Sambut Hari Bhayangkara, Polres Gorut Salurkan 10 Ton Beras Ditengah Covid-19

- Jurnalis

Kamis, 25 Juni 2020 - 14:35 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polres Gorotalo Utara saat memberikan 10 ton beras secara simbolis kepada warga terdampak Covid-19.

Polres Gorotalo Utara saat memberikan 10 ton beras secara simbolis kepada warga terdampak Covid-19.

Gorontalo Utara || Rega Media News

Dalam hal menyambut hari Bhayangkara Ke 74 Polres Gorontalo Utara kembali menyalurkan bantuan beras sebanyak 10 ton kepada masyarakat Gorontalo Utara yang terdampak pandemi Covid-19. Kamis, (25/6/2020).

Kegiatan pembagian bahan makanan pokok dilakukan secara simbolis oleh Kapolres Gorontalo Utara, AKBP Dicky Irawan Kusuma bersama staf Polres, Camat Ponelo dan Kapala Desa Ponelo.

AKBP. Dicky Irawan Kusuma mengatakan, penyaluran beras dalam rangka hari Bhayangkara ini akan diberikan kepada 2000 KK terdampak pandemi Covid-19 se Kabupaten Gorontalo Utara yang akan berlangsung hingga tanggal 1 Juli 2020 yang merupakan peringatan hari Bhayangkara ke 74.

Baca Juga :  Ketua Paskibar Cimahi; Pemerintah Mesti Diimbagi Dengan Orang Yang Kritis dan Berbudaya

Untuk Kecamatan Ponelo, kata Dicky, rencananya akan di alokasikan bantuan beras sebanyak 1 ton beras, yang akan dibagi dalam 4 desa se kecamatan Ponelo.

“Kegiatan diawali dengan pembagian bantuan beras kepada 50 KK di kecamatan ponelo, yang belum menerima bantuan dari pemerintah Desa Ponelo kecamatan Ponelo. Tahap berikutnya akan didistribusi kembali sisanya kepada 150 KK kepada 3 Desa lainnya se Kecamatan Ponelo,” jelas Dicky.

Baca Juga :  Ahli Waris Terima Santunan dan Beasiswa Dari BPJS Ketenagakerjaan

Kegiatan sosial ini, merupakan bentuk kepedulian Polri dan wujud rasa bersyukur karena pada hari Bhayangkara yang ke 74 tahun ini bertepatan dengan situasi pandemi Covid-19.

“Sehingga kami turut prihatin kepada masyarakat yang terdampak secara ekonomi untuk memenuhi kebutuhan pokoknya. Dengan bantuan yang diberikan diharapkan masyarakat dapat terbantu, terutama kepada Masyarakat yang belum menerima bantuan dari pemerintah,” pungkasnya. (SN)

Berita Terkait

Ra Mahfudz Proyeksikan Torjun Jadi Jantung Pemerintahan Sampang
Forkot Pamekasan Endus Aroma ‘Titipan’ Proyek di APBD 2025
Musrenbang Kedungdung, Alan Kaisan Tekankan Pemerintah Desa Kreatif dan Inovatif
Tepis Isu Negatif, Bupati Sampang Fokus Pembangunan Nyata di Robatal
“Gulung Tikar” SDN Batuporo Timur 1 Sampang Tinggal Menunggu Waktu
Musrenbang RKPD 2027, Bupati Sampang: UHC Tetap Prioritas
Luthfiadi Nahkodai JMP: Tekankan Pers Bermartabat
Arah Baru MUI Sampang: Jadi Pelayan Umat dan Benteng Sosial

Berita Terkait

Selasa, 27 Januari 2026 - 23:42 WIB

Ra Mahfudz Proyeksikan Torjun Jadi Jantung Pemerintahan Sampang

Selasa, 27 Januari 2026 - 22:36 WIB

Forkot Pamekasan Endus Aroma ‘Titipan’ Proyek di APBD 2025

Selasa, 27 Januari 2026 - 10:02 WIB

Musrenbang Kedungdung, Alan Kaisan Tekankan Pemerintah Desa Kreatif dan Inovatif

Selasa, 27 Januari 2026 - 07:07 WIB

Tepis Isu Negatif, Bupati Sampang Fokus Pembangunan Nyata di Robatal

Senin, 26 Januari 2026 - 22:26 WIB

“Gulung Tikar” SDN Batuporo Timur 1 Sampang Tinggal Menunggu Waktu

Berita Terbaru

Caption: Kantor PLN Unit Layanan Pelanggan Pamekasan, Jl.Kesehatan, Barurambat Kota, (dok. Kurdi Rega Media).

Peristiwa

PLN Pamekasan Beberkan Penyebab Listrik Padam

Selasa, 27 Jan 2026 - 20:43 WIB

Caption: Pengurus SMSI Sampang saat menyambangi kaum dhuafa, (dok. foto istimewa).

Sosial

Jelang HPN 2026, SMSI Sampang Berbagi Kepada Dhuafa

Selasa, 27 Jan 2026 - 19:47 WIB

Caption: ilustrasi, seorang santriwati duduk termenung di bawah pohon mangga di sekitar masjid didekat jembatan tol Suramadu, (dok. Syafin Rega Media).

Hukum&Kriminal

Sempat Hilang, Santriwati Korban Pencabulan Ditemukan di Suramadu

Selasa, 27 Jan 2026 - 18:31 WIB