Motor di Pasar Srimangunan Sering Hilang, DPRD Sampang Berencana Bentuk Tim Investigasi

- Jurnalis

Senin, 19 Oktober 2020 - 18:02 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lokasi parkir didepan Pasar Srimangunan, Sampang.

Lokasi parkir didepan Pasar Srimangunan, Sampang.

Sampang || Rega Media News

Hilangnya motor pengunjung di Pasar Srimangunan ditanggapi serius oleh anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Sampang.

Pasalnya, dalam waktu singkat di Pasar Srimangunan sering terjadi insiden pencurian sepeda motor dan beberapa barang dagangannya pedagang.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Wakil Ketua Komisi II DPRD Sampang, Alan Kaisan mengatakan, setelah mendapatkan beberapa keluhan dari pedagang lantaran barang dagangannya sering hilang, Komisi II melakukan Inpeksi Mendadak (Sidak).

Baca Juga :  Kelompok Tani Subur Jaya Sukses Kembangkan Macam Produk Lokal

Bahkan, tidak tanggung-tanggung sidak dilakukan pada malam hari, guna mengetahui proses penjagaan atau pengamanan di Pasar Srimangunan Sampang.

“Peristiwa kehilangan di Pasar Srimangunan Sampang ini tidak hanya terjadi kali ini saja. Juga pernah menimpa saudara dari salah satu anggota DPRD Sampang,” katanya, Senin (19/10/20).

Baca Juga :  Beberapa Tokoh Diprediksi Maju Pilkada Sampang, Ini Kata Pengamat

Lebih lanjut Alan Kaisan mempertanyakan terhadap keseriusan dinas terkait dalam memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat.

“Terulangnya kembali peristiwa kehilangan ini, kami akan melakukan pemanggilan kembali terhadap dinas terkait beserta pengelola pasar. Jika perlu, nantinya kami akan mengusulkan untuk membentuk tim investigasi dengan melibatkan kepolisian untuk menjamin keamanan pengunjung beserta pedagang,” pungkasnya. (adi/har)

Berita Terkait

Kacong Cebbhing Bangkalan Siap Promosikan Wisata dan Budaya Bangkalan
Peringati HSN, Kapolres Sampang Sebut Peran Santri Dalam Resolusi Jihad Kemerdekaan
Bupati Bangkalan Pinta Santri Cerdas Digital dan Adaptif
Guru Ngaji di Sampang Terima Santunan BPJS Ketenagkerjaan
Bupati Sampang Ajak Santri Teladani Perjuangan Ulama’
Gerai KDMP Tonggak Kebangkitan Ekonomi Rakyat
Ketua HMPS KPI Targetkan Hidupkan Literasi Menulis
Pemasyarakatan Komitmen Bersama Berantas Halinar

Berita Terkait

Kamis, 23 Oktober 2025 - 13:39 WIB

Kacong Cebbhing Bangkalan Siap Promosikan Wisata dan Budaya Bangkalan

Rabu, 22 Oktober 2025 - 15:12 WIB

Bupati Bangkalan Pinta Santri Cerdas Digital dan Adaptif

Rabu, 22 Oktober 2025 - 13:28 WIB

Guru Ngaji di Sampang Terima Santunan BPJS Ketenagkerjaan

Rabu, 22 Oktober 2025 - 12:02 WIB

Bupati Sampang Ajak Santri Teladani Perjuangan Ulama’

Selasa, 21 Oktober 2025 - 22:38 WIB

Gerai KDMP Tonggak Kebangkitan Ekonomi Rakyat

Berita Terbaru

Caption: Pendamping Hukum Kepala Dinas PMD Gorontalo Utara, Rivki Mohi, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Disebut ‘Papancuri’, Kadis PMD Gorut Lapor Polisi

Kamis, 23 Okt 2025 - 18:59 WIB

Caption: Kasat Reskrim AKP Hafid Dian Maulidi, didampingi Kasi Humas Polres Bangkalan Ipda Agung Intama, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Polres Bangkalan Ungkap Kasus Tilap Mobil

Kamis, 23 Okt 2025 - 14:35 WIB

Caption: MZ tersangka kasus penipuan, tampak memakai baju tahanan Polres Pamekasan, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Menipu, Pria Pamekasan Ini Bermodus Ngaku Stafsus Mabes Polri

Kamis, 23 Okt 2025 - 12:33 WIB

Caption: tampak dalam Museum Cakraningrat Bangkalan, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Pencuri Barang Antik Museum Bangkalan Terungkap

Kamis, 23 Okt 2025 - 08:50 WIB