Petani di Sampang Diminta Tak Terburu-Buru Bercocok Tanam

- Jurnalis

Selasa, 17 November 2020 - 16:18 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi petani tengah bercocok tanam.

Ilustrasi petani tengah bercocok tanam.

Sampang || Rega Media News

Dinas Pertanian Kabupaten Sampang, Madura, mengimbau para petani untuk tidak terburu-buru bercocok tanam. Petani perlu memperhatikan perubahan musim yang akan terjadi.

Hal ini dikatakan Plt Kepala Dinas Pertanian Kab.Sampang, Suyono. Sehingga petani tetap bisa menghasilkan panen yang maksimal.

Baca Juga :  Voice Notenya Viral, Begini Penjelasan Bupati Pamekasan

Menurut Suyono, pentingnya para petani untuk memberi perhatian khusus terkait perubahan musim, khususnya sebagai antisipasi anomali cuaca dampak dari La Nina.

“Sebab, proses penanaman yang dilakukan terlalu cepat, justru malah bisa berdampak buruk pada hasil panen mendatang,” ungkap Suyono, Selasa (17/11).

Baca Juga :  Inspektorat Gorut: Jika Benar Istri Kades Terima PKH, Wajib Ganti Kerugian Negara

Sementara itu Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kab.Sampang, Anang Junaidi mengatakan, hingga kini Sampang belum memasuki musim hujan.

“Karena musim hujan diprediksi akan terjadi pada pertengahan atau akhir bulan November mendatang,” singkat Anang Junaidi. (adi/har)

Berita Terkait

Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”
Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam
Buntut HET Pupuk-Hand Traktor Raib, Disperta KP Sampang Didemo
Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah
Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG
Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan
Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis
PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang

Berita Terkait

Rabu, 14 Januari 2026 - 15:37 WIB

Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”

Rabu, 14 Januari 2026 - 14:24 WIB

Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam

Rabu, 14 Januari 2026 - 13:03 WIB

Buntut HET Pupuk-Hand Traktor Raib, Disperta KP Sampang Didemo

Selasa, 13 Januari 2026 - 12:49 WIB

Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah

Minggu, 11 Januari 2026 - 12:02 WIB

Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG

Berita Terbaru

Caption: Kapolres Pamekasan AKBP Hendra Eko Triyulianto berjabat tangan dengan Kasat Reskrim AKP Doni Setiawan, usai memberikan piagam penghargaan, (dok. Kurdi Rega Media).

Hukum&Kriminal

Sukses Tangkap Jambret Maut, Reskrim Pamekasan Diganjar Reward

Rabu, 14 Jan 2026 - 18:40 WIB

Caption: ilustrasi, (dok. Syafin Rega Media).

Daerah

Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam

Rabu, 14 Jan 2026 - 14:24 WIB