Ratusan Anggota Polres Sampang Disuntik Vaksin Covid-19

- Jurnalis

Rabu, 24 Februari 2021 - 22:20 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Anggota Polres Sampang saat di suntik vaksin covid-19.

Anggota Polres Sampang saat di suntik vaksin covid-19.

Sampang || Rega Media News

Sebanyak 482 anggota Polres Sampang ikut serta mensukseskan vaksinasi Covid-19 tahap kedua, di mulai pada Rabu (24/02/21) pagi, di halaman belakang Mapolres setempat.

Kapolres Sampang AKBP Abdul Hafidz menjadi orang pertama di vaksin Covid-19 dengan di ikuti ratusan anggota lainnya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Menurutnya, vaksinasi dilakukan agar menjadi contoh kepada masyarakat Sampang, bahwa vaksin ini aman dan halal sesuai fatwa MUI.

Baca Juga :  Dandim Bersama Karang Taruna Perangi Abrasi Pantai Dengan Tanam Mangrove

“Vaksinasi dilakukan supaya meminimalisir penyebaran Covid-19. Sementara jumlah personel yang terdaftar vaksinasi tahap kedua sekitar 574. Namun yang siap di vaksin 482,” ujarnya.

Ia berharap, masyarakat jangan sampai termakan kabar hoax yang tidak jelas sumbernya terkait vaksinasi.

“Mari kita bersama-sama ikut serta mensukseskan program pemerintah ini,” ajaknya.

Baca Juga :  Tempat Karaoke Di Jl. Gatot Subroto Bandung Disegel

Sementara Plt Kepala Dinas Kesehatan dan Keluarga Berencana Kabupaten Sampang, Agus Mulyadi mengatakan, vaksinasi tahap dua ke Mapolres dan berikutnya ke pelayanan publik serta lansia.

“Vaksinasi yang digunakan tahap dua ini tetap Sinovac, tapi kemasannya berbeda. Yakni, 1.390 vial dengan sasaran 6000 hingga 7000 orang,” tuturnya,” terangnya.

Berita Terkait

Andi Buna Kritisi Sikap Ketua Komisi III DPRD Gorut
Babinsa Rombuh Kawal Pengukuran Tanah PTSL
Lapas Pamekasan Gelar Razia Gabungan
Petugas Temukan Barang Terlarang di Lapas Narkotika
Agus Wibowo Nahkodai Kodim 0826 Pamekasan
Inspektorat Bangkalan Buka Klinik Konsultasi Akuntabilitas
4862 Guru Ngaji di Bangkalan Kini Terlindungi Jamsos Ketenagakerjaan
Pemdes Angsokah Prioritaskan Pembangunan Infrastruktur

Berita Terkait

Senin, 13 Oktober 2025 - 20:02 WIB

Andi Buna Kritisi Sikap Ketua Komisi III DPRD Gorut

Sabtu, 11 Oktober 2025 - 17:55 WIB

Babinsa Rombuh Kawal Pengukuran Tanah PTSL

Sabtu, 11 Oktober 2025 - 11:20 WIB

Lapas Pamekasan Gelar Razia Gabungan

Sabtu, 11 Oktober 2025 - 09:17 WIB

Petugas Temukan Barang Terlarang di Lapas Narkotika

Jumat, 10 Oktober 2025 - 22:18 WIB

Agus Wibowo Nahkodai Kodim 0826 Pamekasan

Berita Terbaru

Caption: Andi Buna aktivis Gorut, (dok. regamedianews).

Daerah

Andi Buna Kritisi Sikap Ketua Komisi III DPRD Gorut

Senin, 13 Okt 2025 - 20:02 WIB

Caption: polisi saat berada di lokasi kejadian driver ojol dibegal dan dibakar, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Hukum&Kriminal

Polres Sampang Selidiki Begal Driver Ojol

Senin, 13 Okt 2025 - 19:06 WIB

Caption: sebelum dirujuk ke RSUD Sampang, korban begal sempat dibawa ke Puskesmas Jrengik, (dok. foto viral).

Hukum&Kriminal

Driver Ojol Jadi Korban Begal di Sampang

Senin, 13 Okt 2025 - 17:59 WIB

Caption: lokasi terjadinya penganiayaan seorang adik kepada kakaknya di Pamekasan, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Sengketa Atap Rumah Berujung Penganiayaan

Senin, 13 Okt 2025 - 08:09 WIB