Bantuan DAK SMP Tahun 2020 Disdik Sampang Tembus Rp 12 Milyar

- Jurnalis

Rabu, 8 Juli 2020 - 18:11 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kantor Dinas Pendidikan Kabupaten Sampang.

Kantor Dinas Pendidikan Kabupaten Sampang.

Sampang || Rega Media News 

Anggaran pembangunan fisik Sekolah Menengah Pertama (SMP) Dinas Pendidikan (Disdik) Kabupaten Sampang, Madura, Jawa Timur mencapai Rp 12 Milyar. Bantuan tersebut bersumber dari Dana Alokasi Khusus (DAK) tahun anggaran 2020.

Pelaksana Tugas (Plt) Kepala Disdik Sampang H Nur Alam melalui Plt Kasi Sarana dan Prasarana Pendidikan SMP Disdik setempat, Toha mengatakan, sebanyak 31 lembaga SMP di Sampang tercatat menerima bantuan DAK dengan total anggaran kurang lebih Rp 12 milyar.

Baca Juga :  Wanita Ini Gagal Selundupkan Sabu Lewat Miss V

“Saat ini bantuan DAK itu masuk tahap penandatanganan Memorandum Of Understanding (MoU) Surat Perjanjian Pemberian Bantuan (SPPB) dengan masing-masing lembaga penerima,” terangnya. Rabu (08/07/2020).

Lebih lanjut Toha mengungkapkan, 31 lembaga SMP penerima program DAK tersebut adalah murni usulan dari lembaga masing-masing melalui Data Pokok Pendidikan (Dapodik) ke Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan RI, bukan usulan dari Disdik Sampang.

Baca Juga :  10 Ribu Warga Sampang Dapat Bantuan Sembako Dari Pemprov Jatim

“Program DAK SMP ini pelaksanaanya menggunakan sistem swakelola oleh masing-masing lembaga. Dan anggaranya itu nanti ada yang digunakan untuk pembangunan Ruang Kelas Baru (RKB), Rehab Ruang Kelas dan Pembangunan Laboratorium IPA serta Perpustakaan,” ungkapnya. (adi/har)

Berita Terkait

Asal Jadi, Proyek Box Culvert Tanah Merah-Jenteh Diprotes Warga
Ra Mahfud Imbau Warga Sampang Sambut Tahun 2026 Dengan Santun
Jelang 2026, Puluhan Pejabat Pemkab Bangkalan Dirotasi
Sambut 2026, Polantas Sampang Larang Konvoi dan Knalpot Brong
Empat Puskesmas di Pamekasan Temukan Suspek Chikungunya
Pemkab Pamekasan Matangkan Penyambutan Valen D’Academy 7
Buntut Kasus RS Nindhita, DPRD Sampang Didemo
MUI Sampang Imbau Masyarakat: Tahun Baru Tanpa Euforia

Berita Terkait

Kamis, 1 Januari 2026 - 10:13 WIB

Asal Jadi, Proyek Box Culvert Tanah Merah-Jenteh Diprotes Warga

Rabu, 31 Desember 2025 - 19:01 WIB

Ra Mahfud Imbau Warga Sampang Sambut Tahun 2026 Dengan Santun

Rabu, 31 Desember 2025 - 12:11 WIB

Jelang 2026, Puluhan Pejabat Pemkab Bangkalan Dirotasi

Rabu, 31 Desember 2025 - 10:01 WIB

Sambut 2026, Polantas Sampang Larang Konvoi dan Knalpot Brong

Selasa, 30 Desember 2025 - 10:39 WIB

Empat Puskesmas di Pamekasan Temukan Suspek Chikungunya

Berita Terbaru

Caption: Kasi Humas Kepolisian Resor Sampang AKP Eko Puji Waluyo, saat diwawancara awak media di ruangan kerjanya, (dok. Harry, Rega Media).

Hukum&Kriminal

Bogem Nelayan Pamekasan, Pria di Sampang Diamankan Polisi

Kamis, 1 Jan 2026 - 21:49 WIB

Caption: dua pelaku curanmor inisial AA dan ZA tengah diperiksa penyidik Satreskrim, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Hukum&Kriminal

Dua Bandit Motor Asal Camplong Berhasil Diringkus

Kamis, 1 Jan 2026 - 08:08 WIB