Peringati Hari Juang TNI AD ke-75 Sekaligus HUT Kodam V Brawijaya, Kodim Pamekasan Berikan Sembako Gratis

- Jurnalis

Selasa, 15 Desember 2020 - 12:30 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Saat Kodim 0826 Pamekasan memberikan sembako pada masyarakat kurang mampu dengan menerapkan protokol kesehatan.

Saat Kodim 0826 Pamekasan memberikan sembako pada masyarakat kurang mampu dengan menerapkan protokol kesehatan.

Pamekasan || Rega Media News

Dalam rangka memperingati Hari Juang TNI AD ke-75 Sekaligus Hari Ulang Tahun (HUT) ke-72 Kodam V/Brawijaya tahun 2020 kali ini Kodim 0826 Pamekasan melaksanakan bakti sosial pembagian sembako kepada warga kurang mampu dan anak yatim, Selasa (15/12/20).

Bakti sosial berupa paket sembako ini di berikan kepada kaum duafa dan Panti Asuhan di Makodim 0826 Jl.Letnan Maksum No.12 dan Yayasan Anak Yatim Muhammadiyah Jl.Bahagia No.10 Pamekasan, Madura, Jawa Timur.

Baca Juga :  Kunjungan Ke Madura, Sandiaga Uno Dijadwalkan Tahun Baru Disampang

Dandim 0826 Pamekasan, Letkol Inf Tejo Bhaskoro mengatakan, dalam momentum Hari Juang TNI AD ke-75 dan HUT Kodam V/Brawijaya Ke-72 tahun 2020 Kodim 0826 membagikan bantuan sembako 500 paket kepada masyarakat pamekasan yang membutuhkan dan Yayasan Anak Yatim Muhammadiyah.

“Semoga bantuan yang sangat sederhana ini dapat mengurangi beban hidup masyarakat ditengah Pandemi Covid-19 ini,” tuturnya.

Baca Juga :  Program Rumah Tidak Layak Huni di Sampang Dihentikan

Dalam kesempatan itu Tejo Bhaskoro juga mengajak dan menghimbau kepada masyarakat agar dalam melaksanakan aktifitas selalu menjalankan protokol kesehatan.

“Lakukan 3 M (memakai masker, menjaga jarak, dan mencuci tangan), agar kita semua bisa bebas dari Virus Covid-19 ini,” tukasnya.

Untuk diketahui, pada kegiatan tersebut Kodim 0826 Pamekasan menerapkan protokol kesehatan secara ketat pada masyarakat yang menerima bantuan sembako gratis. (hib/iz)

Berita Terkait

Sidak Disperta, DPRD Sampang Desak Percepatan Distribusi Alsintan
PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar
Asal Jadi, Proyek Box Culvert Tanah Merah-Jenteh Diprotes Warga
Ra Mahfud Imbau Warga Sampang Sambut Tahun 2026 Dengan Santun
Jelang 2026, Puluhan Pejabat Pemkab Bangkalan Dirotasi
Sambut 2026, Polantas Sampang Larang Konvoi dan Knalpot Brong
Empat Puskesmas di Pamekasan Temukan Suspek Chikungunya
Pemkab Pamekasan Matangkan Penyambutan Valen D’Academy 7

Berita Terkait

Jumat, 2 Januari 2026 - 18:48 WIB

Sidak Disperta, DPRD Sampang Desak Percepatan Distribusi Alsintan

Jumat, 2 Januari 2026 - 09:03 WIB

PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar

Rabu, 31 Desember 2025 - 19:01 WIB

Ra Mahfud Imbau Warga Sampang Sambut Tahun 2026 Dengan Santun

Rabu, 31 Desember 2025 - 12:11 WIB

Jelang 2026, Puluhan Pejabat Pemkab Bangkalan Dirotasi

Rabu, 31 Desember 2025 - 10:01 WIB

Sambut 2026, Polantas Sampang Larang Konvoi dan Knalpot Brong

Berita Terbaru

Caption: anggota Polsek Kedungdung saat mengevakuasi almarhum Muhar ke rumah duka, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Peristiwa

Kakek di Sampang Ditemukan Meninggal di Dalam Masjid

Jumat, 2 Jan 2026 - 11:17 WIB

Caption: Ketua Pengurus Cabang Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia Kabupaten Bangkalan, Abd Kholik, (dok. Syafin, Rega Media).

Daerah

PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar

Jumat, 2 Jan 2026 - 09:03 WIB

Caption: Kasi Humas Kepolisian Resor Sampang AKP Eko Puji Waluyo, saat diwawancara awak media di ruangan kerjanya, (dok. Harry, Rega Media).

Hukum&Kriminal

Bogem Nelayan Pamekasan, Pria di Sampang Diamankan Polisi

Kamis, 1 Jan 2026 - 21:49 WIB