Dapat Jatah 6 Ribu Vaksin, Bupati Pamekasan Siap Divaksin Pertama

- Jurnalis

Selasa, 26 Januari 2021 - 12:29 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bupati Pamekasan (Baddrut Tamam).

Bupati Pamekasan (Baddrut Tamam).

Pamekasan || Rega Media News

Bupati Pamekasan Baddrut Tamam akan menjadi orang pertama di Kabupaten Pamekasan yang divaksin Covid-19, karena vaksinasi merupakan salah satu opsi untuk mencegah Covid-19.

Hal itu diungkapkan oleh Baddrut Tamam, setelah menggelar rapat koordinasi persiapan vaksinasi Covid-19 bersama Forkopimda, Stickholder dan Ormas, di Pringgitan dalam Mandhapha Agung Ronggosukowati, Pamekasan, Madura.

Sebagai orang nomor satu di kabupaten ini, dirinya menyatakan siap menjadi orang pertama divaksinasi. Kemudian, akan diikuti oleh Forkopimda (Forum Kordinasi Pimpinan Daerah), Nakes (Tenaga Kesehatan) dan Ormas (Organisasi Masyarakat).

Baca Juga :  Aset Daerah 650 Miliar Hilang, Gabungan LSM Bersama Rakyat Gugat Pemkab Sampang

Hal itu dilakukan sebagai bentuk tauladan kepada masyarakat, bahwa Vaksinasi ini merupakan salah satu ikhtiar pemerintah dalam memberikan perlindungan kepada masyarakat.

“Saya orang pertama yang akan divaksinasi bersama teman-teman Forkopimda dan para Nakes. Dan Nakes semuanya akan kita vaksin,” tuturnya, Selasa (26/01/2021).

Baddrut Tamam, mengungkapkan, Pemkab Pamekasan mendapat jatah 6 ribu lebih vaksin Sinovac dari Pemerintah Pusat. Vaksin Sinovac ini diperkirakan akan datang ke Pamekasan pada tanggal 29 Januari 2021.

Baca Juga :  Disdik Sampang Akan Panggil Guru Pukul Murid

Ra Baddrut sapaan akrab Bupati Pamekasan, menambahkan, saat ini, pihaknya akan menyususun jadwalnya untuk pelaksanaan vaksinasi tahap pertama. Sementara, vaksinasi tahap pertama akan diprioritaskan kepada Forkopimda beserta jajarannya, Nakes dan Ormas.

“Kita sudah menyiapkan semuanya baik dari pelatihannya dan petugas yang mau melakukan vaksinasi. Insyaallah pelaksanaan vaksinasi tahap pertama pada awal bulan Februari 2021,” pungkasnya. (hib)

Berita Terkait

Pemkab Pamekasan Gandeng Pengusaha Ringankan Beban UHC
Pimpin Disdik Sampang, Nor Alam Emban Misi Pembenahan
Pagu DD 2026 Turun, Pemdes Pamekasan Diminta Fokus Skala Prioritas
Wabup Bangkalan Tekankan Profesionalisme ASN Pendidikan
Disfungsi SDN Batuporo Timur 1, DPRD Sampang Siapkan Pansus dan Audit Investigatif
BPJS Ketenagakerjaan Sasar Tenaga Pendidik Madrasah di Sampang
SDN Batuporo Timur 1 Sampang Terancam “Gulung Tikar”
IWO Pamekasan Fokus Kawal Pembangunan Madura

Berita Terkait

Jumat, 23 Januari 2026 - 13:37 WIB

Pemkab Pamekasan Gandeng Pengusaha Ringankan Beban UHC

Jumat, 23 Januari 2026 - 11:49 WIB

Pimpin Disdik Sampang, Nor Alam Emban Misi Pembenahan

Kamis, 22 Januari 2026 - 17:23 WIB

Wabup Bangkalan Tekankan Profesionalisme ASN Pendidikan

Kamis, 22 Januari 2026 - 15:03 WIB

Disfungsi SDN Batuporo Timur 1, DPRD Sampang Siapkan Pansus dan Audit Investigatif

Kamis, 22 Januari 2026 - 12:25 WIB

BPJS Ketenagakerjaan Sasar Tenaga Pendidik Madrasah di Sampang

Berita Terbaru

Caption: tengah, Kepala Kejaksaan Negeri Sampang Fadilah Helmi, (dok. Harry Rega Media).

Nasional

Terkuak! Ini Alasan Kejagung Periksa Kajari Sampang

Jumat, 23 Jan 2026 - 19:09 WIB

Caption: Kapolres Sampang AKBP Wibowo, didampingi Kasi Humas Ipda Agung Intama dan Kasat Reskrim AKP Hafid Dian Maulidi, (dok. Syafin Rega Media).

Hukum&Kriminal

Polisi Ungkap Pelaku Pembacokan di Kos Tanah Merah

Jumat, 23 Jan 2026 - 16:06 WIB

Caption: Bupati Pamekasan KH.Kholilurrahman pose bersama pengusahan dan pihak BPJS Ketenagakerjaan di Pendopo Ronggosukowati, (dok. foto istimewa).

Daerah

Pemkab Pamekasan Gandeng Pengusaha Ringankan Beban UHC

Jumat, 23 Jan 2026 - 13:37 WIB

Caption: pose dengan Bupati H.Slamet Junaidi, Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Sampang Nor Alam tunjukkan SK, (sumber foto: Prokopim Pemkab Sampang).

Daerah

Pimpin Disdik Sampang, Nor Alam Emban Misi Pembenahan

Jumat, 23 Jan 2026 - 11:49 WIB