5 Pelaku Seni Di Desa Gunung Rancak Mendapatkan Bantuan Sembako Dari Gubernur Jatim

- Jurnalis

Sabtu, 23 Mei 2020 - 17:47 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Penyerahan bantuan untuk 5 pelaku seni didesa Gunung Rancak oleh Camat Robatal

Penyerahan bantuan untuk 5 pelaku seni didesa Gunung Rancak oleh Camat Robatal

Sampang, (regamedianews.com) – Lima seniman didesa Gunung Rancak Kecamatan Robatal Kabupaten Sampang mendapatkan bantuan dari Gubernur Jawa Timur

Bantuan berupa sembako tersebut disalurkan melalui Disporabudpar yang diserahkan melalui setiap Camat di 14 Kecamatan dikabupaten Sampang

Camat Robatal H.Kiatno, SE mengatakan bahwa bantuan tersebut merupakan amanah yang harus disampaikan kepada lima orang yang telah terdata oleh desa

“Kelimanya merupakan seniman yang sudah terdata didesa, mereka mendapatkan bingkisan dari Gubernur Jawa Timur melalui Disporabudpar”;ujarnya Sabtu (23/5/20)

Mantan Sekcam Tambelangan tersebut menambahkan, bahwa untuk kecamatan Robatal hanya mendapatkan 9 paket sembako, dengan rincian 5 seniman di desa Gunung Rancak dan 4 seniman di desa Jelgung

“Saya harap bantuan ini dapat bermanfaat kepada pelaku seni yang ada didesa”; imbuhnya

Sementara Samin penerima bantuan merasa bersukur dan berterima kasih atas bantuan tersebut, menurutnya sejak puluhan tahun menjadi seniman, tak pernah ada bantuan apapun kecuali saat ini

Baca Juga :  Ramadhan & Lebaran Aman, Kinerja Polres Sampang Diapresiasi

“Terima kasih ibu gubernur, bagi saya diperhatikan seperti ini merupakan hal yang sudah luar biasa”; tuturnya

Untuk sekedar diketahui penyaluran bantuan tersebut disaksikan langsung oleh Koramil dan Kapolsek Robatal serta Kepala Desa Gunung Rancak.(fan/Mud)

Berita Terkait

Mahasiswa UTM Sosialisasi Anti Bullying di SMPN 1 Kamal
Mahasiswa UTM Sosialisasi ‘Stop Bullying’ Wujudkan Sekolah Aman
ESP PLTU Anggrek Bermasalah, Pemda Didesak Turun Tangan
Bupati Sampang Tekan OPD Tingkatkan Kinerja
PHE WMO Bangun Ekosistem Laut Produktif di Tlangoh
Hari Bhakti Kemenimipas, Momentum Lapas Memperkuat Transformasi
Pemkab Bangkalan Matangkan Pinjam Pakai Terminal Tipe A
Tahun 2025, Jumlah Janda di Sampang Melonjak

Berita Terkait

Sabtu, 22 November 2025 - 18:18 WIB

Mahasiswa UTM Sosialisasi Anti Bullying di SMPN 1 Kamal

Sabtu, 22 November 2025 - 08:58 WIB

Mahasiswa UTM Sosialisasi ‘Stop Bullying’ Wujudkan Sekolah Aman

Jumat, 21 November 2025 - 16:14 WIB

ESP PLTU Anggrek Bermasalah, Pemda Didesak Turun Tangan

Jumat, 21 November 2025 - 12:29 WIB

Bupati Sampang Tekan OPD Tingkatkan Kinerja

Kamis, 20 November 2025 - 12:19 WIB

PHE WMO Bangun Ekosistem Laut Produktif di Tlangoh

Berita Terbaru

Caption: anggota Polsekta Sampang ditemui korban, saat mendatangi lokasi kejadian pencurian sepeda motor, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Hukum&Kriminal

Sampang Rawan Pencurian Sepeda Motor

Sabtu, 22 Nov 2025 - 20:41 WIB

Caption: mahasiswa UTM bekali siswa-siswi SMPN 1 Kamal Bangkalan tentang pemahaman anti bullying, (dok. regamedianews).

Daerah

Mahasiswa UTM Sosialisasi Anti Bullying di SMPN 1 Kamal

Sabtu, 22 Nov 2025 - 18:18 WIB

Caption: Bupati Pamekasan Kholilurrahman membuka Kejurprov Jatim road race 2025, (dok. regamedianews).

Olahraga

Bupati Pamekasan Buka Kejurprov Road Race 2025

Sabtu, 22 Nov 2025 - 12:12 WIB

Caption: sebelum ditangkap dan dibawa ke Mako Polres Sampang, tersangka inisial S sempat bersembunyi dibawah kolong ranjang, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Mau Ditangkap, Maling di Sampang ‘Ngumpet’ Dibawah Ranjang

Jumat, 21 Nov 2025 - 19:39 WIB