Dibuka Sejak Dini, Kuota Mudik Gratis Di Kota Cimahi Ludes

- Jurnalis

Selasa, 3 Maret 2020 - 22:08 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Terlihat padat, warga Kota Cimahi tengah mendaftar untuk ikut mudik gratis.

Terlihat padat, warga Kota Cimahi tengah mendaftar untuk ikut mudik gratis.

Cimahi, (regamedianews.com) – Pendaftaran mudik gratis lebaran yang disediakan Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Cimahi langsung habis. Padahal baru saja dua hari, terhitung sejak dibuka hari Senin 2 Maret s/d 31 maret 2020.

“Baru saja dibuka, langsung terisi. Jadi masyarakat tidak semuanya terakomodir program mudik gratis,” ujar Ranto Sitanggang Kepala Seksi Angkutan Dinas Perhubungan Kota Cimahi, Ranto Sitanggang, Selasa (3/3/2020).

Ranto menyebutkan, tahun 2020 Dinas Perhubungan Kota Cimahi hanya menyediakan 750 kuota mudik gratis yang diperuntukan bagi warga yang berdomisili di Kota Cimahi.

Baca Juga; jadi sasaran tpa sampah kades bunajih mengaku atas persetujuan warga

“Tujuan mudik gratis lebaran tahun ini masih sama seperti tahun sebelumnya. Yakni dari Kota Cimahi menuju Solo via Yogyakarta jalur selatan dan dari Kota Cimahi menuju Semarang via Cirebon jalur utara. Mereka akan diberangkatkan 21 Mei mendatang,” ujarnya.

Baca Juga :  Menggunakan Lapangan Taraf Nasional, Tim Futsal Porprov Sampang Belum Terbiasa

Namun sebelum berangkat, kata Ranto, masyarakat yang terakomodir harus melakukan proses daftar ulang tanggal 4-15 Mei 2020. “Bagi yang batal berangkat, harus melakukan pemberitahuan, agar kuotanya bisa diisi oleh warga lain yang belum terdaftar,” jelas Ranto.

Dikatakannya, animo masyarakat Kota Cimahi untuk ikut program mudik gratis, semakin meningkat setiap tahunnya. Mungkin karena sudah sejak tahun 2017 itulah, yang membuat kuota mudik gratis habis hanya dalam dua hari.

“Bagi masyarakat yang tidak terakomidir program mudik gratis di Kota Cimahi, kami sudah berkoordinasi dengan Dishub Provinsi Jawa Barat agar bisa menampung warga Cimahi yang belum terakomodir,” terangnya.

Baca Juga :  Keuchik Alur Mas Berharap Pemerintah Perhatikan Desanya

Baca Juga; berangkat ilegal tkw asal bandung barat dipulangkan dalam keadaan depresi

Dishub Provinsi Jawa Barat sudah memberikan formulir untuk pendaftaran mudik gratis tingkat Provinsi. Namun, Masih belum memberi jumblah kuota, karena Dishub Provinsi Jabar baru membuka pendaftaran nanti tanggal 20 Maret 2020 mendatang.

“Tahun ini, Dishub Kota Cimahi hanya menyediakan 13 armada bus untuk mengangkut 750 penumpang. Anggaran yang dikucurkan untuk program mudik gratis tersebut mencapai Rp 185.250.000, dimana alokasi per_unitnya mencapai Rp 4.750.000. Alokasi per busnya selama 3 hari x Rp 4.750.000=14.250.000 per bus,” tandas Ranto. (agil)

Berita Terkait

Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG
Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan
Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis
PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang
RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap
Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi
Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang
Prestasi Menurun, Pengurus Baru KONI Pamekasan Dihadapkan Tantangan Berat

Berita Terkait

Minggu, 11 Januari 2026 - 12:02 WIB

Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG

Sabtu, 10 Januari 2026 - 17:13 WIB

Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan

Jumat, 9 Januari 2026 - 20:33 WIB

Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis

Jumat, 9 Januari 2026 - 17:24 WIB

PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang

Jumat, 9 Januari 2026 - 08:09 WIB

Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi

Berita Terbaru

Caption: ilustrasi pelaku kriminal ditangkap, Pj Kades Tlagah beberkan surat pengunduran diri inisial UA dari jabatannya sebagai perangkat desa, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Pj Kades Tlagah Bantah Jambret Maut di Pamekasan Jabat Kasun

Minggu, 11 Jan 2026 - 21:49 WIB

Caption: Dandim Sumenep Letkol Arm Bendi Wibisono, menyampaikan arahannya saat grand launching SPPG di Kecamatan Rubaru, (sumber foto. Sumenep.go.id).

Daerah

Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG

Minggu, 11 Jan 2026 - 12:02 WIB

Caption: sebelum pengukuhan, panitia membacakan SK pengurus ranting dan anak ranting Muslimat NU Kecamatan Kedungdung, (dok. foto istimewa).

Daerah

Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan

Sabtu, 10 Jan 2026 - 17:13 WIB

Caption: Manajer PLN UP3 Madura Fahmi Fahresi, diwawancara usai peresmian PJU baru di JLS Sampang, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang

Jumat, 9 Jan 2026 - 17:24 WIB