5 Kecamatan di Sampang Jadi Target Polisi

- Jurnalis

Rabu, 2 September 2020 - 07:37 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kapolres Sampang (AKBP Abdul Hafidz Azis) saat diwawancara awak media didamping Kasat Lantas dan Kasat Reskrim.

Kapolres Sampang (AKBP Abdul Hafidz Azis) saat diwawancara awak media didamping Kasat Lantas dan Kasat Reskrim.

Sampang || Rega Media News

Lima wilayah kecamatan yang ada di Kabupaten Sampang, Madura, akan menjadi target pembentukan kampung tangguh anti narkoba.

“Kelima wilayah tersebut yakni, Kecamatan Sokobanah, Omben, Banyuates, Ketapang dan Robatal,” ujar Kapolres Sampang AKBP Abdul Hafidz Azis, usai pembacaan deklarasi anti narkoba, Selasa (01/09/20).

Baca Juga :  Plh Kalapas Narkotika Pamekasan Pimpin Upacara Hari Pengayoman

Hafidz menegaskan, pihaknya bertekat dan berkomitmen akan memerangi peredaran narkoba yang ada di Kabupaten Sampang.

“Target kami tidak ada peredaran narkoba di Kabupaten Sampang,” ucap Hafidz kepada awak media.

Dari lima wilayah kecamatan yang menjadi target itu, kata Hafidz, sebelumnya telah kerap kali dilakukan penangkapan terhadap para pelaku penyalahgunaan narkoba.

Baca Juga :  Pileg 2024, PAN Sampang Target 12 Kursi

“Selain itu, nantinya kami akan melakukan pengawasan dengan mengerahkan dari jajaran Polsek,” tandasnya.

Selain itu, pihaknya akan melakukan penindakan terhadap anggota Polri yang terlibat dalam peredaran dan penyalahgunaan narkoba.

“Kami juga sudah sampaikan kepada personel tentang narkoba, termasuk penindakan nantinya jika terbukti terlibat,” pungkasnya. (adi/har)

Berita Terkait

Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan
Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis
PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang
RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap
Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi
Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang
Prestasi Menurun, Pengurus Baru KONI Pamekasan Dihadapkan Tantangan Berat
Wabup Sumenep: Program 2026 Harus Nyata, Bukan Habiskan Anggaran!

Berita Terkait

Sabtu, 10 Januari 2026 - 17:13 WIB

Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan

Jumat, 9 Januari 2026 - 20:33 WIB

Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis

Jumat, 9 Januari 2026 - 17:24 WIB

PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang

Jumat, 9 Januari 2026 - 13:34 WIB

RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap

Kamis, 8 Januari 2026 - 21:21 WIB

Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang

Berita Terbaru

Caption: sebelum pengukuhan, panitia membacakan SK pengurus ranting dan anak ranting Muslimat NU Kecamatan Kedungdung, (dok. foto istimewa).

Daerah

Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan

Sabtu, 10 Jan 2026 - 17:13 WIB

Caption: Manajer PLN UP3 Madura Fahmi Fahresi, diwawancara usai peresmian PJU baru di JLS Sampang, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang

Jumat, 9 Jan 2026 - 17:24 WIB

Caption: kiri, Moh Ramadhoni mewakili Direktur RSUD Pamekasan saat ditemui awak media, (dok. Kurdi Rega Media).

Daerah

RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap

Jumat, 9 Jan 2026 - 13:34 WIB

Caption: potongan video viral, sejumlah warga Desa Penyaksagan menampung cairan dari semburan sumur bor menggunakan botol, (dok. Syafin Rega Media).

Peristiwa

Geger! Sumur Bor di Bangkalan Semburkan Minyak Mentah

Jumat, 9 Jan 2026 - 10:05 WIB