Operasi Begal, Tim Cobra Temukan Senpi Dirumah Warga

- Jurnalis

Minggu, 29 September 2019 - 15:51 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kapolres Lumajang (AKBP. Muhammad Arsal Sahban) menunjukkan senjata api (senpi) yang ditemukan dirumah salah satu warga Lumajang.

Kapolres Lumajang (AKBP. Muhammad Arsal Sahban) menunjukkan senjata api (senpi) yang ditemukan dirumah salah satu warga Lumajang.

Lumajang, (regamedianews.com) – Operasi begal besar-besaran yang dilakukan Polres Lumajang dengan menurunkan 1000 personel gabungan dari TNI, Polri, serta Satgas Keamanan Desa berhasil menemukan satu buah senjata api di wilayah Kecamatan Randuagung, Rabu (25/9/2019) kemarin.

Perlu diketahui, begal yang menyebabkan meninggalnya salah seorang warga Gumukmas, Jember terjadi di Jalan Baru Kecamatan Randuagung.

Senjata api ini ditemukan di salah satu rumah warga, adanya informasi yang diperoleh seorang pelaku kriminalitas kakap tinggal di sebuah rumah di Desa Ranulogong Kecamatan Randuagung Kabupaten Lumajang.

Dari hasil penggrebekan tersebut, ditemukan sebuah senjata api rakitan. Tapi sayangnya pemilik senjata tersebut melarikan diri. Diketahui identitas pelaku adalah Yanto (pria, 40 th) yang saat ini dalam pengejaran Tim Cobra Polres Lumajang.

Kapolres Lumajang AKBP Muhammad Arsal Sahban mengatakan, dirinya akan mendalami kasus penemuan senjata tersebut. Pihaknya akan mendalami apa ada kaitan pelaku ini dengan kejadian begal di wilayah Kecamatan Randuagung beberapa waktu yang lalu.

“Saya ingin mengungkap apakah dia atau bukan pelaku yang menewaskan warga Gumukmas Jember dalam kasus begal tersebut. Tapi yang pasti, tidak mungkin pemilik senjata api ini tidak memiliki motif kriminal. Pelaku harus kami tangkap, mungkin saja sudah ada korban jiwa dari senjata api rakitan yang dia miliki”, ujar Arsal, Minggu (29/9).

Baca Juga :  Polisi Bongkar Makam di Ketapang Sampang

Katim Cobra AKP Hasran Cobra menegaskan, pihaknya akan kejar pemilik senjata api ini. Data pelaku sudah diketahui. “Hanya masalah waktu untuk kami tangkap”, ungkap Hasran. (har)

Berita Terkait

Kasus KDRT di Pangereman Sampang Buram
Kejari Sampang Musnahkan BB Rokok Ilegal
Melanggar, Napi Lapas Pamekasan Dimutasi
Pelepasan Terduga Pelaku Sabu di Bangkalan ‘Disorot’
Skandal Kasus BUMD Bangkalan Makin Memanas
Polisi Ajak Warga Sokobanah Sampang Berantas Judi
Diduga Lepas Pelaku Sabu, Polres Bangkalan: Laporkan Propam
Penganiaya Kurir JNT Viral, Ternyata PNS Sampang

Berita Terkait

Jumat, 18 Juli 2025 - 15:22 WIB

Kasus KDRT di Pangereman Sampang Buram

Kamis, 17 Juli 2025 - 13:43 WIB

Kejari Sampang Musnahkan BB Rokok Ilegal

Rabu, 16 Juli 2025 - 12:18 WIB

Melanggar, Napi Lapas Pamekasan Dimutasi

Kamis, 10 Juli 2025 - 23:42 WIB

Pelepasan Terduga Pelaku Sabu di Bangkalan ‘Disorot’

Kamis, 10 Juli 2025 - 20:22 WIB

Skandal Kasus BUMD Bangkalan Makin Memanas

Berita Terbaru

Caption: Dandim 1313 Pohuwato, Letkol Inf Madiyan Surya, (dok. regamedianews).

Daerah

Cegah Disintegrasi, Kodim Pohuwato Gelar Komsos

Jumat, 18 Jul 2025 - 21:47 WIB

Caption: Bupati Bangkalan pukul gong, sebagai tanda terbentuknya 281 Koperasi Merah Putih, disaat resepsi Hari Koperasi Nasional, (dok. regamedianews).

Daerah

281 Koperasi Merah Putih di Bangkalan Terbentuk

Jumat, 18 Jul 2025 - 17:58 WIB

Caption: Sargi, korban KDRT mengalami luka sobek dibagian leher akibat sayatan senjata tajam celurit, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Kasus KDRT di Pangereman Sampang Buram

Jumat, 18 Jul 2025 - 15:22 WIB

Caption: Kapolres Pamekasan (AKBP Hendra Eko Triyulianto) bersama Kepala Lapas Pamekasan (Syukron Hamdani), saat meninjau situasi dan kondisi Lapas.

Daerah

Kapolres Pastikan Keamanan Lapas Pamekasan Efektif

Jumat, 18 Jul 2025 - 10:22 WIB

Caption: Bupati Sampang H.Slamet Junaidi bersama Forkopimda, saat konferensi pers usai pemusnahan barang bukti pidana yang inkrah, (dok. regamedianews).

Daerah

Tokoh Sampang Diminta Edukasi Bahaya Narkoba

Jumat, 18 Jul 2025 - 09:03 WIB