Bupati Pamekasan Jadi Orang Perdana Yang Disuntik Vaksin Covid-19

- Jurnalis

Rabu, 27 Januari 2021 - 15:54 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bupati Pamekasan (Baddrut Tamam) saat divaksinasi Covid-19.

Bupati Pamekasan (Baddrut Tamam) saat divaksinasi Covid-19.

Pamekasan || Rega Media News

Bupati Pamekasan Baddrut Tamam beserta jajaran Forkopimda Kabupaten Pamekasan, menjalani vaksinasi Covid-19 tahap pertama.
Kegiatan tersebut dilaksanakan di mandhapa Ronggosukowati tepatnya di Jl. Kabupaten, Kebunan, Bugih, Kabupaten Pamekasan.

Baddrut Tamam merupakan orang pertama menerima vaksin Sinovac di kabupaten Pamekasan yang disuntik langsung oleh dr Irma Puspita yang merupakan salah seorang dokter di Puskesmas Teja Pamekasan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sebelum menerima suntik vaksin, Bupati Pamekasan beserta jajaran forkopimda terlebih dahulu diperiksa oleh petugas. Mulai dari identitas, kesehatan dan kondisi badan, lalu kemudinaan langsung ke meja tiga tempat suntik vaksinasi.

Baca Juga :  Geger, Warga Pamekasan Temukan Bayi Meninggal Dikubur

“Dengan divaksin ini harapannya masyakarat kita sehat dan Covid-19 ini segera terlewati. Vaksin ini selain aman bisa membuat kita semakin yakin bahwa kita akan segera melewati pandemi Covid-19 dan dengan begitu normal baru ini semakin bisa kita lewati,” kata Baddrut Tamam usai divaksinasi Covid-19.

Dijelaskan Baddrut Tamam, bahwa vaksinasi tersebut akan terus dilaksankan di Kabupaten Pamekasan.

“Ada 30 pejabat yang divaksin hari ini, di Mandhapa Agung Ronggosukowati dan di Puskesmas Kowel. Terus berlanjut untuk bisa sampai 70 persen masyarakat Pamekasan sekitar 500 sekian orang yang divaksin, dan nanti setelah nakes, ormas, teman-teman media juga,” tandasnya.

Baca Juga :  Warga Pamekasan Ditangkap Polisi Sampang

Saat ditanya bagaimana rasanya setelah divaksinasi Covid-19, Baddrut Tamam mengatakan tidak sakit dan tidak mengalami gejala apapun.

“Vaksinnya aman, halal. Saya sudah divaksinasi, enak tidak sakit. Tadi sebelum divaksin ditanya kesiapan, kesehatan, apa pernah sakit. Alhamdulillah saya sudah general check up, dan sehat,” pungkasnya.

Untuk diketahui, Pelaksana vaksinasi dilakukan di dua tempat. Yakni pendopo dan Puskemas Kowel yang diikuti oleh 30 orang meliput forkopimda, tenaga kesehatan (nakes) dan beberapa perwakilan dari MUI dan Ormas. (adv)

Berita Terkait

Pengerjaan Refitalisasi SMKN Model Gorontalo Lamban
Akhir Tahun 2025, PAD Pamekasan Tembus 81,76%
65 Pejabat Pemkab Sampang Dirotasi, Berikut Namanya !
KMP Pamekasan 100% Sudah Berbadan Hukum
Komisi II DPRD Pamekasan Tinjau Progres Proyek SIHT, Ini Temuannya !
SDN di Sokobanah Disegel, Disdik Diminta Turun Tangan
Lapas Narkotika Pamekasan Sumbang Darah
Markazul Lughah Sabilillah: Pusat Pembelajaran Bahasa Terbaik

Berita Terkait

Jumat, 14 November 2025 - 19:53 WIB

Pengerjaan Refitalisasi SMKN Model Gorontalo Lamban

Jumat, 14 November 2025 - 17:05 WIB

Akhir Tahun 2025, PAD Pamekasan Tembus 81,76%

Jumat, 14 November 2025 - 13:43 WIB

65 Pejabat Pemkab Sampang Dirotasi, Berikut Namanya !

Jumat, 14 November 2025 - 11:18 WIB

KMP Pamekasan 100% Sudah Berbadan Hukum

Kamis, 13 November 2025 - 19:39 WIB

SDN di Sokobanah Disegel, Disdik Diminta Turun Tangan

Berita Terbaru

Caption: tampak fisik bangunan proyek refitalisasi di SMK Negeri Model Gorontalo, (dok. regamedianews).

Daerah

Pengerjaan Refitalisasi SMKN Model Gorontalo Lamban

Jumat, 14 Nov 2025 - 19:53 WIB

Caption: Kepala BPKPD Kabupaten Pamekasan Sahrul Munir, diwawancara awak media usai rapat evaluasi PAD dan ETPD, (dok. regamedianews).

Daerah

Akhir Tahun 2025, PAD Pamekasan Tembus 81,76%

Jumat, 14 Nov 2025 - 17:05 WIB

Caption: penandatanganan, usai Bupati Sampang melantik puluhan pejabat di Pendopo Trunojoyo, (sumber foto: Diskominfo Sampang).

Daerah

65 Pejabat Pemkab Sampang Dirotasi, Berikut Namanya !

Jumat, 14 Nov 2025 - 13:43 WIB

Caption: Kepala Dinas Koperasi Usaha Mikro Kecil Menengah dan Ketenagakerjaan Kabupaten Pamekasan, Muttaqin, (dok. regamedianews).

Daerah

KMP Pamekasan 100% Sudah Berbadan Hukum

Jumat, 14 Nov 2025 - 11:18 WIB

Caption: didampingi kuasa hukumnya, Kadek Sugiarta wartawan Gorontalo usai melapor ke Ditreskrimsus Polda Gorontalo, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Konten Kreator ‘Kuhu’ Dilaporkan Ke Polda Gorontalo

Jumat, 14 Nov 2025 - 09:05 WIB