan Serukan Kewaspadaan Hadapi Cuaca Ekstrem
Pemkab Bangkalan Siap Reformasi Pajak dan Restribusi Daerah
Polantas Sampang Beri Tips Berkendara Aman Saat Hujan
Wabup Bangkalan Dorong Transformasi Pengadaan Barjas Lewat e-Katalog 6.0

Berita Terkait

Selasa, 11 November 2025 - 09:09 WIB

PLN UP3 Madura Perkuat Kolaborasi Dengan FRPB

Senin, 10 November 2025 - 19:05 WIB

Syafiudin Asmoro: Syaikhona Kholil Inspirasi Bagi Generasi Muda

Senin, 10 November 2025 - 13:16 WIB

Dandim Sampang Pimpin Upacara Hari Pahlawan, Ini Pesannya !

Minggu, 9 November 2025 - 13:59 WIB

Berlari Bersama Rakyat Menuju Bangkalan Hebat

Minggu, 9 November 2025 - 08:40 WIB

Pemkab Pamekasan Serukan Kewaspadaan Hadapi Cuaca Ekstrem

Berita Terbaru

Caption: PLN UP3 Madura menyerahkan bantuan scoop stretcher kepada FRPB Pamekasan, (dok. regamedianews).

Daerah

PLN UP3 Madura Perkuat Kolaborasi Dengan FRPB

Selasa, 11 Nov 2025 - 09:09 WIB

Caption: Kapolres Pamekasan AKBP Hendra Eko Triyulianto, didampingi Kasat Reskrim AKP Doni Setiawan, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Polisi Tetapkan 2 DPO Pembunuhan Pria Sokobanah

Senin, 10 Nov 2025 - 17:48 WIB

Caption: Bupati Bangkalan Lukman Hakim dan Wakil Bupati Fauzan Ja'far, diwawancara awak media usai upacara peringatan Hari Pahlawan, (dok. regamedianews).

Nasional

Syaikhona Kholil Dinobatkan Sebagai Pahlawan Nasional

Senin, 10 Nov 2025 - 10:38 WIB