Gelar Rapat Internal Perdana, Ini Kata Ketua Fraksi PKB Sampang

- Jurnalis

Selasa, 27 Agustus 2019 - 18:32 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Baihaki Munir (kiri berpeci hitam) saat menggelar rapat fraksi PKB.

Baihaki Munir (kiri berpeci hitam) saat menggelar rapat fraksi PKB.

Sampang, (regamedianews.com) – Pasca dilantiknya anggota DPRD Kabupaten Sampang Periode 2019-2024, tampak beberapa anggota dewan terpilih mulai melaksanakan aktifitasnya, Selasa (27/8/2019).

Salah satu fraksi yang sudah mulai melakukan kegiatan adalah fraksi Partai Kebangkitan Bangsa (PKB), dibawah pimpinan fraksi yang baru yakni Baihaqi Munir internal partai yang dipimpin H.Muhaimin Iskandar tersebut tampak sedang melangsungkan rapat internal dengan legislator terpilih.

Ketua Fraksi PKB Baihaqi Munir mengatakan, dirinya sedang melakukan rapat internal membahas langkah kedepan fraksi yang dipimpinnya.

Baca Juga :  Perebutan Kursi Rektor UTM, Empat Bakal Calon Lolos Seleksi Administrasi

“Iya kebetulan kita lakukan rapat internal partai, membahas langkah-langkah kedepan ini”, ujarnya kepada regamedianews.com.

Pria asal Gunung Kesan itu mengatakan, rapat tersebut lebih kepada berbicara program kerja.

“Partai Kebangkitan Bangsa saat ini bicara program kerja dan adu gagasan, bukan lagi perdebatan siapa yang pro pemerintah dan oposisi”, imbuhnya.

Tak hanya itu, pria yang pernah menjabat sebagai Sekretaris Desa Gunung Kesan itu juga menghimbau agar para wakil rakyat yang berada di bawah fraksi yang dipimpinnya itu bisa betul-betul mengoptimalkan jam kerja.

Baca Juga :  Persatuan Wartawan Sampang Peduli Difabel

“Kita juga menghimbau agar teman-teman yang ada bisa memanfaatkan secara optimal jam kerja, untuk mengabdi kepada masyarakat serta selalu inten dalam berkomunikasi”, tuturnya.

Tak hanya itu, Baihaqi pun mengatakan, siap untuk mengabdi dan untuk membangun Sampang yang hebat dan bermartabat.

“Kita juga siap membantu pemerintah sesuai dengan visi misi partai”, tutupnya. (mud/adi/har)

Berita Terkait

Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG
Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan
Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis
PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang
RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap
Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi
Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang
Prestasi Menurun, Pengurus Baru KONI Pamekasan Dihadapkan Tantangan Berat

Berita Terkait

Minggu, 11 Januari 2026 - 12:02 WIB

Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG

Sabtu, 10 Januari 2026 - 17:13 WIB

Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan

Jumat, 9 Januari 2026 - 20:33 WIB

Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis

Jumat, 9 Januari 2026 - 17:24 WIB

PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang

Jumat, 9 Januari 2026 - 08:09 WIB

Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi

Berita Terbaru

Caption: ilustrasi pelaku kriminal ditangkap, Pj Kades Tlagah beberkan surat pengunduran diri inisial UA dari jabatannya sebagai perangkat desa, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Pj Kades Tlagah Bantah Jambret Maut di Pamekasan Jabat Kasun

Minggu, 11 Jan 2026 - 21:49 WIB

Caption: Dandim Sumenep Letkol Arm Bendi Wibisono, menyampaikan arahannya saat grand launching SPPG di Kecamatan Rubaru, (sumber foto. Sumenep.go.id).

Daerah

Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG

Minggu, 11 Jan 2026 - 12:02 WIB

Caption: sebelum pengukuhan, panitia membacakan SK pengurus ranting dan anak ranting Muslimat NU Kecamatan Kedungdung, (dok. foto istimewa).

Daerah

Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan

Sabtu, 10 Jan 2026 - 17:13 WIB

Caption: Manajer PLN UP3 Madura Fahmi Fahresi, diwawancara usai peresmian PJU baru di JLS Sampang, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang

Jumat, 9 Jan 2026 - 17:24 WIB