Korban Kapal Tenggelam di Perairan Ketapang Sampang Berhasil Dievakuasi

- Jurnalis

Kamis, 11 Februari 2021 - 18:41 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jasad korban kapal tenggelan di perairan Ketapang berhasil dievakuasi dan dibawa ke RSUD Moh.Zyn Sampang.

Jasad korban kapal tenggelan di perairan Ketapang berhasil dievakuasi dan dibawa ke RSUD Moh.Zyn Sampang.

Sampang || Rega Media News

Sekira pukul 07.00 Wib, Kamis (11/02/21), Satpolair Polres Sampang dan Ditpolairud Polda Jatim bersama lima orang nelayan (penyelam tradisional) melaksanakan kegiatan evakuasi.

Evakuasi tersebut dilakukan terhadap para korban Kapal TB Mitra Jaya XIX yang tenggelam di laut perairan Ketapang, Kabupaten Sampang, Madura, beberapa pekan lalu.

“Sekira pukul 10.00 wib kami dan para penyelam berhasil mengevakuasi satu jasad korban kapal tenggelam TB Mitra Jaya XIX,” ujar Kasat Polairud Polres Sampang, Iptu Catur Rahardjo, Kamis (11/02).

Selanjutnya, terang Catur, jasad tersebut diangkat ke speed boat Ditpolairud untuk dibawah ke daratan, dan dibawa ke RSUD Moh.Zyn Sampang untuk dilakukan identifikasi.

Baca Juga :  Massa PABPDSI Demo PJ Bupati Sampang

“Kami telah berkoordinasi dengan penyidik Ditpolairud Polda Jatim untuk giat identifikasi, agar dapat mengetahui identitas mayat secara lengkap. Team DVI Polda Jatim direncanakan akan datang besok langsung ke RSUD,” pungkasnya. (mud/red)

Berita Terkait

Warga Gorut Tewas Tertimpa Longsor Tambang Ilegal
Bocah Sampang Tewas Tenggelam
Polisi Buru Pelaku Tabrak Lari di Suramadu
Pesepeda Tewas Dijalur R4 Jembatan Suramadu
Sampang Dilanda Fenomena Bediding
‘Adu Banteng’ Remaja Sampang Luka Berat
Warga Sampang Tewas Tersambar Petir
Pemuda Asal Sampang Tewas Gantung Diri

Berita Terkait

Sabtu, 19 Juli 2025 - 17:49 WIB

Warga Gorut Tewas Tertimpa Longsor Tambang Ilegal

Sabtu, 19 Juli 2025 - 16:03 WIB

Bocah Sampang Tewas Tenggelam

Minggu, 13 Juli 2025 - 21:58 WIB

Polisi Buru Pelaku Tabrak Lari di Suramadu

Minggu, 13 Juli 2025 - 15:44 WIB

Pesepeda Tewas Dijalur R4 Jembatan Suramadu

Minggu, 13 Juli 2025 - 09:29 WIB

Sampang Dilanda Fenomena Bediding

Berita Terbaru

Caption: Pengurus BEM Unira saat menyatakan sikap kekecewaannya terhadap Bupati Pamekasan, (dok. regamedianews).

Daerah

BEM Unira Kecewa Ke Bupati Pamekasan

Jumat, 25 Jul 2025 - 14:18 WIB

Caption: Kepala Rutan Sampang Kamesworo, memberikan buku karya warga binaan kepada Sekdakab Sampang, Yuliadi Setiyawan, (dok. regamedianews).

Daerah

Rutan Sampang Gaet Pemerintah Daerah

Jumat, 25 Jul 2025 - 09:25 WIB

Caption: Tim Inafis Polres Pamekasan  melakukan pemeriksaan terhadap korban pembunuhan di Desa Ambeder, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Polisi Ungkap Pembunuhan Pria Ambeder Pamekasan

Kamis, 24 Jul 2025 - 23:20 WIB

Caption: Rektor UTM (Prof. Dr. Safi) menyerahkan sertifikat penghargaan kepada Anggota VI Badan Pemeriksa Keuangan RI (Fathan Subchi).

Daerah

UTM Berkomitmen Jadi Lokomotif Inovasi

Kamis, 24 Jul 2025 - 21:48 WIB

Caption: Achmad Bahri dan Didiyanto kuasa hukum Syamsiyah, saat diwawancara awak media di Pengadilan Negeri Sampang, usai sidang tanggapan JPU soal eksepsi, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Kuasa Hukum ‘Syamsiyah’: Yakin Terdakwa Dibebaskan

Kamis, 24 Jul 2025 - 20:13 WIB