Kapolsek Mulyorejo Angkat Bicara Soal Berita Miring Kanit Lantas

- Jurnalis

Senin, 19 April 2021 - 21:31 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kapolsek Mulyorejo (AKP Ardi Purboyo) pose bersama sejumlah awak media.

Kapolsek Mulyorejo (AKP Ardi Purboyo) pose bersama sejumlah awak media.

Surabaya || Rega Media News

Terkait berita miring di salah satu media online yang menyatakan Kanit Lantas Ipda Hendarto Basuki, sulit ditemui. Kapolsek Mulyorejo AKP Ardi Purboyo, angkat bicara.

Ardi mengatakan, jika Polsek Mulyorejo selalu bersinergi dengan seluruh insan pers.

“Kami jajaran Polrestabes Surabaya, dari Sektor Mulyorejo selalu bersinergi dengan berbagai pihak. Termasuk rekan-rekan insan pers,” tegas Ardi, Senin (19/04/21).

Baca Juga :  Aksi Bela Palestina Kembali Digaungkan Rakyat Sampang

Terkait pemberitaan miring opini publik, lanjutnya, semuanya hanya mis komunikasi saja, karena pada saat itu, Kanit Lantas Ipda Hendarto Basuki sudah tidak menjabat di Polsek Mulyorejo.

“Melainkan sudah pindah diwilayah Polres Sidoarjo beberapa bulan lalu. Sedangkan Kanit Lantas di Polsek Mulyorejo sekarang dikomandoi Ipda Suryadi,” jelasnya.

Baca Juga :  Tambak Udang Milik PT Bintarama Dianggap Cemari Lingkungan

Maka dari itu, Ardi mengajak rekan-rekan wartawan untuk cek and ricek, serta menguji semua informasi terlebih dulu sebelum dipublikasikan.

“Polsek Mulyorejo sangat terbuka untuk semua teman-teman jurnalis. Kita ini bermitra, dan juga sering berkolaborasi di lapangan dengan awak media dalam setiap kegiatan,” pungkasnya.

Berita Terkait

Cek Disini…! Daftar Motor Hasil Ungkap Polres Sampang
Satu Persatu Bandit Motor Sampang Diringkus
Pencurian Dominasi Kriminalitas di Sumenep
Polres Bangkalan Amankan Pelaku Penganiayaan Pasutri di Galis
Aktor 23 TKP Pencurian Motor di Sampang-Bangkalan Tertangkap
Hilang Lagi!, Polisi Usut Pencuri Mesin Traktor Disperta-KP Sampang
Kriminalitas di Sumenep, Kejahatan Siber Melonjak Tajam
Polres Sumenep Gaspol, 82% Kasus Kriminal Diselesaikan

Berita Terkait

Rabu, 7 Januari 2026 - 19:27 WIB

Cek Disini…! Daftar Motor Hasil Ungkap Polres Sampang

Rabu, 7 Januari 2026 - 08:08 WIB

Satu Persatu Bandit Motor Sampang Diringkus

Selasa, 6 Januari 2026 - 16:07 WIB

Pencurian Dominasi Kriminalitas di Sumenep

Senin, 5 Januari 2026 - 23:12 WIB

Polres Bangkalan Amankan Pelaku Penganiayaan Pasutri di Galis

Senin, 5 Januari 2026 - 21:02 WIB

Aktor 23 TKP Pencurian Motor di Sampang-Bangkalan Tertangkap

Berita Terbaru

Caption: Manajer PLN UP3 Madura Fahmi Fahresi, diwawancara usai peresmian PJU baru di JLS Sampang, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang

Jumat, 9 Jan 2026 - 17:24 WIB

Caption: kiri, Moh Ramadhoni mewakili Direktur RSUD Pamekasan saat ditemui awak media, (dok. Kurdi Rega Media).

Daerah

RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap

Jumat, 9 Jan 2026 - 13:34 WIB

Caption: potongan video viral, sejumlah warga Desa Penyaksagan menampung cairan dari semburan sumur bor menggunakan botol, (dok. Syafin Rega Media).

Peristiwa

Geger! Sumur Bor di Bangkalan Semburkan Minyak Mentah

Jumat, 9 Jan 2026 - 10:05 WIB

Caption: Bupati Sampang H Slamet Junaidi melakukan peninjauan sebelum meresmikan Penerangan Jalan Umum baru di JLS, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi

Jumat, 9 Jan 2026 - 08:09 WIB