Imbauan Prokes, Kapolsek Mulyorejo: Jadikan Masker Sebagai Tren

- Jurnalis

Kamis, 4 Februari 2021 - 18:07 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kapolsek Mulyorejo (Kompol Eny Prihatin Rustam).

Kapolsek Mulyorejo (Kompol Eny Prihatin Rustam).

Surabaya || Rega Media News

Meskipun setiap hari melakukan Operasi Protokol Kesehatan (Prokes) di tengah-tengah tempat umum, Kapolsek Mulyorejo Kompol Eny Prihatin Rustam, tetap memberikan himbauan-himbauan melalui media sosial.

Hal ini seperti yang diungkapkan wanita dengan pangkat melati dipundaknya, kepada regamedianews com, Kamis (04/02/21).

Baca Juga :  Polisi RW Polres Sampang Bangkitkan Semangat Nasionalisme

Saat ditemui wartawan dari regamedianews.com, perwira utama di Kepolisian Sektor Mulyorejo tersebut menghimbau kepada masyarakat agar selalu mematuhi protokol kesehatan.

“Indonesia, khususnya di wilayah Kota Surabaya angka penyebaran virus corona sangat meningkat,” ujar Kapolsek Mulyorejo Kompol Eny Prihatin Rustam.

Oleh sebab itu, lanjutnya, diharapkan kepada seluruh elemen masyarakat dapat meningkatkan kesadaran dalam peraturan pemerintah yang sudah ditetapkan.

Baca Juga :  Warga Tuding Pembentukan Calon BPD Desa Tlagah Kec. Banyuates Tak Transparan

“Di musim pandemi Covid-19 ini menggunakan masker itu sangatlah penting, ” Mari kita jadikan masker sebagai tren saat ini, aebagai upaya mencegah penyebaran virus corona,” ajaknya. (Basori)

Berita Terkait

Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah
Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG
Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan
Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis
PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang
RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap
Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi
Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang

Berita Terkait

Selasa, 13 Januari 2026 - 12:49 WIB

Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah

Minggu, 11 Januari 2026 - 12:02 WIB

Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG

Sabtu, 10 Januari 2026 - 17:13 WIB

Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan

Jumat, 9 Januari 2026 - 20:33 WIB

Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis

Jumat, 9 Januari 2026 - 17:24 WIB

PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang

Berita Terbaru

Caption: tengah, Ketua DPD Partai NasDem Sampang Surya Noviantoro, berdampingan dengan Ketua DPRD Sampang Rudi Kurniawan, disela acara pendidikan politik, (dok. foto istimewa).

Politik

Ikhtiar DPD Partai NasDem Sampang Cetak Kader Berintegritas

Selasa, 13 Jan 2026 - 15:05 WIB

Caption: BPBD Sampang tampak didampingi anggota DPRD dan Kades saat menyerahkan bantuan logistik kepada lansia di Desa Nyeloh, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah

Selasa, 13 Jan 2026 - 12:49 WIB

Caption: Polres Pamekasan tunjukkan barang bukti kasus penjambretan yang menyebabkan satu korban meninggal dunia, (dok. Kurdi Rega Media).

Hukum&Kriminal

Diringkus! Jambret Maut di Pamekasan Terancam 15 Tahun Penjara

Senin, 12 Jan 2026 - 21:04 WIB

Caption: ilustrasi hujan disertai angin dan petir menerpa wilayah kabupaten, (dok. Harry Rega Media).

Pariwisata

Peringatan Dini BMKG: Sampang Masuk Wilayah Rawan Angin Kencang

Senin, 12 Jan 2026 - 16:54 WIB