Puskemas Karang Penang Ditutup, Pelayanan Dialihkan Ke Poskesdes

- Jurnalis

Jumat, 26 Juni 2020 - 11:21 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sampang || Rega Media News

Pusat Pelayanan Kesehatan Masyarakat (Puskesmas) Karangpenang, Kecamatan Karangpegang, Kabupaten Sampang, ditutup sementara.

Penutupan Puskesmas dilakukan karena empat orang tenaga medis yakni dua orang bidan dan dua tenaga kesehatan dinyatakan positif Covid-19 hasil swab test, Jumat (26/06/2020).

Baca Juga :  DPMD Pamekasan Siapkan PAW dan Pilkades 9 Desa

Plt Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Sampang, Agus Mulyadi mengatakan, pelayanan Puskesmas Karang Penang di tutup sementara, pasca ada empat tenaga medis yang terkonfirmasi positif Covid-19.

“Penutupannya terhitung tanggal 26 Juni hingga 4 Juli 2020 dan untuk pelayanan kesehatan masyarakat, sementara dialihkan ke Poskesdes terdekat,” katanya.

Baca Juga :  Kejari Bangkalan Sita Tanah Hasil Rekayasa Mantan Kades Petapan

Agus menambahkan, empat Puskesmas yang beberapa waktu lalu sempat di tutup kini mulai di buka kembali.

“Puskemas Tambelangan, Robatal, Banyuates dan Omben hari ini kembali di buka untuk pelayanan masyarakat,” pungkasnya. (adi/har)

Berita Terkait

Sidak Disperta, DPRD Sampang Desak Percepatan Distribusi Alsintan
PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar
Asal Jadi, Proyek Box Culvert Tanah Merah-Jenteh Diprotes Warga
Ra Mahfud Imbau Warga Sampang Sambut Tahun 2026 Dengan Santun
Jelang 2026, Puluhan Pejabat Pemkab Bangkalan Dirotasi
Sambut 2026, Polantas Sampang Larang Konvoi dan Knalpot Brong
Empat Puskesmas di Pamekasan Temukan Suspek Chikungunya
Pemkab Pamekasan Matangkan Penyambutan Valen D’Academy 7

Berita Terkait

Jumat, 2 Januari 2026 - 18:48 WIB

Sidak Disperta, DPRD Sampang Desak Percepatan Distribusi Alsintan

Jumat, 2 Januari 2026 - 09:03 WIB

PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar

Kamis, 1 Januari 2026 - 10:13 WIB

Asal Jadi, Proyek Box Culvert Tanah Merah-Jenteh Diprotes Warga

Rabu, 31 Desember 2025 - 19:01 WIB

Ra Mahfud Imbau Warga Sampang Sambut Tahun 2026 Dengan Santun

Rabu, 31 Desember 2025 - 12:11 WIB

Jelang 2026, Puluhan Pejabat Pemkab Bangkalan Dirotasi

Berita Terbaru

Caption: Kapolres Sumenep AKBP Rivanda, saat gelar press conference ungkap kasus kriminal selama tahun 2025, (dok. foto istimewa).

Hukum&Kriminal

Polres Sumenep Gaspol, 82% Kasus Kriminal Diselesaikan

Sabtu, 3 Jan 2026 - 18:42 WIB

Caption: tampak bagian depan truk yang terlibat kecelakaan di jalan raya Camplong ringsek, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Peristiwa

Dua Truk Adu Banteng di Jalan Raya Camplong Sampang

Sabtu, 3 Jan 2026 - 12:11 WIB

Caption: anggota Polsek Kedungdung saat mengevakuasi almarhum Muhar ke rumah duka, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Peristiwa

Kakek di Sampang Ditemukan Meninggal di Dalam Masjid

Jumat, 2 Jan 2026 - 11:17 WIB

Caption: Ketua Pengurus Cabang Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia Kabupaten Bangkalan, Abd Kholik, (dok. Syafin, Rega Media).

Daerah

PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar

Jumat, 2 Jan 2026 - 09:03 WIB