Jadi Inspektur Upacara HUT Kemerdekaan RI ke-75, Ini Kata Bupati Pamekasan

- Jurnalis

Senin, 17 Agustus 2020 - 18:15 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bupati Pamekasan saat menjadi inspektur upacara

Bupati Pamekasan saat menjadi inspektur upacara

Pamekasan || Rega Media News

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Pamekasan menggelar upacara Hari Ulang Tahun (HUT) ke-75 Kemerdekaan Republik Indonesia (RI) 17 di Lapangan Nagara Bhakti Mandhapa Agung Ronggosukowati, Senin (17/8/20) pagi.

Bupati Pamekasan Baddrut Tamam menjadi Inspektur Upacara Hari Kemerdekaan yang juga diikuti forkopimda dan jajaran OPD. Pagelaran Upacara 17 Agustus 2020 HUT Kemerdekaan tahun ini, berbeda dengan tahun sebelumnya. Sebab saat ini masih dalam situasi pandemi Covid-19.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Peserta upacara yang terdiri dari jajaran OPD dan Forkopimda tampak menjaga jarak sekitar dua meter dan seluruhnya memakai masker.

Baca Juga :  BPJS Ketenagakerjaan Sosialisasi Manfaat Program Jaminan Sosial Kepada Gapoktan Sumenep

Bupati Pamekasan, Baddrut Tamam dalam amanatnya mengatakan, pagelaran Upacara 17 Agustus 2020 tahun ini memang berbeda dengan tahun-tahun sebelumnya.

“Namun meski berbeda, semangat nasionalisme dan rasa syukur yang sedalam-dalamnya atas kemerdekaan yang sudah diraih oleh Bangsa Indonesia harus tetap ada di dalam hati dan pikiran setiap masyarakat seluruh Indonesia,” katanya.

“Yang membedakan upacara Hari Kemerdekaan tahun ini dengan tahun sebelumnya, kalau tahun ini ada physical distancing dan ada masker, kalau dulu tidak ada,” ujarnya.

Baca Juga :  Cegah 3C, Resmob Sampang Optimalkan Kring Serse

Politikus PKB ini juga mengajak seluruh masyarakat agar terus berdoa sedalam-dalamnya terhadap pahlawan yang telah gugur mendahului demi memperjuangkan kemerdekaan Negara Indonesia.

“Karena bangsa yang besar adalah bangsa yang menghargai jasa para pahlawan, yang telah berkorban baik jiwa dan harta,” tukasnya.

Dalam upacara itu, Bupati dan Wakil Bupati juga memberikan tali asih kepada para veteran sebagai bentuk penghargaan Pemerintah Daerah Kabupaten Pamekasan terhadap para pejuang. (advheb)

Berita Terkait

281 Koperasi Merah Putih di Bangkalan Terbentuk
Kapolres Pastikan Keamanan Lapas Pamekasan Efektif
Tokoh Sampang Diminta Edukasi Bahaya Narkoba
Koperasi Mewujudkan Kesejahteraan Bersama
Ahli Waris Pebecak Sumenep Dapat Santunan JKM
Pemkab Sumenep Dorong Legalitas Usaha Rokok
Satu Perwira Polres Sampang Dimutasi
Hampir 100 Pengendara di Sampang ‘Kena Tilang’

Berita Terkait

Jumat, 18 Juli 2025 - 17:58 WIB

281 Koperasi Merah Putih di Bangkalan Terbentuk

Jumat, 18 Juli 2025 - 10:22 WIB

Kapolres Pastikan Keamanan Lapas Pamekasan Efektif

Jumat, 18 Juli 2025 - 09:03 WIB

Tokoh Sampang Diminta Edukasi Bahaya Narkoba

Jumat, 18 Juli 2025 - 07:39 WIB

Koperasi Mewujudkan Kesejahteraan Bersama

Kamis, 17 Juli 2025 - 16:48 WIB

Pemkab Sumenep Dorong Legalitas Usaha Rokok

Berita Terbaru

Caption: Bupati Bangkalan pukul gong, sebagai tanda terbentuknya 281 Koperasi Merah Putih, disaat resepsi Hari Koperasi Nasional, (dok. regamedianews).

Daerah

281 Koperasi Merah Putih di Bangkalan Terbentuk

Jumat, 18 Jul 2025 - 17:58 WIB

Caption: Sargi, korban KDRT mengalami luka sobek dibagian leher akibat sayatan senjata tajam celurit, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Kasus KDRT di Pangereman Sampang Buram

Jumat, 18 Jul 2025 - 15:22 WIB

Caption: Kapolres Pamekasan (AKBP Hendra Eko Triyulianto) bersama Kepala Lapas Pamekasan (Syukron Hamdani), saat meninjau situasi dan kondisi Lapas.

Daerah

Kapolres Pastikan Keamanan Lapas Pamekasan Efektif

Jumat, 18 Jul 2025 - 10:22 WIB

Caption: Bupati Sampang H.Slamet Junaidi bersama Forkopimda, saat konferensi pers usai pemusnahan barang bukti pidana yang inkrah, (dok. regamedianews).

Daerah

Tokoh Sampang Diminta Edukasi Bahaya Narkoba

Jumat, 18 Jul 2025 - 09:03 WIB

Caption: Kepala Dinas Koperasi, Usaha Mikro Kecil Menengah dan Ketenagakerjaan Kabupaten Pamekasan, Muttaqin, (dok. regamedianews).

Daerah

Koperasi Mewujudkan Kesejahteraan Bersama

Jumat, 18 Jul 2025 - 07:39 WIB