Empat Kapolsek di Kawasan Pantura Sampang Akan Dijabat Lulusan Akpol

- Jurnalis

Sabtu, 19 September 2020 - 23:47 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi mutasi Polri

Ilustrasi mutasi Polri

Sampang || Rega Media News

Gerbong mutasi yang terjadi di wilayah Kabupaten Sampang menjadi trending topik. Pasalnya, 4 dari 7 Polsek yang ditinggalkan oleh pimpinannya akan diisi oleh lulusan Akademi Kepolisian (Akpol).

Hal tersebut sesuai dengan surat telegram dari Polda Jatim nomor ST/1692/KEP/2020 tanggal 18 September 2020.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Empat Polsek tersebut diantaranya Polsek Ketapang, Polsek Sokobanah, Polsek Banyuates dan Polsek Robatal yang ketepatan berada di kawasan wilayah Pantura Sampang.

Kapolsek Ketapang sebelumnya dijabat oleh Iptu Budi Purnomo, saat ini dimutasi dalam jabatan baru Kasubaghukum Bangsumda Polres Sampang digantikan oleh AKP. Achmad Rakhmatullah Dwi Nugroho, yang sebelumnya menjadi Kasatlantas Polres Pasuruan.

Baca Juga :  Oknum Guru Di Bangkalan Di Duga Cabuli Anak Didiknya

Kapolsek Sokobanah sebelumnya dijabat oleh Iptu Ari Widartono saat ini dimutasi menjadi Kapolsek Camplong, digantikan oleh AKP. Engkos Sarkosi, yang sebelumnya menjabat sebagai Laut Si STNK Subditregident Ditlantas Polda Jatim.

Sementara Kapolsek Banyuates Iptu Sukadi, kini dimutasi menjadi Kapolsek Jrengik dan digantikan oleh AKP Dodi Pratama, Pama Polda Jatim pindahan dari Polda Papua Barat.

Baca Juga :  Dr.H.Abd.Mukti,Sp.oG Terpilih Sebagai Ketua LMC Kabupaten Pamekasan

Sedangkan Kapolsek Robatal sebelumnya dijabat Iptu Sunarno kini dimutasi menjadi Kasubbag Humas Polres Sampang dan digantikan oleh AKP Firman Widyaputra, yang sebelumnya menjabat Kanit Lantas Polsek Genteng Surabaya.

Sebelumnya, Kabid Humas Polda Jatim Kombes Pol. Trunoyudo Wisnu Andiko mengatakan, proses mutasi didalam tubuh Polri merupakan hal yang biasa. Hal itu bertujuan untuk menggerakkan keorganisasian.

“Mutasi ini Khan kebutuhan organisasi, semua polisi akan pindah, tidak akan bertahan lama atau seumur hidup”, tuturnya. (adi/har)

Berita Terkait

PERMAHI UNUGO Soroti Kasus Tenaga Ahli Bupati Pohuwato Positif Narkoba
23 Mahasiswa Terpilih di Jatim Dalami Dunia Pemasyarakatan
Suguhkan Draft Perdes, Dorong Desa Miliki Regulasi Wisata Visioner
Soal Revitalisasi SMKN Model Gorontalo, Walihua Akan Surati Kemendikdasmen
Operasi Zebra di Sampang, Sisir Kendaraan Tak Layak Jalan
Berkolaborasi Cegah Narkoba dan Judol di Sumenep
Desa Gagah Dorong Pelestarian Budaya Drumband
Mahasiswa UTM Sosialisasi Anti Bullying di SMPN 1 Kamal

Berita Terkait

Selasa, 25 November 2025 - 14:58 WIB

PERMAHI UNUGO Soroti Kasus Tenaga Ahli Bupati Pohuwato Positif Narkoba

Senin, 24 November 2025 - 23:03 WIB

23 Mahasiswa Terpilih di Jatim Dalami Dunia Pemasyarakatan

Senin, 24 November 2025 - 18:38 WIB

Suguhkan Draft Perdes, Dorong Desa Miliki Regulasi Wisata Visioner

Senin, 24 November 2025 - 16:26 WIB

Soal Revitalisasi SMKN Model Gorontalo, Walihua Akan Surati Kemendikdasmen

Senin, 24 November 2025 - 12:03 WIB

Operasi Zebra di Sampang, Sisir Kendaraan Tak Layak Jalan

Berita Terbaru

Caption: mahasiswa terpilih dari berbagai kampus di Jawa Timur, mengikuti apel penerimaan peserta magang di Lapas Narkotika Pamekasan, (dok. foto istimewa).

Daerah

23 Mahasiswa Terpilih di Jatim Dalami Dunia Pemasyarakatan

Senin, 24 Nov 2025 - 23:03 WIB

Caption: petugas yang tergabung dalam Operasi Zebra Semeru 2025, mengecek kelengkapan dokumen dan kelayakan kendaraan, (dok. Polantas Sampang).

Daerah

Operasi Zebra di Sampang, Sisir Kendaraan Tak Layak Jalan

Senin, 24 Nov 2025 - 12:03 WIB