Ditangan Soleh Limbah Kayu Bisa Menjadi Karya Seni Yang Bisa Dinikmati

- Jurnalis

Selasa, 8 September 2020 - 10:43 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Hasil karya seni Soleh, warga Cimahi yang memanfaatkan limbah kayu.

Hasil karya seni Soleh, warga Cimahi yang memanfaatkan limbah kayu.

Cimahi || Rega Media News

Bagi masyarakat pada umumnya limbah biasanya menjadi sampah yang tidak ada nilai dan gunanya lagi, namun jika ada kemauan dan kreatifitas limbah sebenarnya bisa menjadi hasil karya yang menghasilkan.

Seperti yang dilakukan Soleh (43) warga jalan Usman Dhomiri RT 01 RW 17, Kelurahan Padasuka, Kecamatan Cimahi Tengah, Kota Cimahi, memanfaatkan limbah kayu yang dipotong-potong lalu dirangkai dalam suatu bingkai hingga menjadi nilai seni yang unik.

“Awalnya kerajinan ini saya buat, karena dorongan dari seorang teman. Dia menyuruh saya untuk memanfaatkan limbah kayu menjadi karya seni,” tutur Soleh, saat ditemui dirumahnya. Selasa (08/09/20).

Baca Juga :  Polres Sampang: Pelaku Dugaan Korupsi RKB SMP 2 Ketapang Sudah Ditahan Semua

Setelah itu, tidak berpikir lama ia mencoba mengolah limbah sampah yang biasanya dibuang, atau paling hanya dijadikan bahan bakar dijadikan sesuatu yang lebih bernilai tinggi.

“Pertama hasil karya yang saya buat, di tawarkan ke salah satu dinas Pemkot Cimahi. Alhamdulillah, direspon baik,” ucap Soleh.

Sementara ditempat terpisah, Kepala Dinas Lingkungan Kota Cimahi, Mohammad Ronny, sangat mengapresiasi karena selain menjadi karya seni, juga bisa mengurangi limbah yang ada. Menurutnya, ini hal yang luar biasa.

Baca Juga :  Perampok di Lumajang Yang Ditembak Mati Ternyata Jaringan Antar Kota

“Saya harus hargai orang yang mau melakukan seperti ini, dari sampah jadi karya seni, ini luar biasa,” ungkap Ronny saat ditemui dikantornya, Jl. Rd. Demang Hardjakusumah Blok Jati, Cihanjuang, Cibabat, Kec. Cimahi Utara.

Ia mengajak, masyarakat Kota Cimahi untuk mencontoh atau mereplikasi hasil karya seperti yang dilakukan bapak Soleh, tentunya dengan memodifikasi idenya masing-masing. Sehingga sampah yang tadinya dipandang tidak berguna menjadi sesuatu yang bisa kita nikmati. (agil)

Berita Terkait

Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis
PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang
RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap
Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi
Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang
Prestasi Menurun, Pengurus Baru KONI Pamekasan Dihadapkan Tantangan Berat
Wabup Sumenep: Program 2026 Harus Nyata, Bukan Habiskan Anggaran!
Dana BGN Macet, Tujuh SPPG di Sampang Mogok

Berita Terkait

Jumat, 9 Januari 2026 - 20:33 WIB

Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis

Jumat, 9 Januari 2026 - 17:24 WIB

PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang

Jumat, 9 Januari 2026 - 13:34 WIB

RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap

Jumat, 9 Januari 2026 - 08:09 WIB

Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi

Kamis, 8 Januari 2026 - 21:21 WIB

Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang

Berita Terbaru

Caption: Manajer PLN UP3 Madura Fahmi Fahresi, diwawancara usai peresmian PJU baru di JLS Sampang, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang

Jumat, 9 Jan 2026 - 17:24 WIB

Caption: kiri, Moh Ramadhoni mewakili Direktur RSUD Pamekasan saat ditemui awak media, (dok. Kurdi Rega Media).

Daerah

RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap

Jumat, 9 Jan 2026 - 13:34 WIB

Caption: potongan video viral, sejumlah warga Desa Penyaksagan menampung cairan dari semburan sumur bor menggunakan botol, (dok. Syafin Rega Media).

Peristiwa

Geger! Sumur Bor di Bangkalan Semburkan Minyak Mentah

Jumat, 9 Jan 2026 - 10:05 WIB

Caption: Bupati Sampang H Slamet Junaidi melakukan peninjauan sebelum meresmikan Penerangan Jalan Umum baru di JLS, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi

Jumat, 9 Jan 2026 - 08:09 WIB