Ratusan Anggota Polres Sampang Disuntik Vaksin Covid-19

- Jurnalis

Rabu, 24 Februari 2021 - 22:20 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Anggota Polres Sampang saat di suntik vaksin covid-19.

Anggota Polres Sampang saat di suntik vaksin covid-19.

Sampang || Rega Media News

Sebanyak 482 anggota Polres Sampang ikut serta mensukseskan vaksinasi Covid-19 tahap kedua, di mulai pada Rabu (24/02/21) pagi, di halaman belakang Mapolres setempat.

Kapolres Sampang AKBP Abdul Hafidz menjadi orang pertama di vaksin Covid-19 dengan di ikuti ratusan anggota lainnya.

Menurutnya, vaksinasi dilakukan agar menjadi contoh kepada masyarakat Sampang, bahwa vaksin ini aman dan halal sesuai fatwa MUI.

Baca Juga :  Isu Dugaan "Dugem Ria" Oknum Anggota DPRK Aceh Selatan di Medan Simpang Siur

“Vaksinasi dilakukan supaya meminimalisir penyebaran Covid-19. Sementara jumlah personel yang terdaftar vaksinasi tahap kedua sekitar 574. Namun yang siap di vaksin 482,” ujarnya.

Ia berharap, masyarakat jangan sampai termakan kabar hoax yang tidak jelas sumbernya terkait vaksinasi.

“Mari kita bersama-sama ikut serta mensukseskan program pemerintah ini,” ajaknya.

Baca Juga :  Mahasiswa IAIN Gorontalo Ingatkan Kapolda Baru

Sementara Plt Kepala Dinas Kesehatan dan Keluarga Berencana Kabupaten Sampang, Agus Mulyadi mengatakan, vaksinasi tahap dua ke Mapolres dan berikutnya ke pelayanan publik serta lansia.

“Vaksinasi yang digunakan tahap dua ini tetap Sinovac, tapi kemasannya berbeda. Yakni, 1.390 vial dengan sasaran 6000 hingga 7000 orang,” tuturnya,” terangnya.

Berita Terkait

Pamekasan Darurat Perceraian, 1.694 Kasus Masuk Pengadilan Agama
Musrenbang Banyuates, Ra Mahfudz Beberkan 4 Prioritas Sampang 2027
Lecehkan Atlet, KBI Bangkalan Desak Ketua Pengprov Jatim Dicopot
Blak-Blakan! Kades Waru Barat ‘Semprot’ PDAM Depan Bupati Pamekasan
Resmi Dilaunching, SPPG Torjunan Komitmen Sajikan Menu Higienis
MUI Sampang Larang Haflatul Imtihan Diisi Hiburan Langgar Syariat
Ra Mahfudz Proyeksikan Torjun Jadi Jantung Pemerintahan Sampang
Forkot Pamekasan Endus Aroma ‘Titipan’ Proyek di APBD 2025

Berita Terkait

Kamis, 29 Januari 2026 - 19:07 WIB

Pamekasan Darurat Perceraian, 1.694 Kasus Masuk Pengadilan Agama

Kamis, 29 Januari 2026 - 13:08 WIB

Musrenbang Banyuates, Ra Mahfudz Beberkan 4 Prioritas Sampang 2027

Rabu, 28 Januari 2026 - 22:39 WIB

Lecehkan Atlet, KBI Bangkalan Desak Ketua Pengprov Jatim Dicopot

Rabu, 28 Januari 2026 - 20:49 WIB

Blak-Blakan! Kades Waru Barat ‘Semprot’ PDAM Depan Bupati Pamekasan

Rabu, 28 Januari 2026 - 18:29 WIB

Resmi Dilaunching, SPPG Torjunan Komitmen Sajikan Menu Higienis

Berita Terbaru