Upacara HUT RI Ke-74, Sarung Jadi Ciri Khas Santri di Cimahi

- Jurnalis

Sabtu, 17 Agustus 2019 - 18:50 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pimpinan PPTQ Misbahunnur Cimahi (KH. Badrus Sallam)

Pimpinan PPTQ Misbahunnur Cimahi (KH. Badrus Sallam)

Cimahi, (regamedianews.com) – Dihari jadi Kemerdekaan Negara Republik Indonesia yang ke – 74 seluruh unsur yang ada di negara Indonesia seperti halnya Pondok Pesantren Tahfizh Alqur’an (PPTQ) Misbahunnur ikut melaksanakan prosesi pengibaran Sangsaka Merah Putih.

Pesantren yang berlokasi di Jl. Kolonel Masturi No 273 Cipageran Kecamatan Cimahi Utara Kota Cimahi, Sabtu (17/8/2019). Tidak ada yang berbeda dari prosesi upacara tersebut. Namun Pondok Pesantren Misbahunnur masih mempertahankan cara berpakaian layaknya santri.

Baca Juga :  Kecelakaan, Seorang Wanita di Cimahi Tewas Ditempat

Sarung sebagai ciri khas pakaian laki-laki dan pakaian syar’i untuk perempuan sangat melekat dalam prosesi upacara tersebut

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Ini merupakan pembentukan karakter patriotisme kepada santri dengan cara mengenang para pejuang juga dalam rangka mengisi kemerdekaan, dan kegiatan ini agar dijadikan semangat belajar untuk para santri”, ungkap Pimpinan PPTQ Misbahunnur K.H. Badrus sallam kepada media usai kegiatan.

Baca Juga :  Gara-Gara Pergoki Suami Lagi Bersama WIL, Istri Dibogem Pakai Batu Bata

K.H. Badrus sallam juga menjelaskan, alasan penggunan pakaian khas pesantren di hari kemerdekaan 17 Agustus 2019 ini sebagai bahan refleksi perjuangan, karena kemerdekaan ini tidak terlepas dari peran serta para ulama serta santri.

“Rasa patriotisme pada santri tetap menjungjung nilai luhur keislaman, makanya kita tetap pakai sarung dan gamis dalam upacara kemerdekaan ini”, jelasnya. (agil)

Berita Terkait

23 Mahasiswa Terpilih di Jatim Dalami Dunia Pemasyarakatan
Suguhkan Draft Perdes, Dorong Desa Miliki Regulasi Wisata Visioner
Soal Revitalisasi SMKN Model Gorontalo, Walihua Akan Surati Kemendikdasmen
Operasi Zebra di Sampang, Sisir Kendaraan Tak Layak Jalan
Berkolaborasi Cegah Narkoba dan Judol di Sumenep
Desa Gagah Dorong Pelestarian Budaya Drumband
Mahasiswa UTM Sosialisasi Anti Bullying di SMPN 1 Kamal
Mahasiswa UTM Sosialisasi ‘Stop Bullying’ Wujudkan Sekolah Aman

Berita Terkait

Senin, 24 November 2025 - 23:03 WIB

23 Mahasiswa Terpilih di Jatim Dalami Dunia Pemasyarakatan

Senin, 24 November 2025 - 18:38 WIB

Suguhkan Draft Perdes, Dorong Desa Miliki Regulasi Wisata Visioner

Senin, 24 November 2025 - 16:26 WIB

Soal Revitalisasi SMKN Model Gorontalo, Walihua Akan Surati Kemendikdasmen

Senin, 24 November 2025 - 12:03 WIB

Operasi Zebra di Sampang, Sisir Kendaraan Tak Layak Jalan

Minggu, 23 November 2025 - 23:45 WIB

Berkolaborasi Cegah Narkoba dan Judol di Sumenep

Berita Terbaru

Caption: mahasiswa terpilih dari berbagai kampus di Jawa Timur, mengikuti apel penerimaan peserta magang di Lapas Narkotika Pamekasan, (dok. foto istimewa).

Daerah

23 Mahasiswa Terpilih di Jatim Dalami Dunia Pemasyarakatan

Senin, 24 Nov 2025 - 23:03 WIB

Caption: petugas yang tergabung dalam Operasi Zebra Semeru 2025, mengecek kelengkapan dokumen dan kelayakan kendaraan, (dok. Polantas Sampang).

Daerah

Operasi Zebra di Sampang, Sisir Kendaraan Tak Layak Jalan

Senin, 24 Nov 2025 - 12:03 WIB

Caption: Satgas BAANAR PC GP Ansor Sumenep pose bersama pihak Diskominfo Sumenep, (dok. foto istimewa).

Daerah

Berkolaborasi Cegah Narkoba dan Judol di Sumenep

Minggu, 23 Nov 2025 - 23:45 WIB