Ada Tambahan Positif Covid-19 Asal Socah, Total di Bangkalan 30 Orang

- Jurnalis

Minggu, 24 Mei 2020 - 21:58 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Data peta sebaran Covid-19 di Kabupaten Bangkalan.

Data peta sebaran Covid-19 di Kabupaten Bangkalan.

Bangkalan, (regamedianews.com) – Jumlah pasien positif Corona di Kabupaten Bangkalan terus bertambah menjadi 30 kasus setelah terdapat satu tambahan pasien covid-19 asal Desa Jaddih, Kecamatan Socah, Bangkalan.

Humas Gugus Tugas Covid-19 Bangkalan, Agus Zein menyampaikan, pasien positif covid-19 berinisial N (26) warga asal Jaddih Utara, Kecamatan Socah.

“Sejak tanggal (18/4) pasien N mengeluh sakit batuk, panas dan sesak nafas kemudian periksa ke Bidan,” ujarnya. Sabtu (23/5/20).

Baca Juga :  Seleksi Kompetensi Dasar CPNS Akan Digelar Bulan Februari

Pada tanggal (28/4) kemarin, Lanjut Agus, karena masih merasa sakit kemudian pasien pergi ke dokter dengan keluhan yang sama yaitu batuk, pilek dan sesak nafas.

“Kemudian oleh dokter pasien disarankan rapid test ke RSUD Syamrabu. Karena hasilnya reaktif maka langsung dilakukan pemeriksaan Swab/PCR,” tuturnya.

Agus menambahkan, pada tanggal (3/5) keluar hasil swab PCR 1 Negatif. Dan tanggal (17/5) keluar hasil swab PCR ke 2 Negatif.

Baca Juga :  Menyikapi Anjing Masuk Masjid, Edi Junaidi ds: Kedepankan Toleransi, Sebaiknya Masyarakat Menahan Diri

“Akan tetapi pasien karena masih mengeluh sakit, tanggal (8/5) diambil swab ke 3. Sebelum hasil swab/PCR keluar pada tanggal (15/5) pasien N keluar dari rumah sakit dan melakukan isolasi mandiri di rumah. Dan hari ini (23/5) hasil Swab/PCR ke 3 keluar Positif,” pungkasnya. (sfn/sms)

Berita Terkait

Wabup Pamekasan Dorong Aspirasi Warga Dituntaskan di Tingkat Desa
PCNU Sampang Matangkan Persiapan Harlah NU Ke-103
Skandal Siswa Fiktif SDN Batuporo Timur 1 Sampang Terkuak
BPJS Ketenagakerjaan Perluas Perlindungan Jamsos Tenaga Pendidik Madrasah di Bangkalan
SDN Tlagah 2 Bangkalan Ambruk, Hak Keamanan Siswa Terabaikan
Antisipasi Cuaca Ekstrem, DLH Sampang Pangkas Pohon Rawan Tumbang
Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers
Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik

Berita Terkait

Selasa, 20 Januari 2026 - 18:29 WIB

Wabup Pamekasan Dorong Aspirasi Warga Dituntaskan di Tingkat Desa

Selasa, 20 Januari 2026 - 16:51 WIB

PCNU Sampang Matangkan Persiapan Harlah NU Ke-103

Selasa, 20 Januari 2026 - 13:43 WIB

Skandal Siswa Fiktif SDN Batuporo Timur 1 Sampang Terkuak

Senin, 19 Januari 2026 - 20:04 WIB

BPJS Ketenagakerjaan Perluas Perlindungan Jamsos Tenaga Pendidik Madrasah di Bangkalan

Sabtu, 17 Januari 2026 - 11:32 WIB

Antisipasi Cuaca Ekstrem, DLH Sampang Pangkas Pohon Rawan Tumbang

Berita Terbaru

Caption: kedatangan Ketua Ormas Gaib Perjuangan Habib Yusuf ke Kantor Kejari Sampang, ditemui Kasi Intelijen dan Kasi Pidsus, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Hampir 5 Bulan, Kasus Pajak RSMZ Sampang Nihil Tersangka

Selasa, 20 Jan 2026 - 20:04 WIB

Caption: saat berlangsungnya rakor PCNU Sampang ihwal serangkaian kegiatan persiapan puncak peringatan Harlah NU ke-103, (sumber foto: NU Sampang).

Daerah

PCNU Sampang Matangkan Persiapan Harlah NU Ke-103

Selasa, 20 Jan 2026 - 16:51 WIB

Caption: potongan video amatir, tampak oknum guru SDN Batuporo Timur 1 tengah santai mendengarkan musik dangdut, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

Skandal Siswa Fiktif SDN Batuporo Timur 1 Sampang Terkuak

Selasa, 20 Jan 2026 - 13:43 WIB