Cimahi Pajang Alutsista di Taman Perjuangan

- Jurnalis

Rabu, 14 Agustus 2019 - 04:32 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Walikota Cimahi (Ajay M Priatna) dan Wakil Walikota Cimahi (Ngatiyana) pose bersama dengan jajaran TNI dan para siswa-siswi.

Walikota Cimahi (Ajay M Priatna) dan Wakil Walikota Cimahi (Ngatiyana) pose bersama dengan jajaran TNI dan para siswa-siswi.

Cimahi, (regamedianews.com) – Pemerintah Kota Cimahi kini semakin melekat dengan kota Militernya, terbukti Walikota Ajay M Priatna dan Wakilnya Ngatiyana beserta jajaran TNI meresmikan taman Perjuangan (monumen Alutsista) di Jalan HMS Mintaredja Baros Cimahi Tengah kota Cimahi, Selasa (13/8/19).

Peresmian tersebut ditandai dengan penandantangan prasasti oleh Wali Kota Cimahi Ajay Muhammad Priatna. Monumen Alutsista ini menjadi simbol Kota Cimahi yang identik sebagai kota militer.

Baca Juga :  Sepekan, 1.563 Pelanggar Terjaring Operasi Zebra Semeru di Sampang

Dipilihnya nama taman perjuangan sebagai bentuk penghargaan jerih payah, serta pengorbanan pahlawan dalam merebut kemerdekaan.

Ngatiyana Wakil Walikota Cimahi menjelaskan, bantuan alutista yang sudah tidak terpakai dari kodam III Siliwangi dengan Kemenham, melalui proses panjang.

Baca Juga :  62 Tower Desa di Sampang Siap Beroperasi, Perdesa Dianggarkan Rp 72 Juta

“Tapi alhamdulillah berhasil, tanpa harus menggunakan APBD Cimahi”, jelasnya

Menurutnya, keberadaan alutista di taman taman Kota Cimahi sebagai edukasi bagi anak-anak dan masyarakat,” juga menjadi icon sehingga nuansa militernya terlihat jelas”, tuturnya.

Ngatiyana berharap, dengan adanya taman-taman tersebut mampu menghadirkan wisatawan ke Kota Cimahi. (agil)

Berita Terkait

Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis
PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang
RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap
Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi
Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang
Prestasi Menurun, Pengurus Baru KONI Pamekasan Dihadapkan Tantangan Berat
Wabup Sumenep: Program 2026 Harus Nyata, Bukan Habiskan Anggaran!
Dana BGN Macet, Tujuh SPPG di Sampang Mogok

Berita Terkait

Jumat, 9 Januari 2026 - 20:33 WIB

Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis

Jumat, 9 Januari 2026 - 17:24 WIB

PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang

Jumat, 9 Januari 2026 - 13:34 WIB

RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap

Jumat, 9 Januari 2026 - 08:09 WIB

Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi

Kamis, 8 Januari 2026 - 21:21 WIB

Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang

Berita Terbaru

Caption: Manajer PLN UP3 Madura Fahmi Fahresi, diwawancara usai peresmian PJU baru di JLS Sampang, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang

Jumat, 9 Jan 2026 - 17:24 WIB

Caption: kiri, Moh Ramadhoni mewakili Direktur RSUD Pamekasan saat ditemui awak media, (dok. Kurdi Rega Media).

Daerah

RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap

Jumat, 9 Jan 2026 - 13:34 WIB

Caption: potongan video viral, sejumlah warga Desa Penyaksagan menampung cairan dari semburan sumur bor menggunakan botol, (dok. Syafin Rega Media).

Peristiwa

Geger! Sumur Bor di Bangkalan Semburkan Minyak Mentah

Jumat, 9 Jan 2026 - 10:05 WIB

Caption: Bupati Sampang H Slamet Junaidi melakukan peninjauan sebelum meresmikan Penerangan Jalan Umum baru di JLS, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi

Jumat, 9 Jan 2026 - 08:09 WIB