BEM KM Unjani Pastikan Tidak Ikut Aksi Buruh

- Jurnalis

Minggu, 9 Agustus 2020 - 23:46 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Badan Eksekutif Mahasiswa Keluarga (BEM KM) Unjani.

Badan Eksekutif Mahasiswa Keluarga (BEM KM) Unjani.

Cimahi || Rega Media News

Badan Eksekutif Mahasiswa Keluarga (BEM KM) Unjani memastikan tidak akan ikut melakukan seruan aksi buruh, pada Senin (10/8/20).

Pernyataan itu diambil setelah melihat tidak adanya kesepahaman antar organisasi yang ada di dalam Aliansi Gerakan Rakyat se-Cimahi.

Baca Juga :  Masih Terlalu Dini Pasar Antri Baru Cimahi Disebut Klaster

Dalam keterangan press release Presiden Mahasiswa Unjani, Aziz Dwi Mauludiansyah mensinyalir ada indikasi penggembosan aliansi oleh pihak-pihak yang mempunyai kepentingan.

“Maka dari itu, kami BEM KM Unjani memutuskan untuk tidak melakukan seruan aksi,” tegas Azis.

Dari hasil konsolidasi, katanya, semua sudah mengetahui bahwa BEM KM Unjani tidak menyerukan aksi pada hari Senin, 10 Agustus 2020 dengan alasan yang telah dijelaskan diatas.

Baca Juga :  Reklame Tak Berijin Di Bangkalan Diturunkan, Ini Kata Satpol PP

“Jadi jika ada media yang mengangkat bahwa mahasiswa-mahasiswi Unjani atau BEM KM Unjani mengikuti aksi, dapat dipastikan bahwa berita tersebut HOAKS,” ujarnya. (agil)

Berita Terkait

Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik
Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data
Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”
Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam
Buntut HET Pupuk-Hand Traktor Raib, Disperta KP Sampang Didemo
Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah
Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG
Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan

Berita Terkait

Kamis, 15 Januari 2026 - 16:28 WIB

Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik

Rabu, 14 Januari 2026 - 21:20 WIB

Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data

Rabu, 14 Januari 2026 - 14:24 WIB

Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam

Rabu, 14 Januari 2026 - 13:03 WIB

Buntut HET Pupuk-Hand Traktor Raib, Disperta KP Sampang Didemo

Selasa, 13 Januari 2026 - 12:49 WIB

Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah

Berita Terbaru

Caption: Kasi Humas Kepolisian Resor Sampang AKP Eko Puji Waluyo, saat diwawancara awak media di ruangan kerjanya, (dok. Harry, Rega Media).

Hukum&Kriminal

Polisi Selidiki Pencurian Kabel Trafo PJU JLS Sampang

Jumat, 16 Jan 2026 - 10:15 WIB

Caption: tiang trafo lampu penerangan jalan umum di JLS yang menjadi sasaran pelaku pencurian, (sumber foto: PLN ULP Sampang).

Peristiwa

Baru Diresmikan, Kabel Trafo PJU JLS Sampang Dicuri

Kamis, 15 Jan 2026 - 13:03 WIB

Caption: Kapolres Pamekasan AKBP Hendra Eko Triyulianto berjabat tangan dengan Kasat Reskrim AKP Doni Setiawan, usai memberikan piagam penghargaan, (dok. Kurdi Rega Media).

Hukum&Kriminal

Sukses Tangkap Jambret Maut, Reskrim Pamekasan Diganjar Reward

Rabu, 14 Jan 2026 - 18:40 WIB