Busyro Karim; Wabup Sumenep Fauzi Akan Dirujuk Ke Surabaya

- Jurnalis

Selasa, 7 April 2020 - 15:09 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Suasa didepan IGD RSMA Sumenep.

Suasa didepan IGD RSMA Sumenep.

Sumenep, (regamedianews.com) –
Wakil Bupati Sumenep Achmad Fauzi akhirnya dirujuk ke Surabaya setelah melewati serangkaian pemeriksaan di Instalasi Gawat Darurat (IGD) dr Moh Anwar Sumenep, Selasa (7/4/2020) siang.

Bupati Sumenep KH. A Busyro Karim kepada media menuturkan kronologi wakilnya itu pingsan hingga dirujuk ke IGD RSMA.

Baca Juga :  DPD PDIP Bangkalan Target 10 Kursi Pada Pileg 2019

“Duduk didepan saya hadiri Musrenbang tiba-tiba kejang-kejang,” ujarnya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Bupati juga mengatakan, dirinya tidak bisa menjelaskan penyakit apa yang sebenarnya dialami Wabupnya itu.

Baca Juga :  Polda Gorontalo Akan Patroli Cyber Didunia Nyata & Dunia Maya

“Namun soal apanya, biar dokter yang menjelaskan,” imbuhnya.

Busyro juga menuturkan tentang beberapa terakhir kondisi Achmad Fauzi yang terlihat kurang begitu fit seperti hari-hari biasanya.

“Yang jelas Wabup Fauzi akan dirujuk ke Rumah Sakit Surabaya,” pungkasnya. (TR)

Berita Terkait

Hari Bhakti Kemenimipas, Momentum Lapas Memperkuat Transformasi
Pemkab Bangkalan Matangkan Pinjam Pakai Terminal Tipe A
Tahun 2025, Jumlah Janda di Sampang Melonjak
Luapan Sungai Panyiburan Rendam 3 Desa di Sampang
Jalan Raya Jrengik Sampang Terendam Banjir
Klaim JHT Gratis, BPJS Ketenagakerjaan Ingatkan Peserta Waspadai Calo
Polantas Sampang Geber Sosialisasi Operasi Zebra 2025
BPJS Kesehatan Rekredensialing Perdana di RSIA Puri Bunda Madura

Berita Terkait

Rabu, 19 November 2025 - 20:08 WIB

Hari Bhakti Kemenimipas, Momentum Lapas Memperkuat Transformasi

Rabu, 19 November 2025 - 18:48 WIB

Pemkab Bangkalan Matangkan Pinjam Pakai Terminal Tipe A

Rabu, 19 November 2025 - 16:44 WIB

Tahun 2025, Jumlah Janda di Sampang Melonjak

Rabu, 19 November 2025 - 13:20 WIB

Luapan Sungai Panyiburan Rendam 3 Desa di Sampang

Rabu, 19 November 2025 - 09:28 WIB

Klaim JHT Gratis, BPJS Ketenagakerjaan Ingatkan Peserta Waspadai Calo

Berita Terbaru

Caption: Kajari Pamekasan menghancurkan barang bukti perkara pidana umum berupa belasan handphone, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Kejari Pamekasan Musnahkan 41 BB Pidana Umum

Rabu, 19 Nov 2025 - 22:22 WIB

Caption: Wakil Bupati Bangkalan Fauzan Ja'far, (dok. regamedianews).

Daerah

Pemkab Bangkalan Matangkan Pinjam Pakai Terminal Tipe A

Rabu, 19 Nov 2025 - 18:48 WIB

Caption: ilustrasi Gemini AI, sepasang suami istri saat menjalani sidang perceraian di Pengdilan Agama, (dok. regamedianews).

Daerah

Tahun 2025, Jumlah Janda di Sampang Melonjak

Rabu, 19 Nov 2025 - 16:44 WIB

Cation: tampak personel TNI meninjau kondisi banjir yang melanda wilayah Kecamatan Jrengik, Kabupaten Sampang, (sumber foto: BPBD Sampang).

Peristiwa

Luapan Sungai Panyiburan Rendam 3 Desa di Sampang

Rabu, 19 Nov 2025 - 13:20 WIB