Wartawan Rega Media Terima Piagam Penghargaan Dari Dandim Aceh Selatan

- Jurnalis

Jumat, 9 April 2021 - 13:49 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Dandim 0107/Aceh Selatan pose bersama dengan para insan pers usai menyerahkan piagam penghargaan.

Dandim 0107/Aceh Selatan pose bersama dengan para insan pers usai menyerahkan piagam penghargaan.

Aceh Selatan || Rega Media News

Komandan Distrik Militer 0107/Aceh Selatan, Letkol Muhammad Yusuf, menyerahkan piagam penghargaan kepada Wartawan yang bertugas di wilayah setempat, atas dedikasi dan kerja insan pers yang selama ini telah mendukung kegiatan Kodim dan mempublikasikannya kepada publik.

Penyerahan piagam tersebut dalam rangka Kerjasama yang terjalin antara insan pers Aceh Selatan dengan Kodim 0107/Aceh Selatan yang sangat baik, dalam mempublikasikan setiap kegiatan yang dilaksanakan.

Penyerahan piagam tersebut berlangsung di aula Pertemuan Makodim 0107/Aceh Selatan, Kecamatan Tapaktuan, Rabu (08/04/21) siang, diberikan langsung Dandim 0107/Aceh Selatan, Letkol Muhammad Yusuf, disaksikan jajaran staf Kodim 0107/Aceh Selatan.

Baca Juga :  Bupati-Wakil Bupati Sampang Dilantik, Berikut Ucapan dan Harapan SMSI

“Kegiatan ini bertujuan untuk menjalin silaturrahmi yang baik,” ujar Dandim 0107/Aceh Selatan, Letkol Muhammad Yusuf, usai acara penyerahan piagam penghargaan.

Selain itu, kata Yusuf, sebagai bentuk kerjasama yang terjalin antara insan pers dengan Kodim 0107/Aceh Selatan sangat baik sekali, dalam mempublikasikan setiap kegiatan yang dilaksanakannya.

“Saya atas nama Dandim 0107/Aceh Selatan sangat mengapresiasi sinergitas yang telah terjalin selama ini dengan insan pers,” ucapnya kepada awak media.

Orang nomor satu di Makodim 0107/Aceh Selatan ini juga menyampaikan, Pangdam Iskandar Muda juga menyampaikan apresiasi, terimakasih, penghargaan dan penghormatan atas segala bantuan serta sinergitas selama ini.

“Kita berharap hubungan silaturrahmi ini terus berlanjut, tak hanya bersifat formal dan kedinasan tapi terus akrab dan insentif dalam kesehariannya,” tuturnya.

Baca Juga :  Kapolres Sampang: 'Polri Untuk Masyarakat'

“Mudah-mudahan selalu terawat dan terpelihara secara berkesinambungan, kami harap hubungan antara kodim dan insan media semakin akrab dan intensif,” ungkapnya.

Sekedar diketahui, dari sejumlah insan pers yang hadir, wartawan Rega Media News yang ada di Aceh Selatan (Asmar Endi) termasuk salah satu insan pers yang menerima piagam perhargaan dari Dandim 0107/Aceh Selatan.

“Saya atas nama pribadi dan jajaran Redaksi Rega Media News mengucapkan terim kasih banyak kepada Dandim 0107/Aceh Selatan atas piagam penghargaan yang diberikan,” ucap Asmar Endi.

Berita Terkait

Belasan Perwira Polres Sumenep Dimutasi
Pemkab Pamekasan Gandeng Pengusaha Ringankan Beban UHC
Pimpin Disdik Sampang, Nor Alam Emban Misi Pembenahan
Pagu DD 2026 Turun, Pemdes Pamekasan Diminta Fokus Skala Prioritas
Wabup Bangkalan Tekankan Profesionalisme ASN Pendidikan
Disfungsi SDN Batuporo Timur 1, DPRD Sampang Siapkan Pansus dan Audit Investigatif
BPJS Ketenagakerjaan Sasar Tenaga Pendidik Madrasah di Sampang
SDN Batuporo Timur 1 Sampang Terancam “Gulung Tikar”

Berita Terkait

Jumat, 23 Januari 2026 - 22:22 WIB

Belasan Perwira Polres Sumenep Dimutasi

Jumat, 23 Januari 2026 - 11:49 WIB

Pimpin Disdik Sampang, Nor Alam Emban Misi Pembenahan

Jumat, 23 Januari 2026 - 09:12 WIB

Pagu DD 2026 Turun, Pemdes Pamekasan Diminta Fokus Skala Prioritas

Kamis, 22 Januari 2026 - 17:23 WIB

Wabup Bangkalan Tekankan Profesionalisme ASN Pendidikan

Kamis, 22 Januari 2026 - 15:03 WIB

Disfungsi SDN Batuporo Timur 1, DPRD Sampang Siapkan Pansus dan Audit Investigatif

Berita Terbaru

Caption: Kapolres Sumenep AKBP Anang Hardianto bersama Ketua Bhayangkari berjabat tangan dengan sejumlah perwira yang dimutasi usai gelar sertijab, (sumber foto: Media Center Sumenep).

Daerah

Belasan Perwira Polres Sumenep Dimutasi

Jumat, 23 Jan 2026 - 22:22 WIB

Caption: Konsulat Jenderal Australia Mr.Glen Askew berikan cinderamata kepada Bupati Sampang H.Slamet Junaidi, (dok. foto istimewa).

Nasional

Konjen Australia Jajaki Potensi Unggulan Kota Bahari

Jumat, 23 Jan 2026 - 20:40 WIB

Caption: tengah, Kepala Kejaksaan Negeri Sampang Fadilah Helmi, (dok. Harry Rega Media).

Nasional

Terkuak! Ini Alasan Kejagung Periksa Kajari Sampang

Jumat, 23 Jan 2026 - 19:09 WIB

Caption: Kapolres Sampang AKBP Wibowo, didampingi Kasi Humas Ipda Agung Intama dan Kasat Reskrim AKP Hafid Dian Maulidi, (dok. Syafin Rega Media).

Hukum&Kriminal

Polisi Ungkap Pelaku Pembacokan di Kos Tanah Merah

Jumat, 23 Jan 2026 - 16:06 WIB