Askot PSSI Cimahi Keluhkan Kecilnya Anggaran Dari KONI

- Jurnalis

Jumat, 3 Juli 2020 - 21:59 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pengurus Askot PSSI Cimahi saat berada di Sekretariat KONI Kota Cimahi.

Pengurus Askot PSSI Cimahi saat berada di Sekretariat KONI Kota Cimahi.

Cimahi || Rega Media News

Berangkat dari keresahan yang terjadi pada klub anggota sepak bola Asosiasi Kota (Askot) Cimahi, menyusul beredar surat keputusan PSSI nomor Skep/53/VI/2020 tentang kelanjutan kompetisi dalam keadaan luar biasa.

Pengurus Askot PSSI Cimahi memandang perlu mendatangi Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Kota Cimahi, untuk meminta pancerahan atas situasi yang terjadi bagi keberlangsungan organisasi induk cabang olahraga dan kompetisi.

Sekretaris Jendral PSSI Kota Cimahi Cucu Sudrajat menjelaskan, maksud kedatangannya ke kantor KONI, selain bersilahturahmi juga sebagai bentuk tanggung jawab pengurus terhadap anggotanya untuk bisa memenuhi kebutuhan dalam setiap kegiatannya.

Baca Juga :  Selama Pandemi Covid-19, Keringanan Pelanggan PLN di Cimahi Belum Terakomodir

Ia mengaku, sejauh ini Askot PSSI Kota Cimahi terkendala oleh anggaran yang didistribusikan melalui KONI Kota Cimahi untuk menggelar kompetisi yang sudah terencana.

“Pertemuan kami dengan KONI sengaja agar bisa didengar langsung oleh klub terkait anggaran untuk kebutuhan kegiatan,” tuturnya, dikantor sekretariat KONI Kota Cimahi di Komplek De Chitose, Jalan Sisingamangaraja. Jumat (03/07/20).

Anggaran yang kecil, katanya, tentu akan berpengaruh terhadap pelaksanaan kompetisi. Padahal pihaknya harus segera menggelar kompetisi dibeberapa kategori seperti, dikategori usia dan pemain putri.

“Namun saat ini, kami hanya diberikan dana sebesar Rp 50 juta melalui KONI Kota Cimahi, padahal untuk menggelar kompetisi dibutuhkan dana yang tidak sedikit. Tapi, Ketua KONI akan mencarikan solusi atas masalah ini,” bebernya.

Baca Juga :  Kepala Sapi Simbol Tradisi Grebek Syuro di Sumbermujur Lumajang

Menanggapi keluhan itu, Ketua Umum KONI Kota Cimahi Aris Permono beralasan sumber angaran yang digelontorkan dari APBD Kota Cimahi untuk KONI, mendapat pengurangan akibat wabah Covid-19.

“Seluruh Organisasi maupun Perangkat Daerah dilakukan pemangkasan anggaran, yang nantinya akan digunakan untuk penanganan dampak Covid-19. Untuk persoalan anggaran sekarang, kami akan bawa untuk dibicarakan lagi dengan Pemkot Cimahi,” pungkasnya. (agil)

Berita Terkait

Ra Mahfudz Proyeksikan Torjun Jadi Jantung Pemerintahan Sampang
Forkot Pamekasan Endus Aroma ‘Titipan’ Proyek di APBD 2025
Musrenbang Kedungdung, Alan Kaisan Tekankan Pemerintah Desa Kreatif dan Inovatif
Tepis Isu Negatif, Bupati Sampang Fokus Pembangunan Nyata di Robatal
“Gulung Tikar” SDN Batuporo Timur 1 Sampang Tinggal Menunggu Waktu
Musrenbang RKPD 2027, Bupati Sampang: UHC Tetap Prioritas
Luthfiadi Nahkodai JMP: Tekankan Pers Bermartabat
Arah Baru MUI Sampang: Jadi Pelayan Umat dan Benteng Sosial

Berita Terkait

Selasa, 27 Januari 2026 - 23:42 WIB

Ra Mahfudz Proyeksikan Torjun Jadi Jantung Pemerintahan Sampang

Selasa, 27 Januari 2026 - 22:36 WIB

Forkot Pamekasan Endus Aroma ‘Titipan’ Proyek di APBD 2025

Selasa, 27 Januari 2026 - 10:02 WIB

Musrenbang Kedungdung, Alan Kaisan Tekankan Pemerintah Desa Kreatif dan Inovatif

Selasa, 27 Januari 2026 - 07:07 WIB

Tepis Isu Negatif, Bupati Sampang Fokus Pembangunan Nyata di Robatal

Senin, 26 Januari 2026 - 22:26 WIB

“Gulung Tikar” SDN Batuporo Timur 1 Sampang Tinggal Menunggu Waktu

Berita Terbaru

Caption: Kantor PLN Unit Layanan Pelanggan Pamekasan, Jl.Kesehatan, Barurambat Kota, (dok. Kurdi Rega Media).

Peristiwa

PLN Pamekasan Beberkan Penyebab Listrik Padam

Selasa, 27 Jan 2026 - 20:43 WIB

Caption: Pengurus SMSI Sampang saat menyambangi kaum dhuafa, (dok. foto istimewa).

Sosial

Jelang HPN 2026, SMSI Sampang Berbagi Kepada Dhuafa

Selasa, 27 Jan 2026 - 19:47 WIB

Caption: ilustrasi, seorang santriwati duduk termenung di bawah pohon mangga di sekitar masjid didekat jembatan tol Suramadu, (dok. Syafin Rega Media).

Hukum&Kriminal

Sempat Hilang, Santriwati Korban Pencabulan Ditemukan di Suramadu

Selasa, 27 Jan 2026 - 18:31 WIB