Kasus Covid di Cimahi Makin Meningkat, Kota Bandung Bersiaga

- Jurnalis

Minggu, 20 September 2020 - 16:07 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ilustrasi

ilustrasi

Bandung || Rega Media News

Penyebaran kasus Covid-19 (Corona) di Kota Cimahi, Jawa Barat, sejauh ini terus meningkat dan statusnya kembali menjadi zona merah.

Dampak dari kondisi tersebut, instansi yang tergabung ke dalam Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Kota Bandung, harus bersiaga karena memang wilayahnya berbatasan langsung.

“Kota Cimahi itu dinyatakan zona merah, maka kita Kota Bandung harus siap siaga,” ungkap Kapolrestabes Bandung, Kombes Ulung Sampurna Jaya kepada awak media, Sabtu (19/09).

Baca Juga :  L-KPK DPC Sampang Bakal Awasi Kinerja Pemerintah, Terutama Pembangunan Infrastruktur

Ulung memastikan, pihaknya belum membuat cek poin titik perbatasan antara Kota Bandung dan Kota Cimahi. Hal ini untuk membatasi mobilitas atau pergerakan dari dua wilayah tersebut.

“Masyarakat yang tak berkepentingan jangan keluar rumah! hindari berkerumun dulu,” imbaunya.

Baca Juga :  Asisten I Pemkab Aceh Selatan Tanggapi Gagalnya Pelantikan Keuchik Sieneubok Jaya

Sejauh ini, kata Ulung, pihaknya melakukan sistem buka tutup jalan di Kota Bandung untuk menekan angka sebaran corona.

“Pada akhir pekan, penutupan jalan pun dilakukan hingga ke perbatasan kota. Hal itu dilakukan sebab angka kasus di Bandung acap kali meningkat usai akhir pekan,” jelasnya. (wie/gil)

Berita Terkait

Lecehkan Atlet, KBI Bangkalan Desak Ketua Pengprov Jatim Dicopot
Blak-Blakan! Kades Waru Barat ‘Semprot’ PDAM Depan Bupati Pamekasan
Resmi Dilaunching, SPPG Torjunan Komitmen Sajikan Menu Higienis
MUI Sampang Larang Haflatul Imtihan Diisi Hiburan Langgar Syariat
Ra Mahfudz Proyeksikan Torjun Jadi Jantung Pemerintahan Sampang
Forkot Pamekasan Endus Aroma ‘Titipan’ Proyek di APBD 2025
Musrenbang Kedungdung, Alan Kaisan Tekankan Pemerintah Desa Kreatif dan Inovatif
Tepis Isu Negatif, Bupati Sampang Fokus Pembangunan Nyata di Robatal

Berita Terkait

Rabu, 28 Januari 2026 - 22:39 WIB

Lecehkan Atlet, KBI Bangkalan Desak Ketua Pengprov Jatim Dicopot

Rabu, 28 Januari 2026 - 20:49 WIB

Blak-Blakan! Kades Waru Barat ‘Semprot’ PDAM Depan Bupati Pamekasan

Rabu, 28 Januari 2026 - 18:29 WIB

Resmi Dilaunching, SPPG Torjunan Komitmen Sajikan Menu Higienis

Rabu, 28 Januari 2026 - 15:17 WIB

MUI Sampang Larang Haflatul Imtihan Diisi Hiburan Langgar Syariat

Selasa, 27 Januari 2026 - 23:42 WIB

Ra Mahfudz Proyeksikan Torjun Jadi Jantung Pemerintahan Sampang

Berita Terbaru

Caption: Petugas Perum Bulog Cabang Madura dan Dinas Perdagangan Sumenep, sosialisasi dan pengawasan langsung ke pasar, (dok. Kurdi Rega Media).

Ekonomi

Bulog Madura Siap Gelontorkan Minyakita di Pasar Rakyat

Rabu, 28 Jan 2026 - 17:07 WIB