Mimpi Ketua Komisi I DPRD Cimahi Bentuk Pokja Wartawan Terwujud

- Jurnalis

Sabtu, 26 September 2020 - 07:56 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketua Komisi I DPRD Kota Cimahi (Hendra Saputra).

Ketua Komisi I DPRD Kota Cimahi (Hendra Saputra).

Cimahi || Rega Media News

Mimpi besar Ketua Komisi I DPRD Kota Cimahi, Hendra Saputra, membentuk Kelompok Kerja (Pokja) Wartawan DPRD, telah terwujud. Setelah, secara resmi dikantor Komisi l DPRD dilakukan pemilihan secara voting Ketua, Sekretaris dan Bendahara Pokja.

Hendra mengaku sudah bisa bernafas lega, sebab tugasnya membentuk Pokja yang nantinya akan ditugaskan melakukan peliputan kegiatan anggota dewan sudah selesai.

“Tugas saya membentuk Pokja, sudah beres. Saya merasa lega dan bahagia,” ucap Hendra, usai ikut menyaksikan pemilihan KSB Pokja Wartawan, dikantor Komisi l DPRD kota Cimahi. Jumat (25/09/20).

Baca Juga :  Wujud Rasa Syukur dan Diapresiasi Pemkot Cimahi, DSB Gelar Seni Budaya

Kedepan, wartawan yang terdeftar dalam Pokja tidak akan lagi bingung. Karena katanya, tugas dan fungsinya akan semakin jelas.

“Masing-masing wartawan nantinya akan ditugaskan meliput kegiatan yang ada di Kantor DPRD. Jadi masyarakat nanti bisa tahu apa yang selama ini dewan lakukan. Karena selama ini tidak sering terpublikasikan,” imbuh Hendra.

Selain itu, ia tidak ingin para wartawan terkesan mengemis, seperti selama ini terjadi. Tapi dia juga mengingatkan agar para wartawan yang sudah tergabung lebih mengedepankan hasil karyanya. Tidak hanya sekedar mengaku-ngaku sebagai seorang wartawan.

Baca Juga :  7000 Personel Dikerahkan Untuk Pengamanan PSU Pilkada Sampang

Sementara, Ketua Pokja Wartawan DPRD terpilih, Bagja Sukma, meminta dukungan dari seluruh anggotanya untuk membantu kinerjanya sebagai ketua.

“Saya tidak akan bisa berbuat apa-apa tanpa ada dukungan dari rekan-rekan semua. Untuk itu saya berharap untuk kerjasamanya,” tandasnya. (agil)

Berita Terkait

Lecehkan Atlet, KBI Bangkalan Desak Ketua Pengprov Jatim Dicopot
Blak-Blakan! Kades Waru Barat ‘Semprot’ PDAM Depan Bupati Pamekasan
Resmi Dilaunching, SPPG Torjunan Komitmen Sajikan Menu Higienis
MUI Sampang Larang Haflatul Imtihan Diisi Hiburan Langgar Syariat
Ra Mahfudz Proyeksikan Torjun Jadi Jantung Pemerintahan Sampang
Forkot Pamekasan Endus Aroma ‘Titipan’ Proyek di APBD 2025
Musrenbang Kedungdung, Alan Kaisan Tekankan Pemerintah Desa Kreatif dan Inovatif
Tepis Isu Negatif, Bupati Sampang Fokus Pembangunan Nyata di Robatal

Berita Terkait

Rabu, 28 Januari 2026 - 22:39 WIB

Lecehkan Atlet, KBI Bangkalan Desak Ketua Pengprov Jatim Dicopot

Rabu, 28 Januari 2026 - 20:49 WIB

Blak-Blakan! Kades Waru Barat ‘Semprot’ PDAM Depan Bupati Pamekasan

Rabu, 28 Januari 2026 - 18:29 WIB

Resmi Dilaunching, SPPG Torjunan Komitmen Sajikan Menu Higienis

Rabu, 28 Januari 2026 - 15:17 WIB

MUI Sampang Larang Haflatul Imtihan Diisi Hiburan Langgar Syariat

Selasa, 27 Januari 2026 - 23:42 WIB

Ra Mahfudz Proyeksikan Torjun Jadi Jantung Pemerintahan Sampang

Berita Terbaru

Caption: Petugas Perum Bulog Cabang Madura dan Dinas Perdagangan Sumenep, sosialisasi dan pengawasan langsung ke pasar, (dok. Kurdi Rega Media).

Ekonomi

Bulog Madura Siap Gelontorkan Minyakita di Pasar Rakyat

Rabu, 28 Jan 2026 - 17:07 WIB