Bupati Blitar Harapkan Penilaian SAKIP Harus Lebih Baik Daripada Tahun Sebelumnya

- Jurnalis

Selasa, 10 September 2019 - 11:30 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bupati Blitar (Drs. H. Rijanto, MM) saat diwawancara awak media usai kegiatan pra pemaparan SAKIP.

Bupati Blitar (Drs. H. Rijanto, MM) saat diwawancara awak media usai kegiatan pra pemaparan SAKIP.

Blitar, (regamedianews.com) – Bupati Blitar Drs, H Rijanto, MM memimpin rapat pra penilaian Sistim Akuntabilitas Kinerja Intansi Pemerintah (SAKIP) dan terus berusaha mendorong percepatan pelaksanaannya dan Kabupaten Blitar progresnya terus mengalami peningkatan, dari semula nilai SAKIP C meningkat menjadi CC, pada tahun 2018 meningkat menjadi B dan mentargetkan tahun ini bisa menjadi penilaian BB.

Hal tersebut dikatakan Bupati Blitar, Drs. H. Rijanto, MM saat ditemui Regamedia.com usai simulasi latihan pemaparan Bupati Blitar dan sejumlah SKPD dan Sungramnya yang dilaksanakan di Pendopo Agung Ronggo Hadinegoro.

Baca Juga :  Antisipasi El Nino, Ditjen Bina Adwil Serahkan Bantuan Pemerintah Ke 28 Daerah

Lebih lanjut, Bupati Rijanto menekankan kepada masing-masing SKPD harus lebih memahami, bagaimana posisinya sebagai kepanjangan tangan dari Bupati untuk merealisasikan visi misinya, sesuai dengan tupoksinya masing-masing.

“Jadi visi misinya Bupati dan Wakil Bupati kan sudah jelas, dia harus menjabarkan dalam program kerjanya mereka, sehingga nanti target-targetnya bisa terukur”, tandas Bupati Rijanto, Senin (9/9/2019).

Rijanto juga menambahkan, dengan SAKIP, kerja kita harus terukur, ini juga dalam upaya bagaimana membentuk pemerintahan yang baik, pemerintahan yang bersih dan pemerintahan yang berwibawa, antara lain lewat SAKIP.

Baca Juga :  Kapolda Gorontalo; Jelang Pilkada, Lapisan Masyarakat Juga Harus Bersinergitas

“Disampaikan juga bukah hanya melalui SAKIP saja kita mendapatkan Prestasi itu, juga melalui evaluasi audit BPK juga, seperti opini WTP juga dalam rangka bagaimana membangun pemerintahan menjadi lebih baik, berwibawa, juga bersih dan bagaimana pemerintah bisa memberikan pelayanan, kenyamanan, keamanan lebih baik kepada masyarakatnya”, tutup Bupati. (Mst/Hms/Adv)

Berita Terkait

BPJS Ketenagakerjaan Perluas Perlindungan Jamsos Tenaga Pendidik Madrasah di Bangkalan
SDN Tlagah 2 Bangkalan Ambruk, Hak Keamanan Siswa Terabaikan
Antisipasi Cuaca Ekstrem, DLH Sampang Pangkas Pohon Rawan Tumbang
Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers
Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik
Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data
Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”
Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam

Berita Terkait

Senin, 19 Januari 2026 - 20:04 WIB

BPJS Ketenagakerjaan Perluas Perlindungan Jamsos Tenaga Pendidik Madrasah di Bangkalan

Senin, 19 Januari 2026 - 11:57 WIB

SDN Tlagah 2 Bangkalan Ambruk, Hak Keamanan Siswa Terabaikan

Sabtu, 17 Januari 2026 - 11:32 WIB

Antisipasi Cuaca Ekstrem, DLH Sampang Pangkas Pohon Rawan Tumbang

Jumat, 16 Januari 2026 - 14:23 WIB

Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers

Kamis, 15 Januari 2026 - 16:28 WIB

Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik

Berita Terbaru

Caption: jaket hitam, Ketua DPRD Pamekasan Ali Masykur saat meninjau rumah warga Sana Daja yang rusak akibat fenomena tanah gerak, (dok. Kurdi Rega Media).

Peristiwa

DPRD Pamekasan Desak BPBD Segera Tangani Longsor di Sana Daja

Senin, 19 Jan 2026 - 10:49 WIB

Caption: sejumlah warga Desa Gersempal berada di halaman rumah terduga pelaku wanita inisial SH, dan tampak anggota Polsek Omben melakukan pengamanan, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Hukum&Kriminal

Diduga Selingkuh, Pemuda di Sampang Disandera Warga

Minggu, 18 Jan 2026 - 13:53 WIB