Pengunjung & Pedagang Pasar Diharap Taat Protokol Kesehatan

- Jurnalis

Senin, 29 Juni 2020 - 22:14 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polres Bangkalan (AKBP Rama Samtama Putra) saat membagikan masker kepada pedagang

Polres Bangkalan (AKBP Rama Samtama Putra) saat membagikan masker kepada pedagang

Bangkalan || Rega Media News

Polres Bangkalan dalam rangka merayakan HUT Bhayangkara ke 74 membagikan 10 ribu masker kepada pengunjung pasar dan pedagang pasar Ki Lemah Dhuwur Bangkalan, Senin (29/6/20).

Pembagian dilakukan langsung Kapolres Bangkalan AKBP Rama Samtama Putra bersama Dandim 0829 Bangkalan Letkol Kav Ari Setiawan Wibowo.

Baca Juga :  Penerima Bansos Covid-19 di Cimahi Rumahnya Ditempeli Stiker

Kapolres Bangkalan AKBP Rama Samtama Putra menyampaikan, pemabagian masker kepada padagang dan pengunjung pasar 0PKi lemah dhuwur bangkalan agar masyarakat tetap disiplin menerapkan protokol kesehatan.

“Kepada masing-masing Polsek membagikan sebanyak 500 masker dan untuk polres membagikan 1.500 masker secara bertahap,” ujarnya.

Baca Juga :  Razia Seminggu, Polisi Bangkalan Sita 122 Unit Motor

Masker tersebut, menurutnya, dibagikan kepada masyarakat dengan harapan masyarakat mematui protokol kesehatan diantaranya mengenakan masker.

“Kami berharap masyarakat taat pada protokol kesehatan dengan menggunakan masker dan rajin cuci tangan terutama saat keluar rumah,” pungkasnya. (sms/tfk)

Berita Terkait

Tepis Isu Negatif, Bupati Sampang Fokus Pembangunan Nyata di Robatal
“Gulung Tikar” SDN Batuporo Timur 1 Sampang Tinggal Menunggu Waktu
Musrenbang RKPD 2027, Bupati Sampang: UHC Tetap Prioritas
Luthfiadi Nahkodai JMP: Tekankan Pers Bermartabat
Arah Baru MUI Sampang: Jadi Pelayan Umat dan Benteng Sosial
Belasan Perwira Polres Sumenep Dimutasi
Pemkab Pamekasan Gandeng Pengusaha Ringankan Beban UHC
Pimpin Disdik Sampang, Nor Alam Emban Misi Pembenahan

Berita Terkait

Selasa, 27 Januari 2026 - 07:07 WIB

Tepis Isu Negatif, Bupati Sampang Fokus Pembangunan Nyata di Robatal

Senin, 26 Januari 2026 - 22:26 WIB

“Gulung Tikar” SDN Batuporo Timur 1 Sampang Tinggal Menunggu Waktu

Senin, 26 Januari 2026 - 17:28 WIB

Musrenbang RKPD 2027, Bupati Sampang: UHC Tetap Prioritas

Minggu, 25 Januari 2026 - 18:30 WIB

Arah Baru MUI Sampang: Jadi Pelayan Umat dan Benteng Sosial

Jumat, 23 Januari 2026 - 22:22 WIB

Belasan Perwira Polres Sumenep Dimutasi

Berita Terbaru

Caption: Kapolres Sampang AKBP Hartono menyampaikan arahan kepada anggotanya, saat pimpin serah terima jabatan sejumlah perwira, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Hukum&Kriminal

Kapolres Sampang Warning Polsek Ungkap Satu Kasus Perbulan

Senin, 26 Jan 2026 - 21:08 WIB

Caption: Bupati Sampang H.Slamet Junaidi, sampaikan sambutan dalam Musrenbang RKPD 2027 di Kecamatan Kedungdung, (dok. foto istimewa).

Daerah

Musrenbang RKPD 2027, Bupati Sampang: UHC Tetap Prioritas

Senin, 26 Jan 2026 - 17:28 WIB