Muskel Setiamanah Tetapkan 1494 KK Penerima Bansos Tahap Dua

- Jurnalis

Jumat, 12 Juni 2020 - 06:36 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Suasana saat berlangsungnya musyawarah di Keluarahan Setiamanah Cimahi, terkiat penerima bansos.

Suasana saat berlangsungnya musyawarah di Keluarahan Setiamanah Cimahi, terkiat penerima bansos.

Cimahi, (regamedianews.com) – Selama pandemi Covid-19 berlangsung, banyak bermunculan masalah terutama pada roda perekonomian, hingga verikasi dan validasi yang dianggap salah saat akan memberikan bantuan sosial kepada masyarakat

Untuk menghindari kesalahan, pada tahap ke dua bantuan sosial (bansos) tingkat Kota. Kelurahan Setiamanah, Kecamatan Cimahi Tengah, Kota Cimahi, mengajukan sekitar 1494 Kepala Keluarga (KK). Ada penurunan, jika dibanding pengajuan pada tahap pertama.

Hal itu disampaikan Lurah Setiamanah Sularno, usai gelar Musyawarah Kelurahan (Muskel) di kantornya, jalan Ubed No 1 Kota Cimahi, Kamis (11/06/20).

“Pada tahap pertama bantuan yang diajukan 1584, sedangkan tahap kedua 1494 KK. Jadi ada penurunan sekitar 1,58% atau sekitar 90 paket sembako,” ujarnya.

Penurunan ini, katanya, berkat hasil kerja keras dan kejujuran para RW dalam memverifikasi dan validasi datanya. Untuk selanjutnya, dilakukan penantanganan kesepakatannya.

Baca Juga :  Dandim 0107/Asel Bersama Forkopimda Laksanakan Panen Raya Padi 

Sementara Camat Cimahi Tengah Sugeng Budiono menambahkan, Muskel yang dilaksanakan di Setiamanah. Data ini, diharapkan menjadi data tervalid bagi penerima bantuan pada tahap kedua.

“Hari ini agendanya, penandatanganan yang dilakukan oleh perwakilan RW dan Binwil Kelurahan Setiamanah. Semoga dengan data baru ini, tidak ada lagi yang salah sasaran,” papar Sugeng.

Harapannya, semoga Covid-19 agar segera berakhir. Pada akhirnya, masyarakat bisa kembali melakukan aktifitasnya seperti sediakala. (agil)

Berita Terkait

SDN di Sokobanah Disegel, Disdik Diminta Turun Tangan
Lapas Narkotika Pamekasan Sumbang Darah
Markazul Lughah Sabilillah: Pusat Pembelajaran Bahasa Terbaik
Bupati Pamekasan Siapkan Wadah Untuk Lahirkan Pengusaha Pesantren
PKDI Diharapkan Jadi Wadah Kolaborasi Membangun Bangkalan
BPJS Ketenagakerjaan Serahkan Santunan JKM Kepada Ahli Waris di Sumenep
Anggota Polres Sampang Dipecat Tidak Terhormat
Lapas Perkuat Sinergitas Dengan Kejari Pamekasan

Berita Terkait

Kamis, 13 November 2025 - 19:39 WIB

SDN di Sokobanah Disegel, Disdik Diminta Turun Tangan

Kamis, 13 November 2025 - 08:18 WIB

Lapas Narkotika Pamekasan Sumbang Darah

Rabu, 12 November 2025 - 19:43 WIB

Bupati Pamekasan Siapkan Wadah Untuk Lahirkan Pengusaha Pesantren

Rabu, 12 November 2025 - 17:36 WIB

PKDI Diharapkan Jadi Wadah Kolaborasi Membangun Bangkalan

Rabu, 12 November 2025 - 16:04 WIB

BPJS Ketenagakerjaan Serahkan Santunan JKM Kepada Ahli Waris di Sumenep

Berita Terbaru

Caption: para pelaku kasus pengeroyokan viral di media sosial tampak memakai baju tahanan Polres Pamekasan, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Lagi !, Polres Pamekasan Tangkap 5 Pelaku Pengeroyokan

Kamis, 13 Nov 2025 - 23:14 WIB

Caption: Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Sampang menemui langsung saat audiensi aktivis HMI, (dok. regamedianews).

Daerah

SDN di Sokobanah Disegel, Disdik Diminta Turun Tangan

Kamis, 13 Nov 2025 - 19:39 WIB

Caption: penyidik Satreskrim Polres Sampang memeriksa dua pelaku kasus pencurian di Balai Desa Panyepen, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Hukum&Kriminal

Polres Sampang Ungkap Kasus Pembobolan Balai Desa

Kamis, 13 Nov 2025 - 18:12 WIB

Caption: pelaku pencurian helm inisial M saat ditangkap polisi, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Hukum&Kriminal

Warga Barisan Sampang Ditangkap Polisi

Kamis, 13 Nov 2025 - 14:03 WIB

Caption: pegawai Lapas Narkotika Pamekasan tengah mendonorkan darahnya, (dok. foto istimewa).

Daerah

Lapas Narkotika Pamekasan Sumbang Darah

Kamis, 13 Nov 2025 - 08:18 WIB