Musim Hujan, Warga Sampang Diimbau Waspada Nyamuk DBD

- Jurnalis

Rabu, 25 November 2020 - 15:01 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi

Ilustrasi

Sampang || Rega Media News

Memasuki musim hujan di Kabupaten Sampang, Madura, masyarakat dihimbau agar waspada terhadap penyebaran Demam Berdarah Dengue (DBD), ditengah pandemi corona virus disease (covid-19).

Hal ini dikatakan Kabid Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Dinas Kesehatan (Dinkes) Kab.Sampang, Hanian Maria. Sebab, berdasarkan catatan dari Januari hingga Oktober 2020 telah terjadi 181 kasus DBD.

“Oleh karena itu, saya ingatkan agar masyarakat tetap waspada terhadap nyamuk DBD saat musim hujan,” kata Maria, dilansir salah satu media, Rabu (25/11/20).

Salah satu cara untuk mencegah dari ancaman penyakit DBD, senantiasa menjaga kebersihan lingkungan. Dengan begitu tidak menimbulkan genangan air yang nantinya bakal dijadikan sebagai tempat nyamuk bertelur.

“Kasus pasien positif DBD di Sampang mayoritas menyerang anak usia 5 sampai 14 tahun, terutama pada pelajar aktif sekolah dasar (SD). Sementara bagi orang dewasa sangat jarang, karena daya kekebalan tubuh sangat kuat,” terangnya.

Baca Juga :  Malam Takbiran, Polres Pamekasan Rekayasa Lalulintas

Ia berharap, masyarakat agar tidak lengah dengan kasus penyakit menular dan mengajak warga tetap waspada dengan menerapkan Pola Hidup Bersih dan Sehat (PHBS) serta terapkan 3M.

“dianjurkan agar tetap menerapkan 3M, yakni menguras, menutup dan mengubur,” pungkasnya. (adi/har)

Berita Terkait

Badko HMI Jatim Kecam Perilaku Gus Elham ‘Cium Anak Kecil’
Pengerjaan Refitalisasi SMKN Model Gorontalo Lamban
Akhir Tahun 2025, PAD Pamekasan Tembus 81,76%
65 Pejabat Pemkab Sampang Dirotasi, Berikut Namanya !
KMP Pamekasan 100% Sudah Berbadan Hukum
Komisi II DPRD Pamekasan Tinjau Progres Proyek SIHT, Ini Temuannya !
SDN di Sokobanah Disegel, Disdik Diminta Turun Tangan
Lapas Narkotika Pamekasan Sumbang Darah

Berita Terkait

Jumat, 14 November 2025 - 22:18 WIB

Badko HMI Jatim Kecam Perilaku Gus Elham ‘Cium Anak Kecil’

Jumat, 14 November 2025 - 19:53 WIB

Pengerjaan Refitalisasi SMKN Model Gorontalo Lamban

Jumat, 14 November 2025 - 17:05 WIB

Akhir Tahun 2025, PAD Pamekasan Tembus 81,76%

Jumat, 14 November 2025 - 13:43 WIB

65 Pejabat Pemkab Sampang Dirotasi, Berikut Namanya !

Jumat, 14 November 2025 - 11:18 WIB

KMP Pamekasan 100% Sudah Berbadan Hukum

Berita Terbaru

Caption: tampak fisik bangunan proyek refitalisasi di SMK Negeri Model Gorontalo, (dok. regamedianews).

Daerah

Pengerjaan Refitalisasi SMKN Model Gorontalo Lamban

Jumat, 14 Nov 2025 - 19:53 WIB

Caption: Kepala BPKPD Kabupaten Pamekasan Sahrul Munir, diwawancara awak media usai rapat evaluasi PAD dan ETPD, (dok. regamedianews).

Daerah

Akhir Tahun 2025, PAD Pamekasan Tembus 81,76%

Jumat, 14 Nov 2025 - 17:05 WIB

Caption: penandatanganan, usai Bupati Sampang melantik puluhan pejabat di Pendopo Trunojoyo, (sumber foto: Diskominfo Sampang).

Daerah

65 Pejabat Pemkab Sampang Dirotasi, Berikut Namanya !

Jumat, 14 Nov 2025 - 13:43 WIB

Caption: Kepala Dinas Koperasi Usaha Mikro Kecil Menengah dan Ketenagakerjaan Kabupaten Pamekasan, Muttaqin, (dok. regamedianews).

Daerah

KMP Pamekasan 100% Sudah Berbadan Hukum

Jumat, 14 Nov 2025 - 11:18 WIB