Satlantas Polres Pamekasan Hadirkan Inovasi SIM Delivery

- Jurnalis

Rabu, 17 Maret 2021 - 17:20 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Petugas Satpas SIM Satlantas Polres Pamekasan saat mengantarkan SIM Pada salah satu pemohon.

Petugas Satpas SIM Satlantas Polres Pamekasan saat mengantarkan SIM Pada salah satu pemohon.

Pamekasan || Rega Media News

Dalam rangka untuk memberikan pelayanan prima sekaligus untuk mengurangi penumpukan massa saat Pandemi Covid-19 saat ini Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Pamekasan, menghadirkan inovasi SIM Delivery.

SIM Delivery ini adalah inovasi Satuan Penyelenggara Administrasi (Satpas) Surat Izin Pengemudi (SIM) Satlantas Polres Pamekasan, untuk mengantarkan SIM yang sudah tercetak ke rumah pemohon.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“SIM Delivery dibatasi hanya untuk SIM yang sudah tercetak ketika ada keterlambatan materil SIM,” kata Kapolres Pamekasan AKBP Apip Ginanjar, melalui Kasubbaghumas Polres Pamekasan AKP NIning Dyah PS, Rabu (17/03/21).

Baca Juga :  Polres Sampang: Hindari Jebakan Perdagangan Orang

Kasubbaghumas menjelaskan, SIM Delivery ada yang tidak dilaksanakan karena SIM pemohon langsung diserahkan pada hari itu juga sesuai prosedur pelayanan.

“Di Satpas Satlantas Pamekasan pelayanan SIM satu hari selesai jika semua ketentuan dan prosedur, dan persyaratan sudah terpenuhi langsung diberikan,” tambahnya.

Dikatannya, ketika sudah tercetak dan belum diambil, itu yang akan deliver langsung ke rumah.

Baca Juga :  Dandim Sampang: Jaga Sinergi Antar Komponen Masyarakat

“Ini juga memudahkan masyarakat Kabupaten Pamekasan yang banyak bekerja di luar kota dan tidak punya waktu mengambil SIM yang sudah dicetak. Kami siap memberikan pelayanan prima dan bekerja tampa pamrih buat masyarakat,” jelasnya.

“Supaya tidak terjadi penumpukan massa dalam antrian mengambil SIM. Selain itu juga saya imbau buat masyarakat agar selalu mematuhi protokol kesehatan untuk memutus mata rantai penyebaran Covid-19,” pungkasnya.

Berita Terkait

Dugaan Pungli Bansos di Tlanakan Pamekasan Disorot
DPRD Pamekasan Paripurna Peringati Hari Jadi Ke-495
Bupati Sampang: Membaca Kunci Kembangkan Daya Pikir
RSUD Smart Ucapkan Selamat Hari Jadi Pamekasan Ke-495
Diskop UKM dan Naker Ucapkan Selamat Hari Jadi Pamekasan Ke-495
‘Semalam di Madura’ Meriahkan Puncak Hari Jadi Pamekasan Ke-495
Bupati Dorong Pengembangan Batik Tulis Khas Pamekasan
Kawasan Bancaran Bakal Disulap Jadi Rest Area

Berita Terkait

Rabu, 5 November 2025 - 19:25 WIB

Dugaan Pungli Bansos di Tlanakan Pamekasan Disorot

Selasa, 4 November 2025 - 13:05 WIB

DPRD Pamekasan Paripurna Peringati Hari Jadi Ke-495

Selasa, 4 November 2025 - 09:09 WIB

Bupati Sampang: Membaca Kunci Kembangkan Daya Pikir

Senin, 3 November 2025 - 08:48 WIB

RSUD Smart Ucapkan Selamat Hari Jadi Pamekasan Ke-495

Minggu, 2 November 2025 - 11:03 WIB

Diskop UKM dan Naker Ucapkan Selamat Hari Jadi Pamekasan Ke-495

Berita Terbaru

Caption: tampak jenazah korban tersambar petir, Firmansyah, saat berada di rumah duka di Desa Daleman, (dok. regamedianews).

Peristiwa

Remaja Sampang Tewas Tersambar Petir

Rabu, 5 Nov 2025 - 20:36 WIB

Caption: ilutrasi gambar AI, Fajar Firmansyah pengamat kebijakan publik lokal, (dok. regamedianews).

Daerah

Dugaan Pungli Bansos di Tlanakan Pamekasan Disorot

Rabu, 5 Nov 2025 - 19:25 WIB

Caption: tampak mobil pickup warna hitam dikendarai Muhammad Fauzi terperosok ke laut, usai tabrak pembatas jalan, (dok. regamedianews).

Peristiwa

Melintasi Sampang, Mobil Pickup Nyungsep Ke Laut

Rabu, 5 Nov 2025 - 11:18 WIB

Caption: Bupati Pamekasan Kholilurrahman sampaikan sambutan saat rapat paripurna DPRD, dalam rangka memperingati Hari Jadi Pamekasan ke-495, (dok. regamedianews).

Daerah

DPRD Pamekasan Paripurna Peringati Hari Jadi Ke-495

Selasa, 4 Nov 2025 - 13:05 WIB

Caption: Bupati Sampang H. Slamet Junaidi, meninjau dan membaca buku di stand dalam acara Festival Literasi Sampang 2025, (sumber foto: Diskominfo Sampang).

Daerah

Bupati Sampang: Membaca Kunci Kembangkan Daya Pikir

Selasa, 4 Nov 2025 - 09:09 WIB