Ditangan Soleh Limbah Kayu Bisa Menjadi Karya Seni Yang Bisa Dinikmati

- Jurnalis

Selasa, 8 September 2020 - 10:43 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Hasil karya seni Soleh, warga Cimahi yang memanfaatkan limbah kayu.

Hasil karya seni Soleh, warga Cimahi yang memanfaatkan limbah kayu.

Cimahi || Rega Media News

Bagi masyarakat pada umumnya limbah biasanya menjadi sampah yang tidak ada nilai dan gunanya lagi, namun jika ada kemauan dan kreatifitas limbah sebenarnya bisa menjadi hasil karya yang menghasilkan.

Seperti yang dilakukan Soleh (43) warga jalan Usman Dhomiri RT 01 RW 17, Kelurahan Padasuka, Kecamatan Cimahi Tengah, Kota Cimahi, memanfaatkan limbah kayu yang dipotong-potong lalu dirangkai dalam suatu bingkai hingga menjadi nilai seni yang unik.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Awalnya kerajinan ini saya buat, karena dorongan dari seorang teman. Dia menyuruh saya untuk memanfaatkan limbah kayu menjadi karya seni,” tutur Soleh, saat ditemui dirumahnya. Selasa (08/09/20).

Baca Juga :  DLH Sampang Enggan Sebut Merek Compactor Seharga Rp 1,5 Miliar

Setelah itu, tidak berpikir lama ia mencoba mengolah limbah sampah yang biasanya dibuang, atau paling hanya dijadikan bahan bakar dijadikan sesuatu yang lebih bernilai tinggi.

“Pertama hasil karya yang saya buat, di tawarkan ke salah satu dinas Pemkot Cimahi. Alhamdulillah, direspon baik,” ucap Soleh.

Sementara ditempat terpisah, Kepala Dinas Lingkungan Kota Cimahi, Mohammad Ronny, sangat mengapresiasi karena selain menjadi karya seni, juga bisa mengurangi limbah yang ada. Menurutnya, ini hal yang luar biasa.

Baca Juga :  Dishub Sampang Terkesan Mlempem, Parkir Liar Dibiarkan

“Saya harus hargai orang yang mau melakukan seperti ini, dari sampah jadi karya seni, ini luar biasa,” ungkap Ronny saat ditemui dikantornya, Jl. Rd. Demang Hardjakusumah Blok Jati, Cihanjuang, Cibabat, Kec. Cimahi Utara.

Ia mengajak, masyarakat Kota Cimahi untuk mencontoh atau mereplikasi hasil karya seperti yang dilakukan bapak Soleh, tentunya dengan memodifikasi idenya masing-masing. Sehingga sampah yang tadinya dipandang tidak berguna menjadi sesuatu yang bisa kita nikmati. (agil)

Berita Terkait

Pamekasan Ekspor Produk Tembakau Rp2,7 Miliar
Nelayan Arosbaya Protes, Kapal Troll Ancam Nyawa dan Ekosistem Laut
13 Desember 2025, MUI Sampang Gelar Musda ‘Pemilihan Ketua’
Pemkab Sampang Wujudkan Lingkungan Sehat Tanpa Rokok
Kupas Tuntas Tiga Biang Keladi Residivisme
Disperindag Pamekasan Mulai Penataan Kios Pasar Kolpajung
Festival Drumband di Gagah Dreampark Angkat Potensi Pariwisata Desa
PERMAHI UNUGO Soroti Kasus Tenaga Ahli Bupati Pohuwato Positif Narkoba

Berita Terkait

Jumat, 28 November 2025 - 08:38 WIB

Pamekasan Ekspor Produk Tembakau Rp2,7 Miliar

Kamis, 27 November 2025 - 22:07 WIB

Nelayan Arosbaya Protes, Kapal Troll Ancam Nyawa dan Ekosistem Laut

Kamis, 27 November 2025 - 17:08 WIB

13 Desember 2025, MUI Sampang Gelar Musda ‘Pemilihan Ketua’

Kamis, 27 November 2025 - 13:03 WIB

Pemkab Sampang Wujudkan Lingkungan Sehat Tanpa Rokok

Rabu, 26 November 2025 - 12:02 WIB

Disperindag Pamekasan Mulai Penataan Kios Pasar Kolpajung

Berita Terbaru

Caption: Bupati Pamekasan Kholilurrahman sampaikan sambutan, saat pelepasan ekspor produk tembakau unggulan Madura, (dok. Kurdi, Rega Media).

Daerah

Pamekasan Ekspor Produk Tembakau Rp2,7 Miliar

Jumat, 28 Nov 2025 - 08:38 WIB

Caption: Sekda Sampang sampaikan arahan usai melantik Satgas KTR, (sumber foto: Diskominfo Sampang).

Daerah

Pemkab Sampang Wujudkan Lingkungan Sehat Tanpa Rokok

Kamis, 27 Nov 2025 - 13:03 WIB

Caption: dua anggota Satlantas Polres Sampang, berhasil mengamankan pelaku diduga menguasai sepeda motor hasil tindak pidana curanmor, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Hukum&Kriminal

Polantas Sampang Ringkus Pria Bawa Kabur Motor Curian

Rabu, 26 Nov 2025 - 20:41 WIB