Mau Dapat Hadiah Hiburan Dari Rega Media News, Simak Nih Caranya

- Jurnalis

Selasa, 3 November 2020 - 11:12 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Direktur Utama PT Rega Media Universal (Muhammad Fauzan).

Direktur Utama PT Rega Media Universal (Muhammad Fauzan).

Sampang || Rega Media News

Dalam rangka menyambut akhir tahun 2020 dan Hari Ulang Tahun Rega Media News ke 5, serta sebagai wujud terima kasih kepada pembaca setia, media online nasional yang bermarkas di Sampang Madura ini berbagi hadiah hiburan.

Hadiah hiburan tersebut berupa kaos dan uang tunai yang nantinya akan diberikan kepada pembaca yang beruntung hingga April 2021.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Direktur PT Rega Media Universal perusahaan media yang menaungi Rega Media News Mohammad Fauzan mengatakan, kegiatan tersebut merupakan serangkaian acara menyambut Ulang Tahun Rega Media yang ke 5.

“Selain sebagai rasa terima kasih kepada pembaca, ini juga merupakan serangkaian acara menyambut HUT Rega Media ke 5 yang akan digelar Maret mendatang”, tuturnya Selasa (3/11/20).

Baca Juga :  Sambut HUT Kemerdekaan RI, Desa Parseh Gelar Turnamen Sepak Bola Mini

Bendahara Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (HIPMI) Kabupaten Sampang inipun mengapresiasi respon masyarakat sejak kegiatan tersebut dilaunching dari kemarin.

“Respon dari nitizen luar biasa, sejak kemarin dibuka woro-woro, antusiasme luar biasa, meski masih ada yang keliru caranya”, imbuhnya.

Pria asli Robatal Sampang inipun menjelaskan tentang bagaimana cara mengikuti kegiatan tersebut.

“Yang dishare itu adalah berita yang di posting di akun Fanpage Facebook Rega Media News atau Rega Siber, jadi yang belum berteman add dulu, atau sukai dulu Fanpagenya”, tuturnya.

Alumni Magister Ilmu Hukum Unsuri itupun menambahkan, nantinya yang akan melakukan screenshot adalah pihak redaksi, kemudian bagi lima orang yang beruntung akan dihubungi untuk dimintai identitas guna mendapatkan hadiah tersebut.

Baca Juga :  Rakor Ops Ketupat, Lapas Narkotika Pamekasan Fokus Aspek Layanan

“Bagi yang saat itu diketahui sedang membagikan berita dan terkena screenshot, maka akan dihubungi oleh redaksi di akhir bulan untuk didata, kemudian pada tanggal 1 atau 2 dibulan berikutnya akan dikasihkan hadiah tersebut, setiap bulan ada 5 pemenang terpilih,” paparnya.

Nantinya bagi yang beruntung menurut Fauzan, akan dipanggil langsung ke kantor redaksi, namun bagi yang berdomisili jauh hadiah akan dikirimkan melalui jasa ekspedisi.

“Yang beruntung kalau yang dekat kita panggil ke kantor redaksi untuk kita publikasikan. Namun, bagi yang jauh nanti hadiahnya kita kirim melalui ekspedisi, kita juga sediakan piagam penghargaan,” tutupnya. (adi/har)

Berita Terkait

TechnoFest 2025 Jadi Wadah Literasi Digital
Mahasiswa UIM Kenalkan Manfaat POC PSB
Bupati Sampang Minta Doa Kiai: ‘Relokasi RSMZ Lancar’
Sumenep Bersholawat Pererat Spiritual Masyarakat
Dilantik, IMADU Gersempal Gaungkan ‘Mahasiswa Santri Inovatif’
Wabup Sampang Hadir Ditengah Khitanan Massal
Idul Adha, Uswah dan Referensi Muhasabah Diri
Pengurus SMSI Madura Raya Dikukuhkan

Berita Terkait

Selasa, 15 Juli 2025 - 08:43 WIB

TechnoFest 2025 Jadi Wadah Literasi Digital

Jumat, 11 Juli 2025 - 07:59 WIB

Mahasiswa UIM Kenalkan Manfaat POC PSB

Selasa, 1 Juli 2025 - 12:47 WIB

Bupati Sampang Minta Doa Kiai: ‘Relokasi RSMZ Lancar’

Jumat, 27 Juni 2025 - 15:57 WIB

Sumenep Bersholawat Pererat Spiritual Masyarakat

Jumat, 27 Juni 2025 - 13:07 WIB

Dilantik, IMADU Gersempal Gaungkan ‘Mahasiswa Santri Inovatif’

Berita Terbaru

Caption: terlihat, Kajari bersama Dandim, Kapolres, Bupati, Ketua DPRD, Karutan dan Ketua Pangadilan membakar BB rokok ilegal, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Kejari Sampang Musnahkan BB Rokok Ilegal

Kamis, 17 Jul 2025 - 13:43 WIB

Caption: Kapolres Sampang AKBP Hartono, berjabat tangan dengan Kapolsek Ketapang yang baru, Iptu Muhammad Ari Nuzul Aulia, (dok. Humas Polres Sampang).

Daerah

Satu Perwira Polres Sampang Dimutasi

Kamis, 17 Jul 2025 - 10:45 WIB

Caption: anggota Polantas Sampang, memberikan sanksi tilang kepada pengendara R4 yang melanggar peraturan berlalulintas, (dok. Satlantas Polres Sampang).

Daerah

Hampir 100 Pengendara di Sampang ‘Kena Tilang’

Rabu, 16 Jul 2025 - 18:21 WIB

Caption: sejumlah narapidana Lapas Pamekasan dikawal ketat petugas lapas dan polisi, saat hendak dimutasi ke Lapas lain, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Melanggar, Napi Lapas Pamekasan Dimutasi

Rabu, 16 Jul 2025 - 12:18 WIB

Caption: Bupati Sampang H.Slamet Junaidi tanda tangani komitmen mendukung investasi inklusif dan berkelanjutan, (dok. Prokopim Pemkab Sampang).

Daerah

Dongkrak Ekonomi Sampang Lewat Investasi

Rabu, 16 Jul 2025 - 10:28 WIB