Diduga Ada Oknum Yang Mencatut Namanya, BHS Layangkan “Protes”

- Jurnalis

Selasa, 13 Oktober 2020 - 11:42 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kolonel Cpm (purn) Bagus Heroe S, saat diwawancara awak media.

Kolonel Cpm (purn) Bagus Heroe S, saat diwawancara awak media.

Jakarta || Rega Media News

Merasa dituduh belum mengembalikan surat kendaraan dinas kepada pihak Pusat Polisi Militer Angkatan Darat (Puspomad), Kolonel Cpm (purn) Bagus Heroe S, datang melayangkan surat keberatannya kekantor pusat Puspomad yang berada di Jakarta.

Bagus mengaku surat kendaraan dengan nomor registrasi 3688-34 sudah dikembalikannya pada 2019 yang lalu. Namun, disejumlah pemberitaan media isi pernyataan Puspumad malah terbalik.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Saya ulangi, surat kendaraan itu sudah saya serahkan pada 2019. Kedatangan saya kekantor Puspomad untuk menyerahkan surat keberatan saya, karena saya tidak mau berpolemik. Saya tetap akan menjaga nama baik Polisi Militer,” ungkap Bagus, didepan kantor Puspomad. Jalan Merdeka Timur, Jakarta Pusat, Senin sore (12/10/20).

Baca Juga :  Arus Balik Lebaran, Sopir Bus Terminal Sampang Dites Urine

Jika muncul lagi kendaraan yang dipakai warga sipil Oleh Ahon, lanjutnya, dan masih mengatasnamakan dirinya, itu yang harus ditelusuri. Ia menduga ada oknum yang menjual nama dirinya.

Baca Juga :  Meriahkan HUT Ke-39, Yayasan Kemala Bhayangkari Gelar Olah Raga Bersama

Namun dirinya mengucapkan banyak terima kasih kepada saudara Vincent, dari media Sotarduganews.com yang telah membuka tabir kekisruhan atas permasalahan ini.

“Saya secara pribadi memgucapkan terima kasih kepada sejumlah media yang telah memberitakan masalah ini. Semoga dengan kejadian ini semuanya menjadi jelas,” harapnya.

Sementara, Lekol Cpm Putu melalui pesan singkat Whatsapp nya, membenarkan telah kedatangan Kolonel Cpm Bagus Heroe S, kekantornya untuk menyerahkan surat keberatan atas tuduhan tersebut. (agil)

Berita Terkait

Hari Bhakti Kemenimipas, Momentum Lapas Memperkuat Transformasi
Pemkab Bangkalan Matangkan Pinjam Pakai Terminal Tipe A
Tahun 2025, Jumlah Janda di Sampang Melonjak
Klaim JHT Gratis, BPJS Ketenagakerjaan Ingatkan Peserta Waspadai Calo
Polantas Sampang Geber Sosialisasi Operasi Zebra 2025
BPJS Kesehatan Rekredensialing Perdana di RSIA Puri Bunda Madura
Wabup Sampang: SPPG Jangan Main-Main Dengan Menu MBG
Reshuffle, Empat Jabatan Kepala OPD Pamekasan Kosong

Berita Terkait

Rabu, 19 November 2025 - 20:08 WIB

Hari Bhakti Kemenimipas, Momentum Lapas Memperkuat Transformasi

Rabu, 19 November 2025 - 18:48 WIB

Pemkab Bangkalan Matangkan Pinjam Pakai Terminal Tipe A

Rabu, 19 November 2025 - 16:44 WIB

Tahun 2025, Jumlah Janda di Sampang Melonjak

Rabu, 19 November 2025 - 09:28 WIB

Klaim JHT Gratis, BPJS Ketenagakerjaan Ingatkan Peserta Waspadai Calo

Rabu, 19 November 2025 - 08:08 WIB

Polantas Sampang Geber Sosialisasi Operasi Zebra 2025

Berita Terbaru

Caption: Kajari Pamekasan menghancurkan barang bukti perkara pidana umum berupa belasan handphone, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Kejari Pamekasan Musnahkan 41 BB Pidana Umum

Rabu, 19 Nov 2025 - 22:22 WIB

Caption: Wakil Bupati Bangkalan Fauzan Ja'far, (dok. regamedianews).

Daerah

Pemkab Bangkalan Matangkan Pinjam Pakai Terminal Tipe A

Rabu, 19 Nov 2025 - 18:48 WIB

Caption: ilustrasi Gemini AI, sepasang suami istri saat menjalani sidang perceraian di Pengdilan Agama, (dok. regamedianews).

Daerah

Tahun 2025, Jumlah Janda di Sampang Melonjak

Rabu, 19 Nov 2025 - 16:44 WIB

Cation: tampak personel TNI meninjau kondisi banjir yang melanda wilayah Kecamatan Jrengik, Kabupaten Sampang, (sumber foto: BPBD Sampang).

Peristiwa

Luapan Sungai Panyiburan Rendam 3 Desa di Sampang

Rabu, 19 Nov 2025 - 13:20 WIB