Vaksinasi Kedua, Wabup Sampang: Makin Percaya Diri Hadapi Covid-19

- Jurnalis

Kamis, 11 Februari 2021 - 18:52 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Wakil Bupati Sampang (H. Abdullah Hidayat) saat disuntik vaksin tahap kedua di Puskesmas Kamoning.

Wakil Bupati Sampang (H. Abdullah Hidayat) saat disuntik vaksin tahap kedua di Puskesmas Kamoning.

Sampang || Rega Media News

Wakil Bupati (Wabup) Sampang H. Abdullah Hidayat melakukan vaksinasi Covid-19 kedua di Puskesmas Kamoning, Kecamatan Sampang, Kabupaten Sampang, Madura, Kamis (11/02/2021).

Vaksinasi kedua kalinya ini dilakukan bersama Sekretaris Daerah Kabupaten Sampang H. Yuliadi Setiawan, Kepala Kejaksaan Negeri Samapang H Maskur, Ketua Pengadilan Negeri Sampang Irianto Prijatna Utama, Ketua PCNU Sampang KH Itqon Busiri dan Tokoh Kepemudaan Moh. Iqbal Fathoni setelah mengikuti vaksinasi pertama pada 28 Januari 2021 lalu.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Wabup Sampang H. Abdullah Hidayat mengatakan, vaksinasi Covid-19 ini halal dan aman sesuai fatwa Majelis Ulama Indonesia (MUI). Sehingga, masyarakat tidak perlu takut untuk divaksin.

Baca Juga :  Marak Curanmor di Sampang, Polisi Imbau Masyarakat Waspada

Namun walaupun divaksin. Pihaknya, berharap masyarakat tetap menggunakan protokol kesehatan dalam mencegah dan meminimalisir penyebaran virus corona.

“Setelah divaksin pertama hingga kedua ini saya tidak merasakan sakit ataupun gejala lainnya, hanya sakitnya ketika disuntik saja,” pungkas pria yang akrab di sapa Haji Ab ini.

Sementara itu, Ketua PCNU Sampang Kh. Itqon Busiri menuturkan, vaksinasi ini telah dijamin ke amanan dan kehalalannya oleh MUI sehingga memberanikan diri, karena aktivitas keseharian dirinya sering berhubungan langsung dengan santri dan masyarakat.

Baca Juga :  Camat Robatal Minta Pembayaran Siltap Kades dan Perangkat Via Rekening Bank

“Alhamdulillah, seperti biasa. Tidak ada gejala apa-apa. Saya sehat dan nyaman saja,” ujarnya.

Ditempat yang sama, Tokoh Pemuda Moh. Iqbal Fathoni usai divaksin mengaku tidak mengalami gejala sakit, jadi untuk masyarakat tak usah khawatir, ragu dan takut.

“Jadilah pejuang di masa pandemi, karena vaksinasi Covid-19 ini aman dan halal, tidak seperti apa yang sering diberitakan hoaks di sosial media,” pungkasnya. (adi/har)

Berita Terkait

ESP PLTU Anggrek Bermasalah, Pemda Didesak Turun Tangan
Bupati Sampang Tekan OPD Tingkatkan Kinerja
PHE WMO Bangun Ekosistem Laut Produktif di Tlangoh
Hari Bhakti Kemenimipas, Momentum Lapas Memperkuat Transformasi
Pemkab Bangkalan Matangkan Pinjam Pakai Terminal Tipe A
Tahun 2025, Jumlah Janda di Sampang Melonjak
Klaim JHT Gratis, BPJS Ketenagakerjaan Ingatkan Peserta Waspadai Calo
Polantas Sampang Geber Sosialisasi Operasi Zebra 2025

Berita Terkait

Jumat, 21 November 2025 - 16:14 WIB

ESP PLTU Anggrek Bermasalah, Pemda Didesak Turun Tangan

Jumat, 21 November 2025 - 12:29 WIB

Bupati Sampang Tekan OPD Tingkatkan Kinerja

Kamis, 20 November 2025 - 12:19 WIB

PHE WMO Bangun Ekosistem Laut Produktif di Tlangoh

Rabu, 19 November 2025 - 20:08 WIB

Hari Bhakti Kemenimipas, Momentum Lapas Memperkuat Transformasi

Rabu, 19 November 2025 - 18:48 WIB

Pemkab Bangkalan Matangkan Pinjam Pakai Terminal Tipe A

Berita Terbaru

Caption: sebelum ditangkap dan dibawa ke Mako Polres Sampang, tersangka inisial S sempat bersembunyi dibawah kolong ranjang, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Mau Ditangkap, Maling di Sampang ‘Ngumpet’ Dibawah Ranjang

Jumat, 21 Nov 2025 - 19:39 WIB

Caption: gambar ilustrasi cuaca ekstrem berupa hujan disertai petir, (dok. regamedianews).

Peristiwa

36 Wilayah di Jawa Timur Dihantui Cuaca Ekstrem

Jumat, 21 Nov 2025 - 17:16 WIB

Caption: Electrostatic Precipitator pada Pembangkit Listrik Tenaga Uap di Kecamatan Anggrek Gorontalo Utara, (dok. regamedianews).

Daerah

ESP PLTU Anggrek Bermasalah, Pemda Didesak Turun Tangan

Jumat, 21 Nov 2025 - 16:14 WIB

Caption: Satreskrim Polres Pamekasan tunjukkan barang bukti dan tersangka penganiayaan berinisial P, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Resmob Pamekasan Kembali Ciduk Satu Pelaku Penganiayaan

Jumat, 21 Nov 2025 - 13:59 WIB

Caption: Bupati Sampang H Slamet Junaidi, didampingi Wabup dan Sekda saat pimpin rapat bersama OPD, (sumber foto: Diskominfo Sampang).

Daerah

Bupati Sampang Tekan OPD Tingkatkan Kinerja

Jumat, 21 Nov 2025 - 12:29 WIB