Resmikan RS Baros, Ngatiyana: Rumah Sakit di Cimahi Belum Sebanding Jumlah Penduduk

- Jurnalis

Sabtu, 27 Februari 2021 - 18:28 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Plt Walikota Cimahi (Ngatiyana) saat meresmikan Rumah Sakit Baros.

Plt Walikota Cimahi (Ngatiyana) saat meresmikan Rumah Sakit Baros.

Cimahi || Rega Media News

Plt Walikota Cimahi Ngatiyana mengaku senang atas keberadaan Rumah Sakit (RS) Baros yang baru saja dirinya resmikan. Dengan bertambahnya fasilitas kesehatan, diharapkan mampu melayani lebih banyak pasien yang sakit di Kota Cimahi.

Menurutnya, selama ini jumlah rumah sakit yang ada belum sebanding dengan jumlah penduduk Kota Cimahi, yang terbilang padat. Namun, ia mengingatkan pihak RS agar tidak membeda-bedakan pasien yang akan berobat, apalagi menolaknya.

“Kami ingin agar pihak RS Baros atau PT Sehat Bersama nantinya menyelamatkan dulu nyawa pasien. Jangan nanya ini itu dulu, urusan administrasi belakangan. Terus harus ramah juga saat melayani para pasien,” tegasnya, usai meresmikan RS Baros, Sabtu (27/02/21).

Baca Juga :  Jelang Idul Adha, Harga Sapi di Sampang Melonjak

Sementara, Direktur Rumah Sakit Baros Jajang Hadianto mengatakan, pembangunan RS Baros ini sudah sejak tiga tahun yang lalu, namun baru di Soft Launching.

Hal ini, kata Jajang, untuk memberikan pelayanan kepada masyarakat Kota Cimahi dan Kabupaten Bandung Barat khususnya dan masyarakat lain pada umumnya di bidang kesehatan.

“Kami baru bisa melaksanakan launching hari ini. Meski operasionalnya sudah tiga tahun lalu,” ungkap Jajang.

Baca Juga :  Ramadhan, Polri-Bhayangkari Proppo Berbagi

Pihaknya, kedepan ingin memberikan yang unggul, baik unggul orangnya, pelayanannya maupun rumah sakitnya. Dirinya berharap bisa melayani pasien Kabupaten Bandung Barat dan Kota Cimahi dengan baik.

Diketahui, rumah sakit yang ada di Kota Cimahi Saat baru ada 2 Rumah Sakit milik pemerintah yaitu RS Dustira dan RSUD Cibabat, sisanya merupakan rumah sakit swasta seperti RS Mitra Kasih, RS Kasih Bunda, RS Avisena, Rumah Sakit MAL dan RS Baros sendiri.

Berita Terkait

Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis
PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang
RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap
Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi
Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang
Prestasi Menurun, Pengurus Baru KONI Pamekasan Dihadapkan Tantangan Berat
Wabup Sumenep: Program 2026 Harus Nyata, Bukan Habiskan Anggaran!
Dana BGN Macet, Tujuh SPPG di Sampang Mogok

Berita Terkait

Jumat, 9 Januari 2026 - 20:33 WIB

Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis

Jumat, 9 Januari 2026 - 17:24 WIB

PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang

Jumat, 9 Januari 2026 - 13:34 WIB

RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap

Jumat, 9 Januari 2026 - 08:09 WIB

Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi

Kamis, 8 Januari 2026 - 21:21 WIB

Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang

Berita Terbaru

Caption: Manajer PLN UP3 Madura Fahmi Fahresi, diwawancara usai peresmian PJU baru di JLS Sampang, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang

Jumat, 9 Jan 2026 - 17:24 WIB

Caption: kiri, Moh Ramadhoni mewakili Direktur RSUD Pamekasan saat ditemui awak media, (dok. Kurdi Rega Media).

Daerah

RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap

Jumat, 9 Jan 2026 - 13:34 WIB

Caption: potongan video viral, sejumlah warga Desa Penyaksagan menampung cairan dari semburan sumur bor menggunakan botol, (dok. Syafin Rega Media).

Peristiwa

Geger! Sumur Bor di Bangkalan Semburkan Minyak Mentah

Jumat, 9 Jan 2026 - 10:05 WIB

Caption: Bupati Sampang H Slamet Junaidi melakukan peninjauan sebelum meresmikan Penerangan Jalan Umum baru di JLS, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi

Jumat, 9 Jan 2026 - 08:09 WIB