PWI Bangkalan Berbagi Daging Hewan Qurban

- Jurnalis

Selasa, 13 Agustus 2019 - 23:22 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Proses penyembelihan hewan qurban oleh PWI Bangkalan

Proses penyembelihan hewan qurban oleh PWI Bangkalan

Bangkalan, (regamedianews.com) – Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kabupaten Bangkalan menyalurkan bantuan daging hewan qurban, di Jalan RA Hatinah Langkap Burneh, Selasa (13/08/2019).

“Program PWI Peduli ini merupakan program PWI Jawa Timur, dan kami PWI Bangkalan ikut menjalankan program PWI Jatim dengan mendsitribusikan daging hewan qurban,” kata Ketua PWI Bangkalan, Moh.Amin.

Dikatakannya, dalam penyaluran daging hewan qurban ini, PWI Bangkalan menerima bantuan hewan qurban dari Bupati Bangkalan, R Abd Latif Amin Imron.

“Kambing yang kita sembelih ini bantuan dari Pemkab Bangkalan, kita PWI Bangkalan hanya mendistribusikan dagingnya saja, dan ini merupakan bentuk kemitraan antara PWI Bangkalan dengan Pemkab Bangkalan”, jelas Amin panggilan akrab Ketua PWI Bangkalan ini.

Penyembelihan hewan qurban itu dilakukan oleh pengurus PWI Bangkalan dan dagingnya diberikan kepada masyarakat yang tinggal di desa tersebut.

Baca Juga :  Satgas TMMD Pamekasan, Gandeng BKKBN Sosialisasikan Program Keluarga Berencana

“Selain diberikan kepada warga, daging hewan qurban ini juga kita buat selamatan kepengurusan PWI Bangkalan yang baru saja terbentuk”, terangnya.

Ketua PWI Bangkalan ini mengharapkan, program PWI peduli ini dimasa yang akan datang tidak hanya menyalurkan daging hewan qurban akan tetapi PWI Peduli juga bisa terlibat, dalam kegiatan sosial lainnya, sehingga program PWI peduli memberikan manfaat secara langsung kepada masyarakat. (sfn/tfk)

Berita Terkait

BPJS Kesehatan Rekredensialing Perdana di RSIA Puri Bunda Madura
Wabup Sampang: SPPG Jangan Main-Main Dengan Menu MBG
Reshuffle, Empat Jabatan Kepala OPD Pamekasan Kosong
Perkara Pencabulan Anak di Sampang Menonjol
Operasi Zebra 2025, Polres Bangkalan Incar 8 Pelanggaran
Aksi Peduli Pendidikan: Sulap Sekolah Dengan Mural Cantik
14 Hari !, Polres Sampang Gelar Operasi Zebra 2025
Lapas Narkotika Pamekasan Geber Baksos

Berita Terkait

Selasa, 18 November 2025 - 22:08 WIB

BPJS Kesehatan Rekredensialing Perdana di RSIA Puri Bunda Madura

Selasa, 18 November 2025 - 16:20 WIB

Wabup Sampang: SPPG Jangan Main-Main Dengan Menu MBG

Selasa, 18 November 2025 - 13:59 WIB

Reshuffle, Empat Jabatan Kepala OPD Pamekasan Kosong

Selasa, 18 November 2025 - 08:59 WIB

Perkara Pencabulan Anak di Sampang Menonjol

Senin, 17 November 2025 - 18:51 WIB

Operasi Zebra 2025, Polres Bangkalan Incar 8 Pelanggaran

Berita Terbaru

Caption: Wakil Bupati Sampang KH Ahmad Mahfud, saat mengisi sambutan dalam acara launching SPPG di Desa Taddan, (dok. regamedianews).

Daerah

Wabup Sampang: SPPG Jangan Main-Main Dengan Menu MBG

Selasa, 18 Nov 2025 - 16:20 WIB

Caption: Bupati Pamekasan KH Kholilurrahman sampaikan sambutan dan arahan, usai melantik sejumlah pimpinan OPD, (dok. regamedianews).

Daerah

Reshuffle, Empat Jabatan Kepala OPD Pamekasan Kosong

Selasa, 18 Nov 2025 - 13:59 WIB

Caption: Kajari Sampang Fadilah Hilmi (baju cokelat), diwawancara awak media usai pemusnahan barang bukti pidana yang inkracht, (dok. regamedianews).

Daerah

Perkara Pencabulan Anak di Sampang Menonjol

Selasa, 18 Nov 2025 - 08:59 WIB

Caption: Kapolres Bangkalan AKBP Hendro Sukmono sematkan pita kepada anggotanya, tanda dimulainya Operasi Zebra Semeru 2025, (sumber foto: Humas Polres Bangkalan).

Daerah

Operasi Zebra 2025, Polres Bangkalan Incar 8 Pelanggaran

Senin, 17 Nov 2025 - 18:51 WIB