Sosialisasi Kebencanaan dan Bhakti Sosial Sepi Pendonor

- Jurnalis

Senin, 22 Juli 2019 - 13:56 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kegiatan bhakti sosial di kantor Kelurahan Cipageran, Kecamatan Cimahi Utara, Cimahi.

Kegiatan bhakti sosial di kantor Kelurahan Cipageran, Kecamatan Cimahi Utara, Cimahi.

Cimahi, (regamedianews.com) – Sekolompok pemuda yang menamakan dirinya Zarambah (Komunitas Pemuda Pecinta Alam dan Lingkungan Hidup), melakukan bhaktinya untuk masyarakat, kegiatan bhakti sosial donor darah yang sudah menjadi agenda para pemuda-pemudi ini patut di apresiasi.

Bentuknya, bisa datang untuk mendonorkan ke acara yang berlangsung di kantor kelurahan Cipageran, Kecamatan Cimahi Utara, Kota Cimahi, Sabtu (20/7/2019) kemarin.

Baca Juga :  Jelang Pemilu 2019, Polres Bersama Kodim Pati Gelar Simulasi Penanggulangan Unjuk Rasa Anarkis

Atau mungkin dengan cara lain, agar rasa sosial yang tergabung di komunitas Zarambah ini bisa tetap terjaga. Namun antusias warga untuk datang masih dirasa kurang mendapat perhatian.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Padahal kami sudah jauh-jauh hari menginformasikan kegiatan donor darah ini”, ujar Rama Rasyidin, Ketua KPPLH Zarambah disela kegiatannya.

Menurut Ari, kemajuan jaman semestinya tidak harus meninggalkan rasa sosial kepada sesama. “Kami yang muda muda ini berharap, dukungan dari seluruh lapisan masyarakat untuk bersama-sama menggiatkan acara berlandaskan jiwa sosial. Mari kita tunjukan jiwa sosial kita, belajar dari hal kecil yang kita mampu”, imbau Ari.

Baca Juga :  Kagum, Habib Idrus Al Jufri Doakan La Nyalla

Pihaknya juga mengucapkan terima kasih, kepada Lurah Cipageran yang sudah berkenan memfasilitasi kegiatan donor darah tersebut. (agil)

Berita Terkait

DPRD Sampang Sepakati APBD 2026 Sebesar Rp1,98 Triliun
Pemkab Pamekasan Perkuat Peran Posyandu Tekan Angka Stunting
Pamekasan Ekspor Produk Tembakau Rp2,7 Miliar
Nelayan Arosbaya Protes, Kapal Troll Ancam Nyawa dan Ekosistem Laut
13 Desember 2025, MUI Sampang Gelar Musda ‘Pemilihan Ketua’
Pemkab Sampang Wujudkan Lingkungan Sehat Tanpa Rokok
Kupas Tuntas Tiga Biang Keladi Residivisme
Disperindag Pamekasan Mulai Penataan Kios Pasar Kolpajung

Berita Terkait

Jumat, 28 November 2025 - 17:13 WIB

DPRD Sampang Sepakati APBD 2026 Sebesar Rp1,98 Triliun

Jumat, 28 November 2025 - 13:12 WIB

Pemkab Pamekasan Perkuat Peran Posyandu Tekan Angka Stunting

Jumat, 28 November 2025 - 08:38 WIB

Pamekasan Ekspor Produk Tembakau Rp2,7 Miliar

Kamis, 27 November 2025 - 22:07 WIB

Nelayan Arosbaya Protes, Kapal Troll Ancam Nyawa dan Ekosistem Laut

Kamis, 27 November 2025 - 17:08 WIB

13 Desember 2025, MUI Sampang Gelar Musda ‘Pemilihan Ketua’

Berita Terbaru

Caption: Bupati Sampang sampaikan sambutan saat rapat paripurna DPRD Sampang, tentang persetujuan APBD tahun 2026, (dok. Harry, Rega Media).

Daerah

DPRD Sampang Sepakati APBD 2026 Sebesar Rp1,98 Triliun

Jumat, 28 Nov 2025 - 17:13 WIB

Caption: Bupati Pamekasan Kholilurrahman sampaikan sambutan, saat pelepasan ekspor produk tembakau unggulan Madura, (dok. Kurdi, Rega Media).

Daerah

Pamekasan Ekspor Produk Tembakau Rp2,7 Miliar

Jumat, 28 Nov 2025 - 08:38 WIB